Anda di halaman 1dari 18

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA STIK PICO (PISANG COKLAT) PENGOLAHAN BUAH PISANG SEBAGAI KUDAPAN MANIS BERGIZI

TINGGI

PKM Kewirausahaan (PKMK) Diusulkan oleh :

Yuliana Wati Dewi Astutik Ulfa Prasiska

(7211412071/2012) (7211412119/2012) (7211412096/2012)

Sri Hastuti Dwi Andriani

(7211412074/2012) ( 5302412004/2012)

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMARANG 2012

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

HALAMAN PENGESAHAN

ii

DAFTAR ISI

iii

A. LATAR BELAKANG MASALAH B. PERUMUSAN MASALAH C. TUJUAN D. LUARAN YANG DIHARAPKAN E. KEGUNAAN F. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA G. METODE PELAKSANAAN H. JADWAL KEGIATAN I. RANCANGAN BIAYA J. LAMPIRAN

1 2 2 3 3 3 8 9 9

iii

A. LATAR BELAKANG MASALAH

Kesehatan adalah hal yang terpenting dalam hidup. Untuk menjaga kesehatan ada banyak hal yang dapat kita lakukan, cara tersebut diantaranya adalah : Berolahraga, makan makanan yang bergizi dan banyak mengandung serat. Makan makanan yang bergizi, hal itu kedengarannya sangat mudah, namun dewasa ini di sekitar kita banyak terdapat oknum- oknum pedagang yang berlaku curang demi meraup keuntungan yang berlimpah. Salah satu siasat licik yang sering pedagang gunakan adalah dengan mencampur bahan- bahan berbahaya yang tidak layak untuk dikonsumsi oleh manusia. Makanan yang sering dicampuri oleh pedagang adalah gorengan yang banyak dijajakan di pinggir pinggir jalan. Termasuk di dalamnya yaitu pisang goreng yang tidak jarang dalam proses produksinya dicampuri zat- zat berbahaya. Padahal banyak sekali manfaat dari buah pisang itu sendiri. Selain mengenyangkan karna mengandung 3 gula alami yakni : sukrosa, glukosa, dan fruktosa, pisang juga mengandung banyak kandungan yang menyehatkan kandungan tersebut antara lain : sodium, kalori, karbohidrat, vitamin A, B, C, Protein, lemak, kalsium, besi dan juga serat. Semua kandungan itu sangat bermanfaat bagi manusia, dengan catatan sesuai dengan porsi yang dianjurkan. Ada sebuah riset yang menyatakan bahwa 1 buah pisang itu khasiatnya lebih baik daripada 2 buah apel. Itu adalah bukti betapa dahsyat manfaat buah pisang ini.Adapun manfaat pisang diantaranya : menambah konsentrasi, memperlancar peredaran darah, mengatasi stroke, mengatasi rasa lelah, mengatasi diare dan sembelit, menyehatkan usus, membantu mengatasi anemia, dan masih banyak lagi manfaat dari buah yang satu ini. Namun kebanyakan masyarakat Indonesia menganggap remeh buah satu ini. Hal ini dikarenakan kurang adanya inovasi dalam penolahan pisang menjadi bahan pangan. Umumnya masyarakat Indonesia jenuh dengan olahan pisang yang hanya berkutat pada beberapa olahan saja, seperti : pisang , kolak, sale, molen. Hanya sebatas itu saja.

Padahal jika diteliti lebih dalam lagi buah pisang ini bisa dijadikan bermacam jajanan yang nikmat sekaligus bergizi. Untuk menjawab kebosanan masyarakat itulah, maka kami membuat suatu inovasi kudapan yang enak di lidah tapi juga bermanfaat bagi tubuh berbahan dasar pisang. Kudapan ini kami beri nama Stik PICO ( Pisang Coklat ). Kudapan ini terinspirasi dari cheese stik. Berbeda dari cheese stik pada umumnya, kudapan ini tidak menggunakan keju sebagai bahan dasarnya, tetapi kami menggunakan pisang sebagai pengganti keju dan menambahkan coklat untuk menambah rasa lezat dari kudapan ini. Selain enak, kudapan ini juga terbuat dari 100 % bahan alami, tanpa campuran bahan berbahaya sedikitpun. Dengan hadirnya kudapan ini diharapkan dapat menambah keanekaragaman olahan pisang, selain itu juga menambah nilai jual olahan pisang serta agar masyarakat tidak meremehkan buah ini, yang ternyata di dalamnya terdapat sejuta manfaat.

