Anda di halaman 1dari 32

INTERNSHIP PKU MUHAMMADIYAH SRANDAKAN periode 9 Juli-9 September 2013

Pembimbing lapangan : drg Ageng Khresna Presentan: -Dany Purwahadi - Volanda K -Lisna Kurnia R - Meika Nanda R -Fero Munadri - Bungawati A -Erisa Rinintia - Puspita Ayu -Dewi Masitoh

Profil PKU Muhammadiyah Srandakan


1. Lokasi : jalan raya srandakan km 6,5 gunung saren, trimurti, srandakan, bantul, yogyakarta 2. Tanggal Berdiri : 18 Juli 1996 3. Wilayah kerja BP/RB PKU Srandakan adalah Kecamatan Srandakan terdapat 2 desa yaitu Poncosari dan Trimurti dengan batas wilayah yaitu : Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Kulon Progo, sebelah timur berbatasan dengan kecamatan Sanden, Sebelah utara berbatasan dengan kecamatan Pandak dan sebelah selatan samudra hindia

Sumber Daya Manusia


Jenis Tenaga Dokter Umum Dokter Gigi Perawat Ass. Perawat Bidan Fisioterapis Jumlah Tenaga 2 1 2 1 2 2

CS, Security, Driver

Jenis Pelayanan
Dokter umum Dokter gigi Dokter spesialis anak Bidan Perawatan dirumah / home care Fisioterapi Gawat Darurat Rawat Inap Imunisasi Keluarga Berencana (KB) ANC/ Perawatan Kehamilan Persalinan Normal Pemeriksaan Gula Darah Pemeriksaan Asam Urat Bedah Kecil Toko Koperasi Karyawan

Pelayanan di Klinik Gigi PKU Muhammadiyah Srandakan


Jadwal Pelayanan Pagi = 10.00 16.00 Sore = 14.00 20.00
Hari Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Jam Pelayanan Pagi Sore Sore Pagi Sore Pagi On Call

Jenis Pelayanan Scalling uss / manual Ekstraksi (permanent/decidui) Tumpatan SIK/RK/Sandwich GTS Caping pulpa Devitalisasi dan PSA

Analisa Lingkungan
1. Consument a. Ability To Pay ekonomi menengah dengan pendapatan 400.000 1.500.000 rupiah b. Willingness To Pay pasar dan minimarket cukup ramai namun masih sedikit yang mengakses perawatan gigi dan mulut c. Need & demand permintaan dan kebutuhan perawatan

gigi di Srandakan cukup tinggi. Namun untuk permintaan perawatan


masih cukup rendah, karena biaya yang dikeluarkan cukup besar

2. Competitor
a. Praktek dokter gigi

b. Puskesmas Srandakan
c. Tukang Gigi bukan kompetitor langsung

3. Change
Perubahan lingkungan dan penilaian masyarakat terjadi seiring dengan berkembangnya informasi yang dimiliki pasien, tuntutan pasien untuk mendapatkan kesehatan dan juga perawatan yang lebih baik. Dari beberapa interaksi dengan masyarakat, salah satunya pada kegiatan pengajian dan penyuluhan, banyak ibu-ibu yang banyak tertarik untuk

mengkonsultasikan keadaan kesehatan gigi keluarganya,


sehingga hal ini menunjukan tingkat kepedulian orangtua yang semakin meningkat

4. Company
Untuk fasilitas pelayanan kesehatan terutama poli gigi, sudah memiliki jenis pelayanan yang cukup lengkap dengan fasilitas yang ada. Selain itu, tersedianya 1 dokter gigi yang harus standby untuk memberikan pelayan setiap hari

5. Connect
Mobile Connect : perkembangan tekhnologi yang menjadikan pertukaran informasi dapat dilakukan melampui batas-batas geografis melaui dunia maya Experiental Connect : tampilan-tampilan yang memberikan gambaran secara langsung untuk meningkatkan ikatan emosional

Social Connect : Komunitas-komunitas dengan berbagai


variasi kesamaan hoby atau tujuan yang membuat keterikatan diantara mereka

Analisa Five Star Doctor


1. Decision Maker Menentukan diagnosa dan treatmen yang dapat dilakukan pada pasien sesuai dengan fasilitas yang tersedia di klinik gigi. Mengarahkan pasien untuk memilih perawatan yang terbaik dan dapat dilakukan di klinik gigi. Menentukan alternatif bahan yang tersedia jika bahan yang akan digunakan habis

