Anda di halaman 1dari 34

Identitas

Nama : Ny. YH Umur : 26 Tahun Suku Bangsa : Sunda Agama : Islam Pendidikan : SMA Pekerjaan : IRT Alamat : cipendayu Nama Suami : Tn. V Umur : 31 Tahun Suku Bangsa : Sunda Agama : Islam Pendidikan : STM Pekerjaan : Karyawan Alamat : cipendayu

Tanggal Masuk

: 13 JUNI 2013, Pukul 09.40 WIB

Anamnesis
Keluhan Utama : Os mengeluhan perdarahan pervaginam sejak 3 hari yang lalu Riwayat Penyakit Sekarang : Os merasa dirinya hamil 3 bulan, dan mengalami perdarahan sediki demi sedikit melalui jalan lahirnya. Os merasa tidak ada jaringan apapun yang keluar dari vaginanya hanya darah saja. Os merasa sering sakit kepala, disertai dengan mual bahkan sampai muntah.

Riwayat Penyakit Dahulu : Os tidak pernah mengalami hal seperti ini sebelumnya

Riwayat Penyakit Keluarga : Tidak ada keluarga yang mengalami hal yang sama, HT ataupun DM

Riwayat Pengobatan : OS belum mengkonsumsi obat apapun sejak timbul keluhan

Riwayat Psikososial : Os tidak merokok ataupun minum alkohol

Riwayat Kehamilan, Persalinan, dan Nifas :


Riwayat Kehamilan HPHT TP KB : G2P1A0 : 11-03-2013 : 18-12-2013 : pil , Lama : 2 bulan

No. Th. Partus

Tempat Partus

Umur Hamil

Jenis Persalinan

Penolong Persalinan

Penyulit

BB/ Kel

Anak

1.

2008

Rumah

9 bln

Normal

Paraji

3,200 lk

Sehat

:
2. Hamil ini

Riwayat Menstruasi Menarche : 14 Tahun Siklus Haid : 28 hari Lama Haid : 7 hari Dismenorrhea : Diakui

Riwayat Pernikahan Pernikahan ke:1 Usia saat Menikah : 20 tahun Usia suami I : 25 tahun Lama Menikah : 6 tahun

PEMERIKSAAN FISIK Keadaan Umum : Baik Kesadaran : Composmentis Tanda- tanda Vital : T : 150/90 mmHg N : 84 kali/menit R : 24 kali/menit S : Afebris

STATUS GENERALIS Kepala : Normocephal Mata : Konjungtiva anemis (-/-) Sklera Ikterik (-/-) Refleks Pupil (+/+) Isokor ka=ki Leher : Pembesaran KGB (-/-) Pembesaran Tiroid

STATUS OBSTETRI Inspeksi - Wajah : Chloasma grav. (-) - Thorax : Mammae simetris - Abdomen: Datar lembut Nyeri Tekan (-) Palpasi - TFU : Setinggi pusat Auskultasi DJJ: - LI : LIII : - LII : LIV : Pemeriksaan Dalam Genitalia - Vulva/Vagina: t.a.k - Portio : tebal-lunak A - Pembukaan : kuncup

(-/-)

Thorax Paru-Paru

Jantung Abdomen Ekstremitas

: Normochest Gerak Simetris : VF Simetris (+/+) Vesikular (+/+) Ronkhi (-/-) Wheezing (-/-) : Bunyi I/II murni, regular : Lihat status obstetri : Akral Hangat, CRT < 2dtk A

STATUS GENERALIS Kepala : Normocephal Mata : Konjungtiva anemis (-/-) Sklera Ikterik (-/-) Refleks Pupil (+/+) Isokor ka=ki Leher : Pembesaran KGB (-/-) Pembesaran Tiroid (-/-) Thorax : Normochest Gerak Simetris Paru-Paru : VF Simetris (+/+) Vesikular (+/+) Ronkhi (-/-) Wheezing (-/-) - LII : Jantung : Bunyi I/II murni, regular Abdomen : Lihat status obstetri Ekstremitas : Akral Hangat, CRT < 2dtk A

- Wajah

STATUS OBSTETRI Inspeksi : Chloasma grav. (-) - Thorax : Mammae simetris - Abdomen : Datar lembut Nyeri Tekan (-)

Palpasi - TFU Auskultasi DJJ: - LI : -

: Setinggi pusat

LIII : LIV : Pemeriksaan Dalam Genitalia - Vulva/Vagina: t.a.k - Portio : tebal-lunak - Pembukaan : kuncup

Pemeriksaan penunjang
Pemeriksaan Haemoglobin Hematokrit Eritrosit Leukosit Trombosit Hasil 11.2 32,5 3.79 11.4 247 Nilai Rujukan 12 16 37 47 4.2 - 5.4 4.8 - 10.8 150 - 450 Satuan g/dL % 106/L 103/L 10s/L

Tes Kehamilan

USG terdapat gambaran Molahidatidosa

Resume
G2P1A0 mengaku hamil 3 bulan, mengeluh keluar darah pervaginam sejak 1 minggu SMRS, darah keluar sedikit sedikit tanpa ada jaringan yang keluar. Os merasa kehamilan ini dilalui dengan cukup berat karena mengeluh pusing terus menerus hingga mual dan muntah. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Status generalis pemeriksaan lainnya dalam batas normal. Status obstetri ditemukan TFU : tidak teraba. Pada pemeriksaan dalam ditemukan : v/v : t.a.k, portio : tebal lunak, kuncup. Hasil USG menunjukkan terdapat gambaran mola hidatidosa Hasil test kehamilan positif, hemoglobin 11.2 g/dL, hematokrit 32.5 %, eritrosit 3.79 106/L.

