Anda di halaman 1dari 5

SILABUS

MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (KU 100)

Dosen: Firman Robiansyah, M. Pd 198009102005011003

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS SERANG

SILABUS
A. IDENTITAS MATA KULIAH Nama Mata kuliah Kode Mata kuliah Jumlah SKS Kelompok Matakuliah Prasyarat Dosen NIP/Kode Dosen B. : Pendidikan Agama Islam : KU 100 : 2 (dua) SKS : MPK/MKU :Mampu membaca al-Quran Lulus Program Tutorial PAI

Semester/Program Studi : I / S1 PGSD

: Firman Robiansyah, M.Pd : 198009102005011003 / 2266

TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan konsep-konsep ajaran agama Islam dan mampu menjadikannya sebagai sumber nilai dan pedoman serta landasan berfikir dan berprilaku dalam menerapkan ilmu dan profesi yang dikuasainya dan menjadi "intellectual capital" yang beriman dan bertaqwa kepada Allah Swt, berakhlak mulia dan berkepribadian Islami.

C.

DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah Pendidikan Agama Islam (PAI) merupakan salah satu Mata Kuliah Penghayatan Nilai dan Kepribadian yang diberikan kepada mahasiswa S1 PGSD semester satu sebagai mata kuliah yang menjadi sumber nilai dan pedoman penyelenggaraan program studi dalam mengembangkan pemahaman dan pengetahuan umum mahasiswa tentang agama Islam. Dalam perkuliahan ini dibahas konsep-konsep yang berkenaan dengan pemahaman ajaran Islam serta isu-isu dan masalah yang dihadapi dalam penerapan ajaran Islam saat ini. Metodologi pembelajaran yang digunakan pada mata kuliah ini antara lain: ceramah, tanya jawab, tugas baca, telaah kasus, dan diskusi kelompok.

Silabus PAI | 2

D.

POKOK PEMBAHASAN Pertemuan 1 : Makna, Tujuan dan Metodologi Memahami Islam Pertemuan 2 : Manusia, Agama dan Islam Pertemuan 3 : Keimanan dan Ketaqwaan Pertemuan 4 : Al-Quran; Sumber Ajaran Islam Pertama Pertemuan 5 : Hadits; Sumber Ajaran Islam Kedua Pertemuan 6 : Ijtihad; Sumber Pengembangan Hukum Islam Pertemuan 7 : Syariah, Fikih dan Hukum Islam Pertemuan 8 : Ujian Tengah Semester (UTS) Pertemuan 9 : Ibadah; Aspek Ritual Umat Islam Pertemuan 10 : Membangun Keluarga Islami Pertemuan 11 : Konsep Dasar Ekonomi dan Transaksi dalam Sistem Muamalah Islam Pertemuan 12 : Etos Kerja dan Entrepreneurship Pertemuan 13 : Akhalq dan Tasawuf Pertemuan 14 : Dakwah dan Amar Maruf Nahyi Munkar Pertemuan 15 : Islam dan Isu-isu kontemporer Pertemuan 16 : Ujian Akhir Semester (UAS)

E.

EVALUASI Penilaian prestasi akademik mahasiswa dilakukan secara komprehensif yang meliputi: 1. Kehadiran perkuliahan minimal 80 % 2. Tugas 3. Ujian Tengah Semester (UTS) 4. Ujian Akhir Semester (UAS) 5. Kemampuan membaca Al-Quran 6. Nilai Tutorial PAI 7. Sikap 8. Partisipasi dalam pembelajaran

Silabus PAI | 3

F.

SUMBER RUJUKAN a. Sumber utama TIM Dosen PAI. (2009). Islam, Tuntunan dan Pedoman Hidup. Bandung: Value press. b. Sumber pengayaan: Djatnika, R. (1996). Sistem etika Islami (akhlak mulia). Jakarta: Pustaka Panjimas. Hasbullah. (2005). Dasar-dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Hasyimi, M.A. (1995). Apakah Anda Berkepribadian (terjemahan) Jakarta: Gema Insani Press. Muslim?

Hawwa, S. (1995). Al-Islam: Syahadatain dan Fenomena Kekufuran. Jakarta: Al-Ikhlas Press. Jalaluddin dan Said, U. (1994). Filsafat Pendidikan Islam; Konsep dan Perkembangan Pemikirannya. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Kandalawi, M.M.Z. (2000). Fadlailul Amal. (terjemahan). Bandung: Pustaka Dai. Madzahiri, H. (2001). Pintar Mendidik Anak: Panduan Lengkap bagi Orangtua, Guru, dan Masyarakat berdasarkan Ajaran Islam. (terjemahan). Jakarta: Lentera. Majid, A. dan Andayani, D. (2006). Pendidikan Agama Islam Berbasis Kompetensi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Muthahari, M. (1993). Manusia dan Agama. Bandung: Mizan. Nasution, H. (1985). Islam Ditinjau dari Berbagai Aspeknya. Jakarta: UI Press. Nata, A. (2003). Akhlak dan Tawasuf. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada Nurdin, M. dkk. (2001). Moral dan Kognisi Islam, Buku Teks Agama Islam untuk Perguruan Tinggi Umum. Bandung: Alfabeta. Rasjid, S. (1976). Fiqh Islam (Hukum fiqh lengkap). Jakarta: Penerbit AtTahiriyah Sabiq, S. (1992). Fiqh al-sunnah. Beirut: Dar al-Fikr. Shihab, M.Q. (1996). Wawasan Al-Quran. Bandung: Mizan.

Silabus PAI | 4

Sudjana, O. (1994). Fenomena Akidah Islam Berdasarkan Qur'an dan Sunnah. Jakarta: Media Dakwah. Suryana, T. dkk. (1996). Pendidikan gama Islam untuk perguruan tinggi. Bandung: Tiga Mutiara. Tafsir, A. (1994). Ilmu Pendidikan dalam Perspektif Islam. Bandung: PT. Remaja Rosadakarta Thoha, M. C. (1996). Kapita Selekta Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Yaqub, H. (1983). Etika Islam. Bandung: CV. Diponegoro Zahruddin, AR. Dan Sinaga, H. (2004). Pengantar Studi Akhlak. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.

Silabus PAI | 5

Anda mungkin juga menyukai