Anda di halaman 1dari 21

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang dan Permasalahan Sepeda motor memiliki sejarah yang sangat panjang di Indonesia, sudah hadir sejak negara ini masih berada di bawah penjajahan Belanda dan masih bernama Hindia Belanda. Sepeda motor hadir di Indonesia sejak tahun 1893, dan orang pertama yang memiliki sepeda motor adalah ohn !. "otter, masinis pertama di pabrik gula #emboel "robolinggo, awa $imur.1 ohn !. "otter memesan sendiri sepeda motor itu ke pabriknya, Hildebrand und Wolfmller, di %uen&hen, erman. Sepeda motor rakitan Hildebrand und Wolfmller belum menggunakan rantai, roda belakang digerakkan se&ara langsung oleh kruk as 'crankshaft(, sepeda motor ini belum menggunakan persneling, magnet, aki 'accu(, koil, dan kabel listrik.) Sepeda motor adalah kendaraan roda dua yang paling digemari masyarakat Indonesia. *ata dari +sosiasi Industri Sepeda %otor Indonesia '+ISI(, jumlah sepeda motor yang ada di Indonesia hingga tahun ),,- adalah sebanyak 3- juta unit. "ada
1

ames .uhulima., /Sejarah Sepeda %otor di Indonesia0, 'online(, 'http122ti&kemayoranbiker.wordpress.&om., dikunjungi 11 3ebruari ),,9(. Crankshaft adalah bagian mesin yang ber4ungsi sebagai poros penerus daya hasil pembakaran dalam ruang silinder. %agnet ber4ungsi membangkitkan tenaga listrik dari kumparan kabel tembaga untuk disalurkan menuju accu. Accu merupakan alat penyimpan &adangan listrik. Koil pada sepeda motor ber4ungsi untuk memperbesar arus listrik.
)

tahun ),,- angka penjualan sepeda motor men&apai 5,6 juta unit, sedangkan pada tahun ),,5 penjualan men&apai 3.9,,.665 unit, sementara pada tahun ),,3 penjualan sepeda motor men&apai ).8)3.7,) unit. *ata ini menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan sepeda motor, setiap tahun naik rata8rata 38,15 persen.3 Indonesia ter&atat sebagai pangsa sepeda motor terbesar ke tiga setelah !hina dan India. 9ata8rata pertambahan sepeda motor di !hina per tahun adalah sekitar 1) juta unit, India sebesar 6.- juta unit, dan Indonesia - juta unit. Salah satu 4aktor utama pendorong sektor otomoti4 sepeda motor adalah kemudahan untuk memperoleh sepeda motor, dengan uang muka 9p -,,.,,,,,, masyarakat dapat memperoleh sepeda motor baru melalui kredit. $umbuhnya lembaga8lembaga keuangan nonbank yang menawarkan kredit kepemilikan sepeda membantu perkembangnan industri otomoti4 sepeda motor. %ereka berlomba menawarkan kredit dengan suku bunga yang semakin murah. Balap motor adalah olahraga otomoti4 yang menggunakan sepeda motor. Balap motor road race merupakan olahraga otomoti4 yang &ukup popular di Indonesia.5 Ikatan %otor Indonesia merupakan satu8satunya organisasi olahraga kendaraan bermotor yang telah diakui oleh Federation International delAutomobile *joko Susilo., /$antangan dan *ilema "enggunaan Sepeda %otor Sebagai +lat $ransportasi0, 'online(, 'http122www.komisikepolisianindonesia.&om., dikunjungi ) 3ebruari ),,9(.
3

Road race 'balap jalanan( adalah olahraga otomoti4 yang dilombakan di jalan beraspal.
5

