Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KASUS DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN MATA FAKULTAS KEDOKTERAN USU/ RSUP H.

ADAM MALIK MEDAN

NAMA : MILLATY FITRAH NIM : 080100026

STATUS ORANG SAKIT


ANAMNESIS PRIBADI Nama Umur Jenis kelamin Agama Pekerjaan Alamat Tgl. masuk RS No. MR : Masydudin Gulo : 63 tahun : Laki-laki : Islam : Pensiunan PNS : Jl Setia Medan : 10 Mei 2013 : 57.23.74

ANAMNESIS PENYAKIT Keluhan utama Telaah : Rasa mengganjal di mata : Hal ini dialami os sejak 2 hari yang lalu, perih (+), gatal (-), denyut (+), merah (+), mengganjal (+). Riwayat disengat binatang (-). Keluhan ini dirasakan berkurang. RPT RPO. : (-) : (-)

STATUS PRESENS Sensorium Tekanan darah : compos mentis : 120/80 mmHg Anemis Ikterik : (-) : (-)

LAPORAN KASUS DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN MATA FAKULTAS KEDOKTERAN USU/ RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

NAMA : MILLATY FITRAH NIM : 080100026

Frekuensi nadi Frekuensi napas Temperatur

: 82 x/ menit : 20 x/ menit : Afebris

Dyspnoe Sianosis Edema

: (-) : (-) : (-)

STATUS LOKALISATA Kepala : Mata Telinga Hidung Mulut Leher Thoraks Abdomen Ekstremitas : lihat status opthalmikus : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan : tidak dijumpai kelainan

STATUS OPTHALMIKUS Pemeriksaan Visus Posisi Palpebra Superior Palpebra Inferior Conj. Tarsalis Superior Conj. Tarsalis Inferior Conj. Bulbi Cornea Camera Okuli Anterior Pupil Iris Lensa OD 5/25 Orthoporia Dalam batas normal Dalam batas normal Hiperemis (-) Papil (+), jumlah 10, foamy tears (+) Dalam batas normal Jernih Sedang Bulat, RC (+), 2-3 mm Coklat Jernih OS 5/10 Orthoporia Dalam batas normal Dalam batas normal Hiperemis (-) Papil (+), jumlah 10, foamy tears (+) Dalam batas normal Jernih Sedang Bulat, RC (+), 2-3 mm Coklat Jernih

LAPORAN KASUS DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN MATA FAKULTAS KEDOKTERAN USU/ RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

NAMA : MILLATY FITRAH NIM : 080100026

Corpus vitreum Fundus Oculi Gambar

Tidak dilakukan pemeriksaan Tidak dilakukan pemeriksaan

Tidak dilakukan pemeriksaan Tidak dilakukan pemeriksaan

DIAGNOSA : Meibom Glands Dysfunction ODS ANJURAN RENCANA TERAPI :::Cendo Lyter ED 4 x 2 tetes ODS Sulfacetamide ED 4 x 2 tetes ODS Pembimbing,

Dr. Iridha Wahyumi

Anda mungkin juga menyukai