B. PERUMUSAN MASALAH Berdasarkan uraian diatas, timbul suatu permasalahan yakni : 1. Bagaimana cara meningkatkan nilai jual kudapan berbahan dasar buah pisang ? 2. Bagaimana tingkat produktivitas stik pisang coklat agar memenuhi permintaan konsumen? 3. Bagaimana hasil penjualan kudapan berbahan dasar buah pisang ?

C. TUJUAN

1. Menguraikan cara- cara untuk meningkatkan nilai jual kudapan berbahan dasar buah pisang. 2. Menjelaskan tingkat produktivitas stik pisang coklat yang dapat memenuhi permintaan konsumen. 3. Menguraikan hasil penjualan stik pisang coklat.

D. LUARAN YANG DIHARAPKAN 1. Memproduksi Stik PICO ( Pisang Coklat ) sebanyak : 1 minggu 1 bulan (400 x 4 ) = 400 pcs = 1.600 pcs

1 tahun ( 1.600 x 12) = 19.200 pcs

2. Artikel ilmiah mengenai olahan bebahan dasar buah pisang.

E. KEGUNAAN Program ini memiliki beberapa kegunaan diantaranya : 1. Dari segi ekonomi : Melatih mahasiswa dalam berwirausaha. Membangun kemandirian mahasiswa dalam memenuhi kebutuhan sebagai konsekuensi dari keberhasilan membangun usaha. Mendapatkan laba dari jerih payah sendiri. Mendapatkan pengalaman usaha yang kelak dapat dijadikan sebagai bekal dalam menjalankan suatu usaha. 2. Dari segi iptek : Membuat tren baru olahan berbahan dasar buah pisang yang diminati oleh masyarakat

F. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA 1. Analisis Produk a. Jenis dan Nama Produk,Karakteristik Produk Produk yang hendak diproduksi adalah camilan berbahan dasar buah pisang yang kami beri nama STIK PICO (Pisang Coklat). Karakteristik produk ini berupa stik, yang dikemas dalam kemasan plastik ukuran 40 gr. b. Keunggulan Produk

Camilan berbahan dasar pisang ini memiliki keunggulan dapat mengenyangkan, selain itu juga bermanfaat untuk menambah konsentrasi,memperlancar peredaran darah, mengatasi anemia, serta masih banyak lagi. Selain itu produk ini juga dapat mengurangi kebosanan masyarakat dalam mengonsumsi camilan berbahan dasar pisang. Lebih lanjut, produk ini tidak mengandung pengawet, pewarna, pemanis buatan serta bahan kimia berbahaya lainnya, sehingga produk ini merupakan camilan yang nikmat sekaligus sehat. 2. Analisis Pemasaran a. Profil Konsumen Target konsumen dari STIK PICO (Pisang Coklat) ini adalah semua lapisan masyarakat mulai dari anak kecil, remaja hingga dewasa, karna camilan ini berharga murah, enak serta sehat.

b. Media Promosi Dalam memperkenalkan produk ini kepada masyarakat kami menggunakan 2 cara yaitu langsung dan tidak langsung. Cara langsung yaitu dengan memberikan sample ( coba gratis ). Secara tidak langsung yaitu dengan memanfaatkan media yang berada disekitar kita. Media yang kami pilh yakni media cetak. Caranya yakni dengan menyebarkan brosur, memasang pamflet. c. Target atau Rencana Penjualan Rencana penjualan dari STIK PICO (Pisang Coklat) adalah sebagai berikut : 1 minggu 1 bulan (4 x 400) 1 tahun (12 x1.600) = 400 pcs = 1.600 pcs = 19.200 pcs