'3I+(, Federation International of Motorcycle '3I%( dan Commission du Karting '!I:( 'induk #rganisasi #lahraga :endaraan Bermotor *unia( serta :omite #lahraga ;asional Indonesia :#;I 'induk #rganisasi #lahraga Indonesia(, yang berhak dan berwenang untuk mengawasi dan memimpin seluruh kegiatan perlombaan8perlombaan kendaraan bermotor di Indonesia.Suatu perlombaan yang bersi4at nasional dapat diselenggarakan baik oleh I%I atau I%I daerah, maupun klub yang mendapat wewenang atau i<in dari I%I. "ara pesertanya dapat terdiri atas peserta dalam dan luar negeri, tergantung pada si4atnya, yang memiliki :artu I<in tart ':IS( Internasional atau :artu I<in tart I%I daerah serta dapat memakai peraturan internasional atau peraturan nasional. "eraturan perlombaan dibuat oleh masing8masing komisi untuk tiap8tiap olahraga kendaraan bermotor, berdasarkan peraturan internasional yang dikeluarkan oleh 3I+, 3I% atau !I:, yang disesuaikan dengan keadaan Indonesia, dan ditetapkan oleh I%I. "eraturan perlombaan ini merupakan peraturan yang bersi4at nasional dan harus digunakan dalam tiap perlombaan di Indonesia.6 $enaga mekanik sepeda motor merupakan bagian dari masyarakat yang terus berkembang dan mengikuti perkembangan teknologi. :ehidupan tenaga mekanik sepeda motor ini sangat menarik untuk diteliti, karena selalu berkembang mengikuti Ikatan %otor Indonesia, !eraturan "ala# Motor, 'tanpa nama kota terbit dan nama penerbit, ),,6(, hlm. -.
6

Ibid., hlm. 9.

perubahan perkembangan balap sepeda motor. :eberhasilan seorang pembalap tidak pernah terlepas dari dukungan tim mekanik. *ari sinilah penulis mengangkat penelitian dengan judul /"elaksanaan :ejuaraan ;asional 9oad 9a&e :elas Bebek 11, && ) .angkah $une =p dan "engaruhnya $erhadap "enghasilan $enaga %ekanik Sepeda %otor di :ota Semarang $ahun ),,18),,-0. Berdasarkan latar belakang di atas, penelitian ini mengemukakan beberapa pertanyaan sebagai berikut. 1. Bagaimanakah pelaksanaan kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# antara tahun ),,18),,-> ). %engapa :ota Semarang tidak bisa menghasilkan pembalap yang menjuarai kejuaraan nasional road race di Indonesia atau memiliki pembalap road race berprestasi di tingkat nasional pada tahun ),,18),,-> 3. Bagaimanakah pengaruh pelaksanaan kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# terhadap penghasilan tenaga mekanik sepeda motor di :ota Semarang pada tahun ),,18),,->

B. Ruang Lingkup *alam penelitian sejarah, ruang lingkup sangat diperlukan mengingat luasnya masalah dalam kehidupan masyarakat. Setiap peneliti sejarah senantiasa dituntut

untuk menentukan lingkup waktu dan tempat yang diteliti agar diperoleh suatu kejelasan yang utuh dan mendalam. "enulisan skripsi yang berjudul /"erkembangan :ejuaraan ;asional 9oad 9a&e :elas Bebek 11, && ) .angkah $une =p dan "engaruhnya $erhadap "enghasilan $enaga %ekanik Sepeda %otor :ota Semarang $ahun ),,18),,-0 ini dibatasi menjadi tiga ruang lingkup yaitu1 1. .ingkup geogra4is 'spasial( ). .ingkup waktu 'temporal( 3. .ingkup keilmuan. 9uang lingkup spasial adalah batasan wilayah tempat penelitian dilaksanakan atau di4okuskan. 9uang lingkup spasial dalam penelitian ini dibatasi pada :ota Semarang. +lasan pengambilan wilayah itu adalah bahwa :ota Semarang merupakan daerah yang mengalami perkembangan kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# yang signifikan, baik perkembangan teknologi road race, mekanik, maupun tim road race. Selain itu :ota Semarang juga memiliki Sirkuit $awang %as yang menjadi 4aktor pendukung perkembangan road race. *ari semua 4aktor pendukung tersebut, mengapa :ota Semarang tidak bisa menghasilkan pembalap yang menjuarai kejuaraan nasional road race di Indonesia atau memiliki pembalap road race berprestasi di tingkat nasional pada tahun ),,18),,-. .ingkup temporal atau pembatasan waktu penelitian ini adalah tahun ),,1 sampai dengan tahun ),,-. "embahasan dimulai tahun ),,1 dengan pertimbangan bahwa pada permulaan tahun tersebut, mulai dilaksanakan :ejuaraan ;asional Road

