Anda di halaman 1dari 6

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian Jenis penelitian yang dilakukan adalah cross sectional yaitu untuk melihat apakah ada perbedaan pengetahuan gizi dan konsumsi fast food pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk.

B. Waktu dan Tempat Penelitian 1. Waktu Penelitian Waktu pelaksanaan penelitian dilakukan pada bulan Mei sampai dengan Juni 2013. 2. Tempat Penelitian Tempat penelitian ini dilaksanakan di SDN 024 Kelurahan Lokbahu Kecamatan Sungai Kunjang Kota Samarinda.

C. Populasi dan Sampel 1. Populasi Populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah siswa siswi SDN 024 Samarinda sebanyak .. siswa dan siswi. 2. Sampel Sebagian yang diambil dari keseluruhan objek yang diteliti dan dianggap mewakili seluruh populasi disebut sampel penelitian (Notoadmodjo, 2012).

Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah siswa kelas IV dan V SDN 024 Sungai Kunjang Samarinda Besar sampel ini mennurut Solvin, 2002 diperoleh dengan menggunakan rumus : n = N 1 + N.e2 =

= Keterangan : n = Besar Sampel N = Besar Populasi e = Tingkat Kepercayaan Dari jumlah sampel diatas maka jumlahnya sebesar . sampel 3. Cara Pengambilan Sampel Pemilihan sampel dilakukan secara Proporsional Startified Random Sampling dengan menggunakan Prosedur Pengambilan Sampel sebagai berikut : a) Menghitung jumlah siswa kelas 4 dan 5 SDN 024 Samarinda berdasarkan daftar absensi untuk mengetahui besar populasi, jumlah seluruh populasi adalah .. siswa

b) Menghitung besar sampel dengan menggunakan rumus Solvin sehingga didapatkan jumlah sampel sebanyak . siswa. c) Menghitung besar sampel masing-masing kelas secara proporsional sehingga diperoleh besar sampel untuk masing-masing kelas sebagai berikut : 1) Kelas 4 sebanyak = x = responden

2) Kelas 5 sebanyak =

= responden

Sehingga didapatkan jumlah keseluruhan sampel . + .. = .. D. Kerangka Konsep Berdasarkan landasan teori di atas, kerangka berpikir dalam penelitian ini dijelaskan bahwa status gizi dapat dipengaruhi oleh konsumsi makan. Faktorfaktor lain yang dapat mempengaruhi status gizi antara lain: kesehatan, pengetahuan, pendidikan, pendidikan (ibu) dan pendapatan keluarga. Konsumsi makan juga dapat didorong oleh kebiasaan mengkonsumsi makanan jajanan serta fast food, serta perilaku konsumsi keluarga. Pola Konsumsi 1. Pola Konsumsi Makanan Fast Food 2. Pola Konsumsi Makanan Jajanan 3. Pola Konsumsi Makanan 4. Pola Konsumsi Makanan Keluarga Status Gizi 1. Gizi Normal 2. Gizi Lebih

Gambar 3.1 Kerangka Konsep

E. Hipotesis Penelitian 1. Ada perbedaan pengetahuan gizi pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk di Samarinda. 2. Ada perbedaan pola konsumsi makanan fast food pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk di Samarinda. 3. Ada perbedaan pola konsumsi makanan jajanan pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk di Samarinda. 4. Ada perbedaan pola konsumsi makanan pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk di Samarinda. 5. Ada perbedaan pola konsumsi makanan keluarga pada murid sekolah dasar yang berstatus gizi normal dan gemuk di Samarinda.

F. Variabel Penelitian Variabel mengandung pengertian ukuran atau ciri yang dimiliki oleh anggotaanggota suatu kelompok yang berbeda dengan yang dimiliki oleh kelompok yang lain (Notoadmodjo, 2012). Variabel ini tergantung atau terikat (variabel

dependen) dalam penelitian ini adalah Status Gizi Normal Dan Gemuk Di Samarinda. Sedangkan variabel bebas atau variable yang mempengaruhi (variabel independen) adalah Pengetahuan Gizi Dan Konsumsi Fast Food. Variabel : 1. Pengetahuan Gizi 2. Pola Konsumsi Makanan Fast Food 3. Pola Konsumsi Makanan Jajanan 4. Pola Konsumsi Makanan 5. Pola Konsumsi Makanan Keluarga

G. Definisi Operasional Tabel 3.2 Definisi Operasional Variabel Definisi Operasional Alat ukur Skala

Status gizi Pengetahuan Gizi Pola Makanan Food Pola Konsumsi Konsumsi Fast

Makanan Jajanan Pola Makanan Pola Konsumsi Konsumsi

Makanan Keluarga

H. Teknik Pengambilan Data Data merupakan faktor yang sangat penting dalam setiap penelitian. Pengambilan data pada penelitian ini disesuaikan dengan jenis data sebagai berikut : 1. Data Primer 2. Data Sekunder

I.

Pengelolaan dan Penyajian Data Data yang dikumpulkan melalui kuisioner dan pengukuran berat badan, tinggi badan serta pola konsumsi diolah dengan menggunakan

perangkat lunak pengolah statistik yaitu dengan menggunakan Uji ChiSquare. 1. Analisis Univariat Memberikan gambaran tentang data status gizi serta pengetahuan gizi dan pola konsumsi fast food. 2. Analisis Bivariat Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis bivariate yang dilakukan terhadap dua variabel yang diduga berhubungan atau berkorelasi (Notoadmodjo, 2012). Pada waktu menguji penelitian ini akan menggunakan

Uji

manwhitney.kemudian ditarik suatu kesimpulan, bila P value (0,05) maka


ada hubungan yang bermakna antara variabel bebas dan terikat.

Anda mungkin juga menyukai