Harga produk yang ditawarkan yaitu Rp 2.000/pcs

d. Strategi Pemasaran yang Akan Diterapkan

Strategi Pemasaran yang digunakan dalam pengembangan STIK PICO (Pisang Coklat) ini menggunakan analisis bauran pemasaran yaitu: 1. Kebijakan Produk Usaha ini bergerak dalam bidang home industri yakni pengolahan camilan berbahan dasar buah pisang. 2. Kebijakan Harga Produk ini kami jual seharga Rp 2.000,00. 3. Kebijakan Promosi Media promosi yang digunakan yakni : brosur, pamflet, dan coba gratis. 4. Kebijakan Distribusi Distribusi hasil produk kepada konsumen dilakukan melalui 2 cara, yakni : Secara Langsung Menjual produk ini secara langsung kepada masyarakat sekitar unnes. Secara Tidak Langsung Melalui kerjasama dengan menitipkannya di mitra kerja kami yakni : Kantin Rusunawa. Untuk saat ini kami hanya mempunyai 1 mitra namun kelak diharapkan dapat berkembang menjadi lebih banyak lagi. 3. Analisis Operasional a. Proses Produksi : Ayak tepung terigu, tepung kanji, garam & soda kue

Blender pisang, tambahkan susu bubuk, gula halus, air es & telur 5

Campur semua adonan, aduk hingga kalis

Gilas & tipiskan adonan menggunakan penggiling mie.

Potong potong sepanjang 10 cm

Goreng

Setelah dingin, taburi dengan coklat bubuk

Kemas dalam kemasan plastik.

4. Analisis Keuangan a. Proyeksi Laba Rugi Laporan Laba Rugi selama satu bulan pertama, yaitu: Penjualan 1.600 unit x Rp 2.000,00 Harga Pokok Penjualan Laba kotor Beban-beban usaha: Beban gaji Beban listrik Beban air Beban promosi Rp 900.000,Rp 200.000,Rp 100.000,Rp 300.000,Rp 3.200.000,( Rp,1.322.000,-) Rp 4.125.000,-

Beban air Beban lain-lain

Rp 100.000,Rp 100.000,- + (Rp 1.700.000,-)

Laba Bersih (usaha) Per Bulan

Rp

2.425.000,-

b. Break Event Point (BEP) BEP dalam satu bulan dapat dihitung sebagai berikut : BEP Harga Produksi = Total Biaya Volume Produksi = Rp 3.022.000,1.600 = Rp 1888,75 Artinya, pada tingkat harga sebesar Rp 1888,75 usaha ini berada pada titik impas. = Total Biaya Harga = Rp 3.022.000,Rp 2.000,= 15.211 Artinya, pada jumlah volume produksi 15.211 bungkus kemasan perusahaan tidak mengalami keuntungan maupun kerugian

BEP Volume produksi

G. METODE PELAKSANAAN PROGRAM 1. Perencanaan Program Mempersiapkan segala keperluan proses produksi baik berupa peralatan , perlengkapan dan bahan baku serta merencakan cara pemasaran yang akan di gunakan. 2. Manajemen Kelembagaan

Pimpinan Yuliana Wati

Manajer SDM Dwi Andriani

Manajer Keuangan Dewi Astutik

Manajer Produksi Ulfa Prasiska

Manajer Pemasaran Sri Hastuti

Pembagian Tugas : a. Pimpinan : Mengorganisir manajer manajer yang ada dibawahnya. Mengawasi jalannya usaha. b. Manajer SDM : Mengorganisir sumber daya manusia yang ada di dalam suatu usaha. c. Manajer Keuangan Mengelola sumber dana dan memproyeksikannya untuk keberlangsungan usaha. Menyusun laporan keungan. d. Manajer Produksi Mengorganisir jalannya kegiatan operasional produksi, meliputi persiapan dan pelaksanaan proses produksi. 3. Pelaksanaan

Melakukan proses produksi di tempat produksi dan setelah produk selesai di produksi, maka siap untuk di pasarkan melalui 2 cara yakni baik secara langsung maupun dengan menitipkanya di toko,minimarket maupun kos di sekitar Unnes. 1. Monitoring & Evaluasi Setelah segala proses selesai, maka perlu diadakan suatu evaluasi untuk mengetahui tingkat keberhasilan usaha yang kita jalankan,

JADWAL KEGIATAN PROGRAM

No. Uraian Kegiatan

Bulan Ke- Bulan Ke- Bulan 1 1 2 2 3 4 1 Ke-3

Bulan Ke-4

Bulan Ke-5

2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1. 2.