Race :elas bebek 11, cc ) langkah tune u# dengan sistem region.7 $ahun ),,diambil sebagai batasan akhir penelitian karena tahun ini merupakan tahun terakhir pelaksanaan :ejuaraan ;asional Road Race :elas bebek 11, cc ) langkah tune u#.8 .ingkup keilmuan penulisan ini adalah sejarah sosial ekonomi yang bersi4at lokal, karena membahas permasalahan tentang pengaruh pelaksanaan kejuaraan nasional road race terhadap penghasilan tenaga mekanik sepeda motor di :ota Semarang. Sejarah sosial ekonomi menguraikan gejala8gejala yang terjadi di sekitar permasalahan sosial ekonomi masa lalu.9

C. Tinjauan Pustaka Sebagai a&uan untuk menganalisis permasalahan, digunakan buku karya ?dward :. %orolok, yang berjudul !engantar $eknik dan !erencanaan $rans#ortasi.1, Buku ini membahas masalah transportasi mulai dari peren&anaan, mendesain, dan mengoperasikan suatu sistem transportasi. "embahasannya ditekankan pada prinsip8prinsip dan metode yang dapat diterapkan untuk semua jenis transportasi, baik transportasi penumpang maupun barang yang disertai dengan ramalan terhadap lingkungan alamiah dan sosial ekonomi. +&uan sejarah yang
7

Motor !lus, 16 *esember ),,,. Motor !lus, )6 ;o@ember ),,-. e%arah !erkembangan Ilmu &konomi, 'Bandung1

Ainardi, !engantar +lumni, 198)( hlm. -1.


9 1,

?dward :. %orolok, !engantar $eknik dan !erencanaan $rans#ortasi ' akarta1 "enerbit ?rlangga, 1988(, hlm 163.

diambil didasarkan pada hubungan antara sistem transportasi dan lingkungan yang harus dilayani. Selain itu juga dibahas prinsip8prinsip organisasi transportasi, baik milik pemerintah maupun swasta. *alam bagian lain juga dibahas pentingnya transportasi dalam masyarakat modern dan pengaruh8pengaruh potensial perubahan sistem transportasi terhadap kegiatan manusia dan struktur sosial. 11 Buku ini memberikan data8data mengenai pengaruh yang ditimbulkan alat transportasi terhadap lingkungan, kehidupan sosial dan ekonomi. Buku ini digunakan untuk menganalisis pengaruh kendaraan bermotor atau alat transportasi terutama sepeda motor terhadap kehidupan sosial ekonomi mekanik sepeda motor di :ota Semarang. "ustaka ke dua merupakan hasil karya dari ;. *aldjoeni yang berjudul eluk "eluk Masyarakat Kota.1) Buku ini terdiri atas dua bagian besar yaitu, bagian pertama menjelaskan tentang sosiologi kota dan bagian kedua menjelaskan ekologi sosial. :elebihan buku ini terletak pada pembagian pembahasan menjadi dua bagian yaitu bagian yang menjelaskan tentang interaksi masyarakat perkotaan sedangkan bagian lainnya menjelaskan tentang hubungan antara makhluk hidup dengan lingkungan sekitar. *engan pembagian tersebut, penulis mengetahui hal8hal yang terjadi dalam suatu masyarakat dan hubungan timbal balik antara masyarakat dengan kondisi sekitarnya, serta masalah yang terjadi di kota dan penyelesaiannya.
11

Ibid., hlm. 166.

;. *aldjoeni, eluk "eluk Masyarakat Kota' !us#aragam osiologi Kota 'Bandung1 +lumni, 198)(.
1)