2. Communicator
Menjelaskan kepada pasien mengenai sebab dari keluhan gigi dan mulut yang diderita serta memberikan pilihan perawatan yang dapat dilakukan di klinik gigi untuk menghilangkan penyebab keluhan pasien denagn bahasa pasien. Memberikan penjelasan dan instruksi untuk datang keesokan hari sebelum magrib kepada pasien yang ingin dirawat namun tidak bisa ditangani karena kursi gigi tidak dapat beroperasi Menghubungi pihak BPRB saat akan melakukan kegiatan di lingkungan sekitar maupun dalam gedung BPRB PKU.

Continued...
Bekerjasama dengan kepala sekolah dan guru untuk mengadakan kegiatan di sekolah berupa penyuluhan dan screening pada siswa Bekerjasama dengan kepala dusun serta kader masyarakat saat akan mengikuti kegiatan warga. Memberikan penjelasan tentang adanya poliklinik gigi dan perawatan yang dapat dilakukan di klinik gigi pada warga sekitar

3. Community Leader Menjadi pemberi informasi tentang kesehatan gigi dan mulut di lingkungan masyarakat sekitar BPRB Menjadi pemberi kajian tentang kesehatan gigi dan mulut serta hubungannya dengan ajaran Islam saat pengajian Menjaga sikap dan kesopanan

4. Care Provider Memberikan pelayanan pada pasien sesuai dengan keluhan pasien berdasarkan ilmu pangetahuan yang dimiliki. Menjalankan prosedur patient savety berupa : membersihkan kursi gigi sebelum dan sesudah digunakan merawat pasien, menggunakan masker dan handscoon saat melakukan tindakan, mensterilkan alat-alat sesuai dengan prosedur sterilisasi dan bahan sterilisasi yang tersedia di klinik

5. Manager

Menyusun prosedur patient savety BP gigi dan alur pasien BP gigi Mendata keuangan BP gigi serta mengelompokkannya menjadi biaya fix cost, variable cost, semivariabel cost dan jasmed. Pembuatan program yang dapat meningkatkan rate pengunjung. Mengontrol penggunaan alat dan bahan sehingga meningkat efektif dan efisien. Koordinasi dengan tenaga medis dan staff PKU Muhammadiyah Yogyakarta.

Analisis Permasalahan
Permasalahan yang ditemui di PKU Muhammadiyah Srandakan adalah jumlah kunjungan yang rendah khususnya kunjungan di BP gigi.

Analisis SWOT
STRENGHT Pelayanan yang ramah, komunikatif Up date dengan perkembangan kedokteran gigi Tarif terjangkau Lokasi stategis WEAKNESS Sarana dan fasilitas yang kurang memadai Keberadaan dokter gigi belum dikenal Manajemen internal yang belum optimal Kuranganya kerjasama interprofesi

Continued...
OPORTUNITIES Waktu jam praktek sampai malam angka kesakitan yang tinggi Cakupan wilayah kerja luas

THREAT Kurangnya kesadaran masyarakat akan kesehatan gigi Masyarakat lebih memilih untuk berobat ke puskesmas Daya beli masyarakat masih rendah Daya saing dengan tukang gigi

No.

STRENGHT

Peringkat

Bobot

Rating

Rating
bobot

1.

Pelayanan yang ramah, komunikatif Up date dengan perkembangan kedokteran gigi Tarif terjangkau Lokasi stategis TOTAL

0,1

0,4

2.

0,2

0,8

3. 4.

3 4 10

0,3 0,4

2 1

0,9 0,4 2.5

No

WEAKNESS Sarana dan fasilitas yang kurang memadai (listrik dan air) Keberadaan dokter gigi belum dikenal Manajemen internal yang belum optimal Kuranganya kerjasama interprofesi

Peringkat

Bobot

Rating

Rating bobot

1.

0,1

0,4

2. 3.

2 3

0,2 0,3

4 4

0,8 1,2

4.

0,4

1,2

TOTAL

10

3,6

No. OPORTUNITY Peringkat Bobot

Rating

Rating x bobot

1.

Waktu
praktek

jam
sampai

0,1

0,4

2. 3.

malam angka kesakitan yang tinggi Cakupan wilayah luas TOTAL kerja

2 4

0,2 0,4

3 2

0,6 0,8

10

1,8

No. THREAT

Peringkat

Bobot

Rating

Rating x bobot

1.

