Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BIMA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA SMA NEGERI 1 WOHA Alamat : Jln.

Raya Tente Bima Telp. 81061


MATA PELAJARAN ALOKASI WAKTU KELAS : FISIKA : 2 jp : XI AKSEL NAMA : NIS :

KELAS :

PETUNJUK SOAL :

: Pilihlah salah satu jawaban yang kalian anggap paling benar !

1) Taraf intensitas bunyi sebuah mesin adalah 60 dB (dengan acuan intensitas ambang pendengaran 10-12 W/m2) jika taraf intensitas di dalam ruang pabrik yang menggunakan sejumlah mesin itu adalah 80 dB, maka jumlah mesin yang digunakan adalah. A. 200 D. 120 B. 140 E. 10 C. 100 2) Intensitas bunyi mesin jahit yang sedang bekerja adalah 10-9 W/m2. Jika intensitas ambang bunyi adalah 10-12 W/m2, maka taraf intensitas bunyi dari 10 mesin jahit sejenis yang sedang bekerja bersama-sama adalah. A. 400 dB D. 30 dB B. 300 dB E. 3 dB C. 40 dB 3) Sebuah sumber bunyi dengan frekuensi 450 Hz, bergerak mendekati seorang pengamat dengan kecepatan rambat bunyi di udara 340 m/s. jika pengamat bergerak dengan kecepatan 17 m/s searah dengan gerak sumber bunyi, maka frekuensi yang di dengar oleh pengamat adalah A. 485 Hz D. 475 Hz B. 465 Hz E. 485 Hz C. 467 Hz 4) Kecepatan sumber bunyi 20 m/s menjauhi seorang pendengar yang sedang diam. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s, maka frekuensi gelombang yang terdengar oleh pendengar jika frekuensi sumber bunyi 800 Hz adalah A. 755,6 Hz D. 855,7 Hz B. 786,7 Hz E. 956,8 Hz C. 805,6 Hz 5) Bila pada gambar di bawah ini, diketahui q1=q2 = 10C dan konstanta k = 9 x 109 Nm2/C2, maka nilai dan arah kuat medan listrik di titik p adalah A. 1 x 105 N/C menjauhi q2 +Q1 +Q2 P B. 9 x 105 N/C menuju q2 2 cm 1 cm 9 C. 1 x 10 N/C menjauhi q2 D. 9 x 109 N/C menuju q2 E. 1 x 1010 N/C menjauhi q2 6) Gambar di bawah ini menyatakan perambatan gelombang tali

Jika periode gelombang 2 s, maka persamaan gelombangnya adalah .. A. = 0,5 sin 2 (t 0,5x) B. = 0,5 sin (t 0,5x) C. = 0,5 sin (t x) D. = 0,5 sin 2 (t 0,25x) E. = 0,5 sin 2 (t x)

7) Tabei di bawah ini menunjukkan besaran-besaran pada kapasitor plat sejajar. kapasitor Koefisien Luas Jarak dielektrikum keping keping C1 K A D C2 2K 2A d C3 2K A D C4 3K A 2d C5 4K A D Kapasitor yang memiliki kapasitas terbesar adalah A. C1 B. C2 C. C3 D. C4 E. C5 8) Seberkas cahaya tunggal jatuh tegak lurus mengenai dua celah yang berjarak 0,4 mm. garis terang tingkat ke-3 yang dihasilkan pada layar berjarak 0,5 mm dari terang pusat. Bila jarak layar dengan celah adalah 40 cm, maka panjang gelombang cahaya tersebut adalah A. 1,0 x 10-7 m D. 2,0 x 10-7 m B. 1,2 x 10-7 m E. 4,0 x 10-7 m -7 C. 1,7 x 10 m 9) Pada pola difraksi terjadi pada percobaan celah tunggal dengan lebar celah 4 mm dan sudut pada orde terang ke-4 adalah 300. Panjang gelombang sinar yang digunakan adalah A. 2,0 x 10-3 m D. 5,7 x 10-4 m -3 B. 5,0 x 10 m E. 8,0 x 10-4 m C. 1,5 x 10-4 m 10) Sebuah titik yang berjarak a dari kawat panjang beraliran listrik Imengalami induksi magnet B. berapakah induksi magnetic di titik lain yang berjarak 2a dari kawat tersebut ? A. 3 B B. 2 B C. 1 B D. B E. B 11) Induktansi sebuah kumparan yang memiliki reaktansi induktif 63 ohm pada kecepatan sudut 450 rad/s adalah A. 0,14 H B. 1,14 H C. 2,14 H D. 3,14 H E. 4,14 H 12) Sebuah inductor 30 mH dan sebuah resistor 60 ohm disusun seri dan di hubungkan dengan tegangan ac. Jika V = 400 volt dan frekuensi 750/ Hz, maka impedensi rangkaian adalah. A. 55 ohm B. 65 ohm C. 75 ohm D. 85 ohm E. 95 ohm 13) Dua pasang kapasitor keping sejajar masing-masing kapasitor A = A1d1 dan B = A2d2 dengan A1 = A2 dan d2 = 3 d1, maka perbandingan kapasitas kapasitor antara A dan B adalah A. 2/5 B. 2/3 C. 3/4 D. 3/2 E. 4/3 14) Diantara factor-faktor berikut : 1) Jumlah lilitan kumparan 2) Laju perubahan fluks medan magnet 3) Hambatan kumparan Yang mempengaruhi gaya gerak listrik pada kumparan adalah A. (1) saja D. (1) dan (2) B. (2) saja E. (2) dan (3) C. (3) saja 15) Perhatikan dua kapasitor di samping ! Jika jarak antara 2 keping dan luas Penampang seperti tampak pada gambar, maka besar perbandingan kapasitas kapasitor 3A 3A 0 3A 3A (1) Dan (2) adalah. 0 A. 1 : 1 B. 1 : 3 3d d C. 3 : 1 D. 3 : 4 (1) (2) E. 4 : 3 16) Perhatikan gambar muatan di samping ! +Q1 +Q2 Dua muatan listrik Q1 = 4 C dan Q2 = 9 C terpisah 24 cm Pada jarak 24 cm. letak titik yang kuat medan listrik Sama dengan nol diukur dari muatan 9 C adalah. A. 9,4 cm D. 14,6 cm B. 9,6 cm E. 15,2 cm C. 14,4 cm 17) Perhatikan besaran pada kawat berikut : (1) Gaya tegangan kawat (2) Warna kawat (3) Massa persatuan panjang kawat (4) Luas penampang kawat Besaran-besaran yang mempengauhi kecepatan rambat gelombang pada kawat adalah.