Buku ini sangat berman4aat karena dapat memberikan gambaran mengenai interaksi sosial dan problem yang dihadapi masyarakat perkotaan, seperti juga yang terjadi pada masyarakat di :ota Semarang. "ustaka lainnya yang rele@an dengan penelitian ini adalah Ka%ian (am#ak !ertumbuhan dan !erkembangan Kota emarang $erhada# Wilayah !inggirannya ' tudi Kasus Kecamatan Mranggen) Kecamatan *ngaran dan Kecamatan Kali+ungu(.13 "ustaka ini merupakan skripsi 4akultas ekonomi =ni@ersitas *iponegoro yang ditulis oleh *omini&a. *alam buku ini dibahas pertumbuhan dan perkembangan :ota Semarang dan pengaruhnya terhadap wilayah :e&amatan %ranggen, :e&amatan =ngaran dan :e&amatan :aliwungu. "ertumbuhan dan perkembangan ekonomi, industri dan perdagangan mempengaruhi kehidupan masyarakat baik se&ara langsung maupun tidak langsung. "erubahan pola kehidupan tersebut tampak dalam lapangan pekerjaan. "ertumbuhan industri telah membuka lapangan kerja yang ber@ariasi. Studi ini memberikan gambaran se&ara jelas tentang pertumbuhan dan perkembangan :ota Semarang yang dilengkapi dengan data8data statistik dan penggunaan bahasa yang mudah dimengerti serta sistematis. .aporan hasil penelitian ini sangat memberikan man4aat karena memudahkan penulis untuk memahami pertumbuhan dan perkembangan yang terjadi di :ota Semarang dengan berbagai permasalahannya. *omini&a, /:ajian *ampak "ertumbuhan dan "erkembangan :ota Semarang $erhadap Ailayah "inggirannya 'Studi :asus :e&amatan %ranggen, :e&amatan =ngaran dan :e&amatan :aliwungu(0 'Skripsi pada 3akultas ?konomi =ni@ersitas *iponegoro Semarang, ),,-(, hlm. -.
13

"ustaka lainnya adalah !eraturan "ala# Motor yang dikeluarkan oleh Ikatan %otor Indonesia.15 "ustaka ini berisi "eraturan *asar #lahraga Sepeda %otor ;aional meliputi1 peraturan dasar tentang medik, peraturan dasar tentang disiplin dan peradilan, peraturan umum balap sepeda motor, peraturan perlombaan balap sepeda motor dan peraturan tentang teknik balap sepeda motor. "eraturan *asar #lahraga Sepeda %otor ;asional 'selanjutnya disebut "eraturan *asar #lahraga(, adalah sekumpulan peraturan yang ditetapkan oleh "". I%I, untuk mengatur segala kegiatan olahraga sepeda motor nasional di Indonesia. 1"eraturan *asar #lahraga Sepeda %otor ;asional ini merupakan a&uan dan landasan kegiatan olahraga balap sepeda motor yang dilakukan di seluruh Indonesia. :ejuaraan ;asional Road Race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u# juga berlandaskan pada "eraturan *asar #lahraga Sepeda %otor ;asional yang dikeluarkan oleh "". I%I. :eolahragaan ;asional juga diatur oleh =ndang8=ndang 9epublik Indonesia ;omor 3 $ahun ),,- yang berisi :eputusan "residen 9epublik Indonesia ;omor 89 $ahun ),,- tentang Sistem :eolahragaan ;asional.16 Buku ini sangat berguna, untuk memahami dan menjelaskan peraturan8peraturan dan pelaksanaan kegiatan olahraga sepeda motor nasional di Indonesia.
15

Ikatan %otor Indonesia, o#, cit., hlm. -. Ibid., hlm. 7.

1-

+nonim, *ndang-*ndang Re#ublik Indonesia .o / $ahun 0112 ke#utusan !residen Re#ublik Indonesia .o 34 $ahun 0112 tentang istem Keolahragaan .asional ' akarta1 ),,-(.

16

1,

"ustaka lainnya yang mendukung penelitian ini adalah Kom#arasi istem !enga#ian &lektronik 5C(I6 $i#e AC dan (C $erhada# Konsumsi "ahan "akar dan (aya e#eda Motor Honda Astrea 7rand .17 "ustaka ini merupakan skripsi 4akultas teknik jurusan pendidikan teknik mesin =ni@ersitas ;egeri Semarang yang ditulis oleh +ndi "rasetyo. :arya ini membahas dasar8dasar mesin, prinsip kerja konstruksi dasar mesin dan &ara kerja sistem pengapian elektronik tipe +! dan *! serta komponen8komponen yang menunjang kerja sistem pengapian. *alam pustaka ini juga dibahas pengujian8pengujian yang dilakukan di1 .aboraturium =ji "er4orma, urusan $eknik %esin 3akultas $eknik =ni@ersitas ;egeri Semarang. "enelitian dilakukan dengan menggunakan teknik analisis deskripti4 yaitu dengan merangkum 4enomena84enomena terukur yang telah dilakukan.18 "ustaka ini digunakan untuk memahami dan menjelaskan perkembangan :ejuaraan ;asional Road Race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u# tahun ),,18 ),,-, yang juga disertai dengan perkembangan teknologi mesin balap sepeda motor yang terus berubah. "ustaka terakhir yang digunakan dalam penelitian ini adalah Ka%i &ks#erimental !engaruh 8umlah Reaktor !enga#ian 5ignition6 $erhada# Reduksi