Kurangnya

0,1

0,4

kesadaran
masyarakat akan kesehatan gigi 2. Masyarakat lebih memilih berobat puskesmas Daya beli masyarakat masih rendah Daya saing dengan tukang gigi untuk ke 2 0,2 4 0,8

3.

0,3

0,9

4.

0,4

0.8

TOTAL

10

2,9

Diagram TOWS
peluang

3. Mendukung Strategi Turn Around


-1,1

1. Mendukung Strategi Agresif

kelemahan
-0,9

kekuatan

4. Mendukung Strategi Defensif ancaman

2. Mendukung Strategi Diversifikasi

Pemecahan masalah
Berdasarkan analisa SWOT yang telah dilakukan, diketahui perlunya merubah strategi yang ada untuk memanfaatkan

peluang yang dimiliki semaksimal mungkin. Dari pengamatan


kami selama sebulan, terjadi penurunan kunjungan pasien selama berlangsungnya program yang kami jalankan yaitu, Pelayanan pemeriksaan gigi gratis dan scaling murah Rp. 15.000, yang diharapkan akan memancing masyarakat untuk

datang sekedar konsultasi dan membersihkan karang gigi,


namun program ini tidak memberikan peningkatan jumlah kunjungan

Marketing
a. Segmentasi Segmenetasi pada PKU Srandakan adalah warga Srandakan dan sekitarnya yang rata-rata berprofesi sebagain petani, pedagang dan nelayan b. Targeting Siswa-siswi sekolah Muhammadiyah, peserta pengajian di wilayah Srandakan dan masyarakat sekitar c. Positioning Positioning di poliklinik gigi PKU srandakan dapat berdasarkan service quality : dapat dipercaya (reliability), terjamin (assurance), bisa dirasakan (tangibles), dapat merasakan apa yang dirasakan orang (empathy), tanggap dengan perkembangan (responsivenes)

d. Differensiasi Konten (isi): Perawatan halus tidak kasar dan bagus, tidak ada rasa sakit, tambalan sewarna, tidak mudah lepas, dan memberikan sikat gigi dan pasta gigi untuk pasien baru. Konteks (kemasan): Cara melayani pasien dengan lembut dan ramah, ruangan nyaman penuh dengan hiasan yang menarik, Memberikan pelayanan dasar kesgilut yang optimal dan bernafas islami dengan didukung alat yang memadai yang ada di wilayah Srandakan dan sekitarnya

E. Marketting Mix
Product : Konsultasi & perawatan gigi Price : Menyesuaikan kondisi ekonomi PKU Srandakan Place : Strategis Promotion : Komunikasi & informatif People : Staff, konsumen, budaya Physical Evidence : Fasilitas sarana dan prasarana Process : Flow activity

f. Selling Selling yang dilakukan di klinik gigi BPRB Srandakan berupa menjalin komunikasi yang baik dengan pasien g. Brand Mengikuti kegiatan warga dan memperkenalkan diri sebagai mahasiswa magang di BRB Srandakan yang bertugas setiap hari dari pagi pukul. 08.00 hingga malam pukul 20.00. Menjelaskan tentang perawatan gigi dan mulut yang ada di BPRB Srandakan serta peralatan yang tersedia di poli gigi pada masyarakat sekitar. Menjaga sikap dan kesopanan serta penampilan

H. Service

Reliability : dapat dipercaya/diandalkan Assurance : terjamin Tangibles : nyata/bisa dirasakan, skill, dan gedung Emphaty : dapat merasakan apa yang dirasakan orang Responsiveness : tanggap dengan perkembangan

I. Proses Pemberian layanan pada pasien secara efektif dan efisien

KESIMPULAN Ilmu five star doctors telah memberikan arahan yang jelas saat menyusun program internship. Kenyataan yang ada di masyarakat (angka kesakitan) sangat berperan sebagai dasar data untuk pertimbangan menentukan manajemen strategi pelayanan kesehatan PKU Muhammadiyah Srandakan.
SARAN Perlunya program berkesinambungan dan maningkatkan keterlibatan masyarakat dalam program yang berkelanjutan, untuk meningkatkan rasa memiliki dan dekat terhadap klinik. Perlu dilakukan kerjasama dengan sekolah-sekolah sekitar wilayah PKU dengan menawarkan program pembiayaan kapitasi

Anda mungkin juga menyukai