G2P1A0 Gravida 19 20 minggu dengan Molahidatidosa

PLANNING Informed concent Rencana Kuretase Pasang Infus RL 20 tetes/menit Cek laboratorium darah rutin Observasi KU, TTV, Perdarahan

Laporan vakum kuretase


Kosongkan kandung kemih Baringkan pasien dalam keadaan lithotomi Dilakukan tindakan a & antiseptik pada daerah vulva dan vagina Dipasang spekulum bawah, dipegang oleh asisten, Dengan bantuan spekulum atas, portio diidentifikasi dan dijepit dengan tenakulum Dilakukan anastesi blok dengan lidokain didaerah paracervikal. Dilakukan sondase masuk ke dalam 11 cm Dilakukan vakum kuretase secara sistematis dan hati-hati dengan vakum kuret no. 4 Dilakukan kuretase secara sistematis dan hati-hati menggunakan sonde no. 4 Keluar jaringan sisa kehamilan 250 gr, dengan perdarahan 300 cc. Disuntikkan metilergometrin 2 cc i.v Dilakukan pelepasan tenakulum dan spekulum, terakhir dilakukan pembersihan akhir pada vulva vagina.

Keadaan Post Kuretase Keadaan umum : Baik Kesadaran : Composmentis Nadi : 84 kali permenit Tekanan darah: 140/90 mmHg Suhu tubuh : 36,5 OC Respirasi : 20x/menit

Follow Up Ruangan
14/06/2013 KU : T: CM 130/90 mmHg Post Kuretase Cefadroxil 2x500 mg

R :
N : S: Afebris Abdomen

22 x/mnt
80 x/mnt

As. Mefenamat 3x500 mg


Observasi KU, T, N, R, S,

Perdarahan 2 jam post kuretase : Datar, BLPL

Lembut
TFU 3 jari bawah pusat Perdarahan (-) BAK (+) BAB (-)

Mola Hidatidosa

Harfiah
Mola berasal dari bahasa Latin yang berarti massa, hidatidosa berasal dari kata hydatis (Yunani) yang berarti tetesan air

Definisi
Mola Hidatidosa merupakan suatu kegagalan reproduksi yang secara histopatologis merupakan hiperplasia jaringan trofoblas yang sebagian atau seluruh jaringan ikat vilinya menunjukkan degenerasi hidropik.

Mola hidatidosa Komplit Parsial

FAKTOR RISIKO

Defisiensi protein kualitas tinggi

Usia

Wanita euroasian

Mola Hidatidosa Komplit

Definisi
Merupakan kehamilan abnormal tanpa embrio yang seluruh vili korialisnya mengalami degenerasi hidropik yang menyerupai anggur hingga sama sekali tidak ditemukan unsur janin.
Secara mikroskopik tampak edema stroma vili tanpa vaskularisasi disertai hyperplasia dari kedua lapisan trofoblas

Patogenesis
Terjadi insufisiensi peredaran darah akibat matinya embrio pada minggu 3-5 (missed abortion) penimbunan cairan dalam jaringan mesenkhim vili terbentuklah kista kista yang makin lama makin besar gelembung mola
Teori Hertig et al

Jaringan trofoblas abnormal (hiperplasi, displasi, neoplasi) fungsi yang abnormal menekan P.D kematian embrio
Teori Park

Teori Diploid androgenetik

Gambaran Klinis
Tanda tanda kehamilan Ukuran uterus yang lebih besar Gerakan janin (-) Segmen bawah rahim yang terbentuk lebih cepat Perdarahan pervaginam kadar hCG secara terus menerus Perubahan kelenjar tiroid

Diagnosis
Diagnosis pasti ditentukan oleh hasil pemeriksaan patologi anatomi.

Gambaran vesikuler dari jaringan Mola Hidatidosa

Pada pemeriksaan Histopatologis kedua jenis mola juga gambarannya berbeda

Pada gambar diatas tampak proliferasi pada kedua lapisan sel-sel trofoblas

Terapi
1. Perbaikan keadaan umum 2. Evakuasi jaringan 3. Profilaksis 4. Follow up

Perbaikan Keadaan Umum


Sebelum dilakukan tindakan evakuasi jaringan mola, keadaan umum penderita harus distabilkan dahulu.
Tranfusi darah, untuk mengatasi syok hipovolemik antihipertensi/konvulsi, seperti pada terapi Th/preeklamsi/eklamsia Obat anti tiroid, bekerja sama dengan penyakit dalam

Evakuasi Jaringan
Karena MHK itu adalah suatu bentuk kehamilan yang patologis yang disertai dengan penyulit, pada prinsipnya gelembung harus dievakuasi secepat mungkin Ada 2 cara yaitu : a. Kuret vakum b. Histerektomi

Profilaksis
Ada dua cara : histerektomi totalis kemoterapi diberikan bila tidak menolak dan tidak bisa dilakukan pada wanita dengan HT, atau wanita muda dengan hasil PA yang mencurigakan.

Follow Up
Dalam tiga bulan pertama pasca evakuasi, penderita diminta datang untuk kontrol setiap 2 minggu. Kemudian, dalam tiga bulan berikutnya, setiap satu bulan, selanjutnya enam bulan terakhir, kontrol tiap dua bulan.

Prognosis
Setelah dilakukan evakuasi jaringan mola secara lengkap, sebagian besar penderita MHK akan sehat kembali, kecuali 15 20% yang mungkin akan mengalami keganasan.

Anda mungkin juga menyukai