+ndri "rasetyo, /:omparasi :inerja Sistem "engapian ?lektronik '!*I( $ipe +! dan *! $erhadap :onsumsi Bahan Bakar dan *aya Sepeda %otor Honda +strea Brand0 'Skripsi pada 3akultas $eknik urusan "endidikan $eknik %esin =ni@ersitas ;egeri Semarang, ),,7(, hlm. ).
17 18

Ibid., hlm. )-.

11

7as "uang C9 !ada e#eda Motor 0 $ak .19 "ustaka ini merupakan skripsi 4akultas teknik jurusan teknik mesin =ni@ersitas *iponegoro yang ditulis oleh $eguh "rihanto. :arya ini membahas &ara kerja mesin ) tak, konsep pembakaran, bahan bakar bensin dan jenis pembakaran. *alam bagian lain juga dijelaskan tentang reaksi pembakaran, yaitu reaksi kimia antara bahan bakar dan oksigen yang diperoleh dari udara yang menghasilkan panas dan berlangsung sangat &epat. 9eaksi tersebut akan menghasilkan produk hasil pembakaran yang komposisinya tergantung pada kualitas yang terjadi. "ada motor otto, &ampuran bahan bakar tersebut dinyalakan dalam silinder oleh per&ikan api listrik dari busi pada akhir langkah kompresi.), Buku ini berman4aat untuk dikaji karena memberikan data8data mengenai mesin ) tak yang disertai dengan uji per4orma terhadap reaksi pembakaran pada mesin ) tak. Buku ini digunakan untuk menganalisis perkembangan teknologi mesin pada :ejuaraan ;asional Road Race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u#,

D.

erangka Te!retis dan Pendekatan

$eguh "rihanto, /:aji ?ksperimental "engaruh umlah 9eaktor "engapian 'ignition( $erhadap 9eduksi Bas Buang !# "ada Sepeda %otor ) $ak0 'Skripsi pada 3akultas $eknik urusan $eknik %esin =ni@ersitas *iponegoro Semarang, ),,-(, hlm. -.
19 ),

Berens&ot +rends, Motor "ensin ' akarta1 "enerbit ?rlangga, 198,(, hlm.

98.

1)

Buna

memepertajam

analisis

terhadap

permasalahan

ini

digunakan

pendekatan ilmu sosial yaitu ilmu Sosiologi dan ?konomi. *ari Sosiologi dipinjam konsep perkembangan yaitu suatu proses perubahan yang berjalan se&ara terus menerus dan terdorong oleh kekuatan dari dalam dan dari luar ke arah yang lebih baik.)1 B. :artasapoetra mengidentikkan perkembangan dengan istilah pembangunan yaitu urutan dari berbagai perubahan yang sistematis.)) "erkembangan menerangkan pertumbuhan dalam arti perubahan dan selanjutnya menerangkan perubahan dalam arti pertumbuhan. "erkembangan sering membawa perubahan8perubahan, demikian pula perubahan mengakibatkan perkembangan. "erkembangan dalam pengertian ini diartikan sebagai perihal bertambah besar, menjadi luas, dan maju atau mengalami kemajuan.)3 "erkembangan juga terjadi dalam :ejuaraan ;asional Road Race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u#, yaitu suatu perlombaan yang bersi4at nasional yang diselenggarakan oleh Ikatan %otor Indonesia 'I%I( atau I%I daerah. "esertanya adalah pembalap dari seluruh Indonesia yang telah memiliki :artu I<in tart ':IS( yang dikeluarkan oleh "" I%I atau "engda I%I dengan menggunakan sepeda motor bebek 'underbone( bermesin ) tak produksi 2 rakitan negara +sia, yang telah

