Anda di halaman 1dari 4

PRAKATA

Pertama kami mengucapkan puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas
segala kebesaran dan limpahan nikmat yang diberikan-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan
laporan percobaan pengamatan tentang Pengaruh Panjang Gelombang Cahaya Terhadap
Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau (Vigna radiata). Adapun penulisan laporan percobaan ini
bertujuan untuk mengetahui pengaruh panjang gelombang cahaya terhadap pertumbuhan dan
perkembangan biji kacang hijau. Dalam penulisan percobaan ini, berbagai hambatan telah kami
alami. Oleh karena itu, terselesaikannya laporan percobaan ini tentu saja bukan karena
kemampuan kami semata-mata. Namun karena adanya dukungan dan bantuan dari pihak-pihak
yang terkait.Sehubungan dengan hal tersebut, perlu kiranya penulis dengan ketulusan hati
mengucapkan terima kasih kepada Ibu Pengajar Mata Pelajaran Biologi yang telah membantu
kami dalam menyelesaikan laporan percobaan ini. Kami juga berterima kasih kepada semua
pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu, yang telah membantu menyelesaikan laporan
percobaan ini.Dalam penyusunan laporan percobaan ini, kami menyadari pengetahuan dan
pengalaman kami masih sangat terbatas. Oleh karena itu, kami mohon maaf jika ada kesalahan
yang sengaja maupun tidak sengaja telah kami lakukan. Terima kasih.

DAFTAR ISI
Kata pengantar...........................................................................................................

Daftar isi.....................................................................................................................

ii

Daftar gambar.............................................................................................................

iii

Daftar tabel.................................................................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN..........................................................................................

1.1 Latar belakang........................................................................................


1.2 Rumusan masalah..................................................................................
1.3 Tujuan....................................................................................................

1
1
1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................................

2.1 Pertumbuhan dan perkembangan tanaman............................................

2.2 Faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan..............


2.3 Kacang hijau..........................................................................................
2.3.1 Pengertian kacanag hijau..
2.3.2 Klasifikasi dan morfologi.........
2.3.3 Bagian-bagian kacang hijau.............
2.3.4 Benih kacang hijau...........
2.4 Cahaya matahari.................................
2.4.1Spektrum sinar tampak..
2.4.2 Manafaat cahaya pada tanaman............................

2
3
3
3
4
5
5
6
6

BAB III METODE PENELITIAN.............................

3.1 Waktu pelaksanaan................


3.2 Variabel..........
3.3 Alat dan bahan.......
3.4 Desain penelitian........
3.5 Pelaksanaan penelitian.......

8
8
8
8
8

BAB IV PEMBAHASAN..............................

10

4.1 Hasil pertumbuhan kacang hijau................................


4.2 Pembahasan........................

10
12

BAB V PENUTUP.....................

15

5.1 Kesimpulan........
5.2 Saran...........................

15
15

Daftar pustaka........................

17

ii

DAFTAR GAMBAR
No

Gambar

Halaman

2.1 biji kacang hijau

2.2 klasifikasi sinar matahari

2.3 Panjang spektrrum cahaya tampak

3.1 Kurva pertumbuhan tanaman mika merah

10

3.2 Kurva pertumbuhan tanaman mika biru

11

3.3 Kurva pertumbahan tanaman mika hijau

12

DAFTAR TABEL

iii

No

Gambar

Halaman

3.1 tinggi tanaman kacang hijau mika merah

10

3.2 tinggi tanaman kacang hijau mika biru

10

3.3 tinggi tanaman kacang hijau mika hijau

10

iv

Anda mungkin juga menyukai