Anda di halaman 1dari 38

PERAWATAN PERIODONTAL PADA PASIEN YANG MEMBUTUHKAN KOMPROMI MEDIS

BAGIAN PERIODONSIA

HIPERTENSI

PENINGKATAN TEKANAN DARAH 140/90 mm Hg atau LEBIH (NORMAL <135/85mm Hg).

VISIT

I:

2 KALI PENGUKURAN TEKANAN DARAH DIRATA-RATA DAN DIGUNAKAN SEBAGAI DASAR.

HIPERTENSI
-

PROSEDUR PERIODONTAL TIDAK DILAKUKAN SAMPAI PENGUKURAN TEKANAN DARAH AKURAT. TEKANAN DARAH SISTOLE > 160 mm Hg RECHEK. PASIEN HIPERTENSI ATAU TIDAK DI BAWAH PENGAWASAN TIDAK DIBERIKAN PERAWATAN BEDAH PERIODONTAL - PERWT. PERIODONTAL PX HIPERTENSI P.U AMAN SELAMA STRESS MINIMAL

HIPERTENSI

PROSEDUR BEDAH PERIODONTAL DIHINDARI PERDARAHAN.

KASUS EMERGENSI TX KONSERVATIF (ANTIBIOTIK DAN ANALGETIK).


PASIEN HIPERTENSI TIDAK DIGUNAKAN ANESTETIKA LOKAL BERISI EPINEPRIN > 1:100.000 (BILA TANPA EPINEPRIN SHORT PROSEDUR 30 MNT).

HIPERTENSI
-

DIPERLUKAN DOSIS AL MINIMAL TETAPI ADEKUAT UNTUK MENGURANGI RASA SAKIT.

INJ. INTRA LIGAMENT K I O.K DAPAT MENYEBABKAN PERUBAHAN HEMODYNAMIK

- EFEK SAMPING OBAT HIPERTENSI: DEPRESI, HIPERTENSI DG ATAU SYNCOP.

DIABETES

PASIEN DICURIGAI DIABET TEST LAB DAN HISTORI (MIS. HEREDITER). PX DG DIABETES TERKONTROL / TIDAK TES HbA1C (3 bln) TX BEDAH PERIODONTAL DIABETES TIDAK TERKONTROL KONTRA INDIKASI.

DIABETES

BILA SUSPECT DIABET, PROSEDUR: 1. KONSUL DOKTER SPESIALIS. 2. TEST LABORATORIUM. 3. INFEKSI OROFASIAL AKUT/GIGI AKUT AB DAN ANALGESIK. 4. MONITOR TANDA VITAL (KHUSUSNYA TEKANAN DARAH).

DIABETES
NORMAL TEST GLUKOSA TOLERANCE: 2 pp : 120 mg/100ml DIAGNOSTIK : > 140 mg/100ml PROPILAKSIS AB 2 HARI SBLM OPERASI DAN DITERUSKAN STLH OP. PENISILIN DRUG OF CHOICE.

DIABETES
PEMELIHARAAN PERIODONTAL PENTING UNTUK STABILISASI PERIODONTITIS DAN DIABET. PASIEN DENGAN DIABET TERKONTROL YG BAIK: 1. PEMBERIAN INSULIN MLL MAKANAN. 2. ATRAUMATIK JARINGAN ATAU MINIMAL. AL BERISI EPINEPRIN < 1: 100.000

DIABETES
3. DIET MEMELIHARA BALANCE GLUKOSA. 4. PROPILAKSIS AB UNTUK MENCEGAH INFEKSI. 5. RECALL DAN PERAWATAN MULUT DI RUMAH. 6. KONSUL KE DOKTER SPESIALIS.

PREGNANCY

TUJUAN: MEMINIMALKAN POTENSI RESPON KERADANGAN YANG BERLEBIHAN BERHUB. DG PERUBAHAN HORMON. TX PREGANANCY: KONTROL PLAK, SCALING, ROOT PLANING DAN POLISHING.

PREGNANCY

TRIMESTER II PALING AMAN UNTUK PERAWATAN. PERAWATAN BEDAH POST PARTUM. TRIMESTER III SINDROM HIPOTENSI. IDEAL TIDAK MEMBERI OBAT ATAU RONTGEN PLACENTA ATAU DEPRESI RESPIRATORI FETAL.

AIDS

PERAWATAN PERIODONTAL UNTUK PASIEN AIDS, ARC DAN HIV POSITIF SEMUA INSTRUMEN TAJAM DAN STERIL UNTUK MENONAKTIFKAN VIRUS AIDS (60-70 C).

PENYAKIT PARU

PENYAKIT PARU OBSTRUKSI PADA PARU (MIS. ASMA, BRONCHITIS, EMPHISEMA, DAN OBSTRUKSI AKUT). PEMBATASAN VENTILASI (OBSTRUKSI) OTOT-OTOT LEMAH, OBESITAS, SCARRING DLL.

PENYAKIT PARU
*) TANDA PENYAKIT PARU:
PENINGKATAN RATA-RATA RESPIRATORI, CYANOSIS, BATUK KRONIS, NYERI DADA, WHEEZING Drg HARUS WASPADA THD TANDA-TANDA TSB *) (NORMAL 12-16 NAFAS/MENIT).

PENYAKIT PARU

PENANGANAN SELAMA TERAPI PERIODONTAL: 1. IDENTIFIKASI TANDA & SYMPTON. 2. KONSUL DOKTER SPESIALIS (PEMBERIAN MEDIKASI AB, STEROID, CHEMOTHERAPIC AGENT)

PENYAKIT PARU
3. MENGHINDARI TEKANAN PERNAFASAN DAN SUKAR BERNAFAS: - MEMINIMALKAN STRESS PADA TX PERIODONTAL, - MENGHINDARI OBAT YG MENEKAN PERNAFASAN (MEPERIDIN, MORPHIN, SEDATIF, ANESTESI UMUM). - TDK MEMBERI ANESTESI MANDIBULAR BLOCK BILATERAL.

PENYAKIT PARU
- PERAWATAN DG MEMBERI OKSIGEN. - PX DG ASMA ISOPROTERENOL 0,25% DAN MENGHINDARI PROSEDUR DENTAL COMPLEX.

GAGAL GINJAL

PX GAGAL GINJAL KRONIS MEMERLUKAN TRANSPLANTASI GINJAL DAN DIALISIS. PROSEDUR PENANGANAN: 1. KONSUL KE DOKTER SPESIALIS. 2. MONITOR TEKANAN DARAH. 3. TEST LABORATORIUM

GAGAL GINJAL

4. ELIMINASI DAERAH INFEKSI MULUT MENINGKATKAN KELEMAHAN / KERENTANAN. CARA: - OH HARUS BAIK. - Tx PERIODONTAL MUDAH PEMELIHARAAN. GIGI YANG DIRAGUKAN EKSTRAKSI. - SERING RECALL.

GAGAL GINJAL
5. OBAT NEPROTOKSIK/DIMETABOLISME OLEH GINJAL TIDAK DIBERIKAN (MIS. STREPTOMISIN, TETRASIKLIN dll.)

KONTROL PLAK

TERIMA KASIH SELAMAT BELAJAR!

Anda mungkin juga menyukai