%ajor "olak, osiologi uatu !engantar ' akarta1 Ikhtisar Baru Can Hoe@e, 198)(, hlm. 5,-.
)1 ))

B. :artasapotra, o#, cit., hlm. 78. Ibid., hlm. 77.

)3

13

dimodi4ikasi 2 tune u# sesuai ketentuan8ketentuan yang ter&antum dalam "eraturan *asar #lahraga Sepeda %otor ;asional yang dikeluarkan oleh "". I%I.)5 =ntuk mengkaji pengaruh perkembangan kejuaraan nasional road race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u# terhadap kehidupan sosial ekonomi tenaga mekanik sepeda motor setempat diperlukan pemahaman terhadap konsep pengaruh. "engaruh ialah daya yang timbul dari sesuatu 'orang atau benda( yang ikut membentuk watak, keper&ayaan atau perbuatan seseorang.)- "engaruh kejuaraan nasional road race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u# terhadap kehidupan ekonomi tenaga mekanik sepeda motor :ota Semarang dapat dilihat antara lain melalui peningkatan penghasilan dan penyediaan lapangan kerja. *ari berbagai tinjauan dan literatur, pengertian kota juga dapat diuraikan sebagai berikut1)6 a. Se&ara administrati4, kota adalah suatu /wilayah kewenangan0 yang dibatasi oleh batasan administrati4 atas dasar ketentuan perundangan yang berlaku. b. Se&ara 4ungsional, kota diartikan sebagai pusat berbagai kegiatan 4ungsional yang didominasi oleh 4ungsi jasa, distribusi, dan produksi non pertanian. !iri utama kota adalah keberadaan pemerintahan, pasar dan jasa pengangkutan.

Ikatan %otor Indonesia, #assim. Sepeda motor bebek 'underbone( adalah jenis sepeda motor yang sasisnya menggunakan konstruksi rangka bawah.
)5

+nonim, :amus Besar bahasa Indonesia ' akarta1 *epartemen "endidikan dan :ebudayaan, Balai "ustaka, 1996(, hlm. ),7.
)-

?ddy Dusu4 dan %ulyo Hendarto, !erkembangan !otensi Kecamatan !erbatasan sebagai (aerah !enyangga !erkotaan 'Semarang1 .embaga "enelitian =ni@ersitas *iponegoro, 1995( , hlm. 1-.
)6

15

&. Se&ara ekonomi, kota merupakan konsentrasi penduduk yang memiliki kegiatan usaha dengan dominasi sektor non pertanian, seperti industri, perdagangan, pengangkutan, perkantoran dan jasa, yang bersi4at heterogen. d. Se&ara budaya, kota merupakan pusat budaya. e. Se&ara geogra4is, kota merupakan suatu pemusatan penduduk yang kegiatan usahanya akan mengambil lokasi yang memiliki nilai strategis se&ara ekonomi, sosial, dan 4isiogra4is. "engaruh perkembangan kejuaraan nasional road race kelas bebek ) langkah 11, cc tune u# terhadap kehidupan ekonomi mekanik sepeda motor :ota Semarang dapat dilihat pada penyediaan lapangan kerja dan peningkatan penghasilan. Ilmu bantu selanjutnya yang digunakan untuk ini adalah ilmu teknik mesin. $eknik mesin adalah ilmu yang mempelajari suatu alat yang dapat merubah energi air, angin, panas, listrik, atau tenaga atom menjadi energi mekanik 'tenaga gerak(.)7 Ilmu teknik mesin sangat diperlukan dalam penelitian ini karena permasalahan yang diteliti adalah mengenai perkembangan dunia otomoti4, khususnya balap sepeda motor. E. "et!de Penelitian %etode yang digunakan adalah metode sejarah kritis,)8 yang dilakukan melalui empat tahapan, yaitu1

Damaha %otor, :amaha $echnical Academy, 'Indonesia1 Damaha %otor :en&ana Indonesia, ),,,(, hlm. 1).
)7

.ouis Botts&halk) Mengerti e%arah, *ialih Bahasakan oleh ;ugroho ;otosusanto ' akarta1 =I "ress, 197-(, hlm. 1-.
)8