18)

19)

20)

21)

22)

23)

24)

25)

A. (1) dan (2) D. (2) dan (4) B. (1), (2) dan (3) E. (4) saja C. (1) dan (3) Pernyataan-pernyataan berikut ini adalah sifat gelombang elektromagnetik : (1) Dapat mengalami polarisasi (2) Merupakan gelombang tranversal (3) Merambat lurus dalam medan magnet dan medan listrik (4) Terdiri atas partikel-partikel bermuatan listrik Pernyataan yang benar adalah A. (1), (2), (3) dan (4) D. (2) dan (4) B. (1), (2) dan (3) E. (4) saja C. (1) dan (3) Suatu sumber bunyi bergerak dengan kecepatan 10 m/s menjauhi seorang pendengar yang tidak bergerak. Jika frekuensi bunyi 400 Hz, dan kecepatan perambatanya 390 m/s maka frekuensi gelombang bunyi yang terdengar adalah. A. 380 Hz D. 410 Hz B. 390 Hz E. 420 Hz C. 400 Hz Sebuah gelombang berjalan mempunyai persamaan simpangan : y = 0,5 sin 0,5 (100t 0,25x) t dalam sekon, x dan y dalam cm. cepat rambat gelombng adalah. A. 200 cm/s D. 450 cm/s B. 300 cm/s E. 500 cm/s C. 400 cm/s Bunyi klakson sebuah sepeda motor saat dibunyikan menghasilkan taraf intensitas 40 dB, sedangkan bunyi klakson sebuah mobil saat di bunyikan menghasilkan taraf intensitas 60 dB (I0=10-12 W/m2 ). Jika 100 klakson sepeda motor 10 klakson mobil serentak di bunyikan, maka perbandingan taraf intensitas sepeda motor dengan mobil adalah. A. 5 : 6 D. 8 : 9 B. 6 : 7 E. 9 : 10 C. 7 : 8 Sinar ultraviolet membahayakan bagi mahluk hidup, karena dapat menyebabkan A. Mutasi gen B. Kanker kulit C. Kebakaran hutan D. Pemanasan global E. Mencairnya es di kutub Suatu difraksi celah ganda (kisi) dengan data sebagai berikut : jika panjang gelombang berkas cahaya 6000 , jarak antar celah 0,6 mm dan jarak antara celah dengan layar adalah 80 cm, maka jarak antara terang pusat dengan gelap pertama pada layar adalah.. A. 0,2 mm D. 0,9 mm B. 0,4 mm E. 1,2 mm C. 0,6 mm Besar induksi magnetic di sebuah titik yang berjarak a dari kawat panjang beraliran listrik I adalah B. berapakah induksi magnetic di titik lain yang berjarak 3a dari kawat tersebut ? B. 1 B B. 2/3 B C. 1/3 B D. 1/6 B E. 1/9 B Gelombang mikro adalah gelombang elektromagnetik yang dapat digunakan untuk. A. Membunuh sel kanker B. Memeriksa cacat logam C. Mencari jejak sebuah benda D. Memasak makanan dengan cepat E. Mensterilkan peralatan kedokteran

SELAMAT BEKERJA SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai