Anda di halaman 1dari 10

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

A. Pendahuluan

Dalam rangka revitalisasi terhadap Gerakan Pramuka se-Indonesia dan mengisi bulan suci Ramadan 1434 H serta ikut menyumbangkan suatu kegiatan yang mempunyai nilai keislaman, perjuangan

keterampilan, ketangkasan dan bakti masyarakat yang menarik dan positif bagi generasi muda khususnya para Penegak dan Pandega, maka kami segenap Dewan Kerja Cabang Kota Tangerang Selatan memberanikan diri untuk kembali mengadakan kegiatan tahunan, "Studi Islam Ramadhan (SIR) 2013" yang diharapkan dapat mengarahkan para Penegak dan Pandega untuk mengamalkan Trisatya dan Dasadarma sehari-hari, terutama dalam kaitan kerohanian. Kegiatan ini juga merupakan acara dari salah satu program DKC Kota Tangerang selatan dan sesuai Rapat Kerja dengan Kwarcab Kota Tangerang Selatan pembentukan Sangga Kerja "SIR 2013". Sebagai salah satu jenis kegiatan ini di tempat dengan kriteria yang sesuai dan aman untuk kegiatan para Penegak dan Pandega, dibawah pengawasan Andalan Kwartir Cabang dan Panitia, sehingga para Penegak dan Pandega merasa lebih bisa belajar tentang keislaman sambil berbakti kepada lingkungan dan masyarakat di sekitarnya.

B. Dasar Kegiatan Kegiatan "Studi Islam Ramadan 2013" ini dilaksanakan

berdasarkan AD/ART Gerakan Pramuka tentang kegiatan yang bermutu serta sesuai dengan program kerja yang disusun oleh Dewan Kerja Cabang Kota Tangerang Selatan, tentang kegiatan Studi Islam Ramadan dan sesuai dengan hasil rapat tentang kegiatan "SIR 2013" yang akan dilaksanakan tiap tahunnya.
DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

C. Tujuan Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut:


1. Menyambut bulan suci Ramadan 1434 H 2. Menjalin silaturahmi sesama Pramuka T & D serta menambah

keakraban antar anggota Pramuka T & D.


3. Memberi

pengetahuan

keislaman

dan

terapannya

dalam

kepramukaan dan di masyarakat.


4. Melatih para Penegak dan pandega untuk mengamalkan Trisatya

dan Dasadarma.
5. Melatih kaum muda untuk menguasai Imtaq dan menerapkannya

dalam masyarakat.

D. Ruang Lingkup Pelaksanaan "Studi Islam Ramadan 2013" ini diikuti oleh: 1. 2. 3. 4. Penegak dan Pandega se-Kota Tangerang Selatan Dewan Kerja Ranting se-Kota Tangerang Selatan Dewan Saka se-Kota Tangerang Selatan Utusan ketua dan sekretaris OSIS SMA se-Kota Tangerang

Selatan

E. Tempat dan Waktu Kegiatan Hari/Tanggal Tempat Waktu : Minggu, 21 Juli 2013 : MA Negeri Serpong : 08.00 Wib s/d Selesai

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

F. Tema Kegiatan

"DENGAN BERBAKTI

STUDI DAN

ISLAM

RAMADAN YANG

2013,

BERKARYA

BERTAQWA

BERLANDASKAN

TRISATYA DAN DASADARMA PRAMUKA."

G. Materi Kegiatan Materi kegiatan antara lain:


Materi I : Ceramah Agama (Nuzulul Quran) Materi II : Lomba-Lomba

Ceramah (Tema: Pramuka: Pembangun Karakter Keagamaan

dan Kebangsaan)

Cerdas Cermat Pramuka Pembuatan Mading dari bahan daur Ulang Presentasi desain Logo RAIMUNA CABANG (RAICAB) 2013

Kultum Buka puasa Bersama

H. Kepanitiaan Terlampir.

I. Susunan Anggaran Terlampir.

J. Lain-Lain Hal-hal lain yang belum terdapat dalam proposal ini akan disampaikan kemudian sesuai kebutuhan.

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

K. Penutup Demikian proposal kegiatan ini dibuat dan diajukan untuk dapat terlaksananya kegiatan ini dengan baik, dukungan dan kerjasama dari semua pihak yang peduli dengan kemajuan generasi muda sangat kami harapkan demi lancarnya kegiatan ini.

Tangerang Selatan, 8 Juli 2013 Panitia Pelaksana Study Islam Ramadhan

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

PANITIA PENYELENGGARA
Studi Islam Ramadhan 2013 Dewan Kerja Cabang Kota Tangerang Selatan Masa Bakti 20092014

Ketua Panitia

Sekretaris

Ari Wibowo

Rahma Millatina Azmi

Mengetahui, Dewan Kerja Penegak dan Pandega Gerakan Pramuka Kwarcab Tangerang Selatan Wakil Ketua,

Dwi Citra Ningtyas

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

SUSUNAN SANGGA KERJA STUDI ISLAM RAMADHAN 2013

Pengarah Kegiatan

: Drs. H. Ahadi, MM selaku ketua Kwarcab Tangerang Selatan Drs. Widodo hari Lusianto, MM selaku Sekretaris Kwarcab Drs. H. Dadang Sofyan, MM selaku Waka I Kwarcab Tangerang Selatan Bidang Binamuda Abd. Azis Marhala, S.Pd selaku Asisten Andalan Cabang Urusan Pembinaan Penegak Putra Nofia Candrawati, S.Pd selaku Asisten Andalan Cabang Urusan Pembinaan Penegak Putri Ade Heri Setiawan, S.Pd selaku Andalan Cabang Urusan Pembinaan Rohani