1-

1. Heuristik, yaitu kegiatan men&ari dan mengumpulkan sumber sejarah sesuai dengan permasalahan yang diteliti. Sumber8sumber yang digunakan dalam penulisan sejarah dibedakan menjadi dua, yaitu1 a. Sumber primer yang diperoleh melalui riset pustaka yang meliputi dokumen8dokumen atau arsip8arsip, dan sumber lisan yang diperoleh dari wawan&ara terhadap orang yang dianggap mengerti tentang permasalahan yang diteliti. b. Sumber sekunder merupakan sumber tambahan untuk melengkapi data8data yang tidak diperoleh dari sumber primer, &ontohnya berita tertulis yang sejaman dan rele@an dengan permasalahan yang diteliti, dan berbagai literatur. ). :ritik yaitu kegiatan pengujian terhadap sumber sejarah baik berupa kritik ekstern maupun kritik intern. :ritik ekstern bertujuan untuk mengetahui asli atau tidaknya sumber 'uji autentitas(, sedangkan kritik intern dilakukan untuk menguji kredibilitas suatu sumber apakah kebenaran pernyataan sungguh8 sungguh dapat diper&aya. 3. Interpretasi atau pena4siran terhadap 4akta84akta dengan menetapkan hubungan antara 4akta84akta melalui bantuan imajinasi dan teori. 5. Historiogra4i atau penulisan sejarah yang bersi4at kronologis, logis, utuh, dan ilmiah.

#. $istematika Penulisan

16

*alam sistematika penulisan disajikan pokok8pokok bahasan sebagai berikut1 Bab I memuat uraian tentang latar belakang dan permasalahan, ruang lingkup baik spasial, temporal maupun keilmuan, tinjauan pustaka, pendekatan yang digunakan, metode penelitian dan penggunaan sumber, serta sistematika penulisan. Bab II berisi penjelasan tentang awal kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, && ) langkah tune u# sistem region tahun ),,18),,- yang meliputi latar belakang dibentuk sistem region, pembagian region kejuaraan nasional road race di Indonesia, peraturan kejuaraan nasional road race sistem region, ketidaktahuan dan pendapat pembalap, mekanik serta pengurus kejuaraan nasional road race tentang sistem region. Bab III memuat pembahasan tentang pelaksanaan kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# sistem region tahun ),,18),,- yang meliputi kasus8kasus dalam penyelenggaraan kejuaraan nasional road race di tingkat region tahun ),,18),,-, penyelenggaraan 4inal kejuaraan nasional road race di Sirkuit Sentul tahun ),,18),,-, teknologi road race tahun ),,18),,-, kendala perkembangan road race di :ota Semarang tahun ),,18),,-, dan penghapusan kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# dari kejuaraan nasional road race Indonesia. *alam Bab IC dibahas mengenai pengaruh pelaksanaan kejuaraan nasional road race kelas bebek 11, cc ) langkah tune u# terhadap tenaga mekanik sepeda motor di :ota Semarang, yang men&akup pengaruhnya dalam bidang penyediaan lapangan pekerjaan dan peningkatan penghasilan masyarakat khususnya tenaga mekanik sepeda motor di :ota Semarang.

17

Bab C berisi kesimpulan yang merupakan jawaban dari permasalahan yang dirumuskan dalam B+B I.

DA#TAR PU$TA A

$um%er Ter&etak' Arsip +nonim, *ndang-*ndang Re#ublik Indonesia .o / $ahun 0112 ke#utusan !residen Re#ublik Indonesia .o 34 $ahun 0112 tentang istem Keolahragaan .asional ' akarta1 ),,-(. Badan "usat Statistik, Indikator ?konomi :ota Semarang $ahun ),,).

18

Buku dan Artikel +bdullah, $au4ik, e%arah ;okal di Indonesia 'Dogyakarta1 =B% "ress, 198-(. +nonim, Kamus "esar "ahasa Indonesia ' akarta1 *epartemen "endidikan dan :ebudayaan, Balai "ustaka, 1996(. +rends, Berens&ot, Motor "ensin ' akarta1 "enerbit ?rlangga, 198,( Boentarto, Cara !emeriksaan) !enyetelan 'Dogyakarta1 +ndi #44set, 1993(. dan !era+atan e#eda Motor

