Anda di halaman 1dari 2

a. 1.

Riwayat Masa menstruasi (dibandingkan dengan menstuasi sebelum menggunakan AKDR) a. b. c. d. Tanggal Lamanya Jumlah aliran Nyeri

2. a. b. c. d. 1) 2) 3) 4) 5) 3. a. b. 4. 5. 6.

Di antara waktu menstrusi (dibending dengan sebelum menggunakan AKDR) Bercak darah atau perdarahan: lamanya, jumlah. Kram: lamanya, tingkat keparahan. Nyeri punggung: lokasi, lamanya, tingkat keparahan. Rabas vagina Lamanya Warna Bau Rasa gatal Rasa terbakar saat berkemih (sebelum ataub setelah urin mulai mengalir) Pemeriksaan benang Tanggal pemeriksaan benang yang terakhir Benang dapat dirasakan oleh pasangan selama melkukan hubungan seksual Kepuasan terhadap metode yang digunakan (baik pada wanita maupun pasangannya) Setiap obat yang digunakan: yang mana, mengapa Setiap kunjungan ke dokter atau ke ruang gawat darurat sejak pemasangan AKDR:

mengapa 7. 8. Penggunaan preparat spermisida dan kondom: kapan, apakah ada masalah Tanda-tanda dugaan (presemtive) kehamilan jika ada indikasi

b. 1.

Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan abdomen untuk mengetahui adanya nyeri tekan pada bagian bawah

abdomen 2. Pemeriksaan untuk mengetahui adanya nyeri tekan akibat CVA, jika diindikasikan

untuk diagnosis banding. 3. Tanda-tanda kemungkinan kehamilan, jika ada indikasi.

c. 1. a. b. c.

Pemeriksaan Pelvik Pemeriksaan speculum Benang terlihat Panjang benang; pemotongan benang bila ada indikasi Rabas vagina; catat karakteristik dan lakukan kultur dan apusan basah bila

diindikasikan 2. a. b. c. d. e. Pemeriksaan bimanual Nyeri ketika serviks atau uterus bergerak Nyeri tekan pada uterus Pembesaran uterus Nyeri tekan pada daerah sekitar Tanda-tanda kemungkinan kehamilan bila diindikasikan

d. 1. 2. 3. 4.

Laboratorium Hemoglobin atau hematokrit Urinalisis rutin sesuai indikasi untuk diagnose banding Kultur serviks dan apusan basah, jika ada indikasi Tes kehamilan, jika ada indikasi

Anda mungkin juga menyukai