Penanggung Jawab Pelaksanaan

: Achsanul Fikri selaku Ketua Dewan Kerja Cabang Gerakan Pramuka KwarcabTangerang Selatan

Ketua Pelaksana Sekretaris Bendahara Sie Acara

: Ari Wibowo : Rahma Millatina Azmi : Puput Eka Saputri : Moch.Wiyogo Ichwan Mardaruswan

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

Sie Perlengkapan

: Regi Dwi Saputra Mahendra Adiyatama M.Darojat Bayu

Sie Dokumentasi / Humas Sie Konsumsi

: Muhammad Raa : Dwi Citra Ningtyas Kiki Nurul Hikmah Vidya Indriawati Karlin Ashavarini

Sie Perlombaan

: Achsanul Fikri Dwi Citra Ningtyas Azis Gunawan Puput Eka Saputri

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

RENCANA ANGGARAN KEGIATAN STUDY ISLAM RAMADHAN TAHUN 2013


NO JENIS KEPERLUAN HARGA/SATUAN VOLUME JUMLAH ANGGARAN PENGELUARAN
I KESEKERTARIATAN Kertas HVS F4 Pulpen Pensil Amplop Putih No. 90 Id Card Peserta Lomba Sertifikat Peserta Doble Tipe Karton Foto Copy Surat dan Juklak 50 surat x 10 Lembar Rp. 43.000 Rp. 31.000 Rp. 31.000 Rp. 15.000 Rp. 2.000 Rp. 3.000 Rp. 5.000 Rp. 2.500 Rp. 150 1 Rim 1 Lusin 1 Lusin 1 Pack 40 Pcs 150 Pcs 1 Pcs 2 Pcs 500 Lembar Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 43.000,31.000,31.000,15.000,80.000,-

Rp. 450.000,Rp. Rp. 5.000,5.000,-

Rp. 75.000,Rp. 735.000,-

JUMLAH II ACARA DAN PERLOMBAAN Map Piala Hadiah Lomba Desain Logo dan Maskot Raimuna Cabang Juri Lomba NaraSumber/Pemateri Rp. 2000 Rp. 300.000 Rp. 400.000 Rp. 100.000 Rp. 250.000 JUMLAH III PERLENGKAPAN Sewa Soud System Tali Rapia Cetak 2 banner, 1 bener 1x 4 M Polibag /Kantong Sampah Rp. 300.000,Rp. Rp. Rp. JUMLAH IV KONSUMSI Snack Peserta/Tajil Snack Panitia/Tajil Makan Peserta/Nasi Kotak Makan Panitia/Nasi Kotak Rp. 10.000 Rp. 10.000 Rp. 15.000 Rp. 15.000 JUMLAH V DOKUMENTASI DAN HUMAS Huma/ Penyebaran surat Dokumentasi/Cetak Foto Upah Penjaga Kebersihan Rp. 50.000 Rp. 2.000 Rp. 100.000,JUMLAH JUMLAH TOTAL I+II+III+IV+V DESAIN BY: DKC AG 2 Orang 50 Foto 2 Orang 150 Pcs 15 Pcs 150 Box 15 Box 15.000,25.000,30.000,1 Set/hari 1 Bundel 8 Meter 1 Pack 10 Pcs 3 Set 1 Orang 8 Orang 2 Orang

Rp.

20.000,-

Rp. 900.000,Rp. 400.000,Rp. 800.000,Rp. 500.000,Rp. 2.620.000,-

Rp. 300.000,Rp. 15.000,Rp. 200.000,Rp. 30.000,Rp. 545.000,-

Rp. 1.500.000,Rp. 150.000,Rp. 2.250.000,Rp. 225.000,Rp. 4.125.000,-

Rp. 100.000,Rp. 100.000,Rp. 200.000,Rp. 400.000,Rp. 8.425.000,-

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN NO JENIS KEPERLUAN HARGA/SATUAN VOLUME JUMLAH

RENCANA PEMASUKAN ANGGARAN 1 IURAN PESERTA RP.20.000,150 Orang Rp. 3.000.000,-

Jumlah pemasukan Jumlah pengeluaran

= Rp. 3.000.000,= Rp. 8.425.000,-

Total pemasukan Total Pengeluaran Kekurangan

Rp. 3.000.000,Rp. 8.425.000,Rp. 5.425.000,-

Kekurangan dana yang diajukan kepada kwarcab sebesar Rp. 5.425.000,-

DESAIN BY: DKC AG

STUDY ISLAM RAMADHAN 2013 DEKACE TANGERANG SELATAN

SUSUNAN ACARA
Penanggung Jawab Ka Tyas Ka Yogo Ka Puput Ka Azis

Waktu

Kegiatan

08.00 - 09.00 09.00 - 10.00 10.00 - 11.00 11.00 - 12.00 12.00 13.00 13.00 - 15.00 15.00 - 17.30 17.30 - 18.00 18.00 - 19.00

Registrasi Upacara Pembukaan Materi I: Ceramah Agama Materi II: Forum T/D Istirahat/ Persiapan Lomba Aneka Lomba Penayangan Film Pembagian Ta'jil dan Kultum Istirahat Upacara Penutupan dan Pengumuman Sayonara

Peserta
Ka Yogo Ka Raa Ka Kiki

Peserta
Ka Yogo

19.00 - 19.30

19.30

Peserta

DESAIN BY: DKC AG

Anda mungkin juga menyukai