*aldjoeni, eluk "eluk Masyarakat Kota' !us#aragam osiologi Kota 'Bandung1 +lumni, 198)(. *omini&a, /:ajian *ampak "ertumbuhan dan "erkembangan :ota Semarang $erhadap Ailayah "inggirannya 'Studi :asus :e&amatan %ranggen, :e&amatan =ngaran dan :e&amatan :aliwungu(0 'Skripsi pada 3akultas ?konomi =ni@ersitas *iponegoro Semarang, ),,-(. Botts&halk, .ouis, Mengerti e%arah, *ialih Bahasakan oleh ;ugrogoho ;otosusanto ' akarta1 =I "ress, 197-(. Huang, $omy, /Intelligent Book0, 'online(, 'http1 22 www.bintangra&ingteam.&om., dikunjungi 3 ;o@ember ),,6(. Indonesia, Ikatan %otor, !eraturan "ala# Motor 'tanpa nama kota terbit dan nama penerbit, ),,)(. :artasapoetra, Kamus osiologi dan Ke#endidikan ' akarta1 Bumi +ksara. 199)(. :oentjaraningrat, Metodologi !enelitian Masyarakat ' akarta1 Bramedia, 1997(. :untowijaya, Metodologi e%arah 'Dogyakarta1 =B% "ress, ),,3(. %orolok, ?dward, !engantar $eknik dan !erencanaan $rans#ortasi ' akarta1 "enerbit ?rlangga, 1988(. %otor, Damaha, :amaha $echnical Academy 'Indonesia1 Damaha %otor :en&ana Indonesia, ),,,(.

19

"olak, %ajor, osiologi uatu !engantar ' akarta1 Ikhtisar Baru Can Hoe@e, 198)(. "rasetyo, +ndri, /:omparasi :inerja Sistem "engapian ?lektronik '!*I( $ipe +! dan *! $erhadap :onsumsi Bahan Bakar dan *aya Sepeda %otor Honda +strea Brand0 'Skripsi pada 3akultas $eknik urusan "endidikan $eknik %esin =ni@ersitas ;egeri Semarang, ),,7(. "rihanto, $eguh, /:aji ?ksperimental "engaruh umlah 9eaktor "engapian 'ignition( $erhadap 9eduksi Bas Buang !# "ada Sepeda %otor ) $ak0 'Skripsi pada 3akultas $eknik urusan $eknik %esin =ni@ersitas *iponegoro Semarang, ),,-(. $aneka, Soeleman, truktur dan !roses osial ' akarta1 9ajawali, 1986(. Ainardi, !engantar 198)(. e%arah !erkembangan Ilmu &konomi, 'Bandung1 +lumni,

Dusu4, ?dy dan %ulyo Hendarto, !erkembangan !otensi Kecamatan !erbatasan sebagai (aerah !enyangga !erkotaan 'Semarang1 .embaga "enelitian =ni@ersitas *iponegoro, 1995(. $urat a%ar dan "ajalah

%otor "lus, edisi Sabtu 7 #ktober ),,,. %otor "lus, edisi Sabtu )1 #ktober ),,,. %otor "lus, edisi Sabtu 11 ;o@ember ),,,. %otor "lus, edisi Sabtu 16 *esember ),,,. %otor "lus, edisi Sabtu 3, *esember ),,,. %otor "lus, edisi Sabtu )7 anuari ),,1. %otor "lus, edisi Sabtu 8 anuari ),,%otor "lus, edisi Sabtu )6 ;o@ember ),,-. %otor "lus, edisi Sabtu 1, *esember ),,-.

),

Peta "eta wilayah :ota Semarang.

DA#TAR IN#(R"AN 1. ;ama =mur "endidikan "ekerjaan 1 Sony Aidiyanto 1 )) tahun 1 S1 "endidikan $eknik %esin 1 %ekanik sepeda motor

)1

+lamat ). ;ama =mur "endidikan "ekerjaan +lamat 3. ;ama "endidikan "ekerjaan +lamat

1 l. Sekaran Bunungpati Semarang 1 Bagus "riyanto 1 )7 tahun 1 S$% 1 %ekanik Sepeda %otor 1 l. %erbabu Banyumanik Semarang 1 *armanto 1 S$% 1 %ekanik Sepeda %otor 1 l. "apandayan Bajahmungkur Semarang

Anda mungkin juga menyukai