Perencanaan Produksi Persiapan dan

Pengadaan Bahan Baku 3. 4. 5. 6. 7. Pelaksanaan Produksi Pemasaran Evaluasi Hasil Usaha Penyusunan Laporan Penyerahan Laporan

H. RANCANGAN BIAYA No. 1. 2. 3. 4. Uraian Biaya produksi perbulan Peralatan Penunjang PKM Perjalanan Lain- lain Biaya Rp 3.022.000,Rp 1.574.000,Rp 220.000,Rp 5.650.000,Rp 10.466.000,-

JUMLAH

11

12

3. Rincian Biaya a. Biaya produksi selama 1 bulan Nama Bahan Banyak Harga Satuan (Rp) Pisang Tepung terigu Tepung kanji Soda kue Margarin Susu bubuk Telur Gula halus Minyak goreng Coklat bubuk Garam Gaji karyawan Biaya BBM Beban listrik Beban Promosi Beban air Beban lain-lain Pengemas Total Biaya Produksi Perbulan 3.022.000,8 tundun 8 kg 4 kg 1 bungkus 16 bungkus 2 kg 4 kg 4 kg 16 l 2 kg 1 bungkus 3 40.000,12.000,10.000,5.000,5.000,45.000,14.000,12.000,11.000 40.000,1.000,300.000,320.000,96.000,40.000,5.000,80.000,90.000,56.000,48.000,256.000,80.000,1.000,900.000,200.000,200.000,300.000,100.000,100.000,150.000,Jumlah(Rp)

b. Peralatan Penunjang PKM

No.

Uraian

Kegunaan Dalam

Vol .

Satuan

Biaya Persatuan

Jumlah Biaya (

13

( Rp ) 1. Kompor Memasak adonan 2. Tabung gas Memasak adonan 3. Sewa penggiling mie 4. Wajan Memasak adonan 5. Blender Pembuatan adonan 6. Baskom Tempat adonan 5 buah 20.000,1 buah 200.000,2 buah 40.000,Pembuatan adonan 1 buah 150.000,1 buah 150.000,1 buah 350.000,-

Rp ) 350.000, 150.000, 150.000, -

80.000,-

200.000, 100.000, -

7.

Spatula

Pembuatan adonan

2 buah

20.000,-

40.000,-

8.

Nampan

Tempat adonan

5 buah

20.000,-

100.000, -

9.

Pengayak

Pembuatan adonan

2 buah

7.000,-

14.000,-

10.

Tirisan

Pembuatan adonan

2 buah

15.000,-

30.000,-

11.

Sewa penggepres plastik

Pengemasan

1 buah

200.000,-

200.000, -

12.

Sewa timbangan

Pembuatan adonan pengemasan &

1 buah

150.000,

150.000, -

13.

Gunting

Pembuatan adonan

2 buah

5.000,-

10.000,-

14

tal

1.574.00 0,-

c. Perjalanan No. Uraian 1. Transport pembuatan dan penggadaan brosur 2. Transport pengadaan bahan baku 3. Transport Penyusunan 2 2 20.000,80.000,Produksi 2 10.000,20.000,Keperluan Promosi Personal 2 HOK 2 Biaya ( Rp ) 30.000,Tarif ( Rp ) 120.000,-

penyusunan laporan laporan Total 220.000,-

d. Lain- Lain No. Uraian 1. 2. 3. 4. Sewa tempat Penyusunan Laporan Penyusunan artikel Presentasi seminar Total Vol 3 bulan 1 1 1 Biaya Satuan ( Rp ) Jumlah Biaya ( Rp ) 3.000.000,800.000,850.000,1.000.000,3.000.000,800.000,850.000,1.000.000,5.650.000,-

15

Anda mungkin juga menyukai