Anda di halaman 1dari 17

CASE REPORT SESSION HERNIA INGUINALIS

R E D H O P R AY U D A

S R I V E E R A R AT H I N E
T I A R A AY U M U RT I

IDENTITAS
Nama TTL Usia Agama Alamat : An. Salman Faja : 12 Maret 2013 : 8 bulan : Islam : Jalan Karang Tinggal Dalam

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Tanggal Pemeriksaan : 15 Januari 2014

ANAMNESIS
Keluhan Utama : Benjolan di lipat paha kanan Sejak usia pasien 3 bulan, orang tua pasien mengeluhkan terdapat benjolan pada lipat paha kanan pasien. Benjolan hilang timbul. Keluhan kembung (-) muntah(-) nyeri (-). Keluhan tidak disertai panas badan, batuk, pilek sesak, kejang ataupun penurunan kesadaran. BAK dan BAB tidak ada kelainan. Karena keluhannya pasien berobat ke RSHS. Pasien baru pertama kali menderita sakit seperti ini. Pasien lahir dari ibu P1A0 yang merasa hamil cukup bulan, letak kepala, lahir spontan, dan ditolong oleh bidan .

PEMERIKSAAN FISIK
Keadaan Umum Kesadaran Nadi Respirasi Suhu Kepala Konjunctiva Sklera Hidung Leher Thoraks : tidak anemis : tidak ikterik : PCH (-) : Retraksi SS (-) : bentuk dan gerak simetris,retraksi IC -/: 36,8C : CM : 118 : 24

Jantung Paru

: BJ murni reguler : Sonor, VBS ki=ka

Abdomen
Ekstremitas

: datar, lembut, BU (+) N


: akral hangat, capillary refill < 2 detik

Status Lokalis : a/r inguinalis dextra :

terlihat massa dengan warna sama dengan sekitar, bentuk lonjong, permukaan rata, batas tegas, tidak ada tanda- tanda inflamasi.
massa lunak berukuran 2x1x1 cm, massa dapat dimasukkan kembali. valsava(+)

RESUME
Seorang bayi usia 8 bulan dibawa oleh orang tuanya karena adanya benjolan di liat paha kanan. Benjolan tidak nyeri dan dapat dimasukkan kembali. Tanda vital dalam batas normal.
Status Lokalis :

a/r inguinalis dextra :


terlihat massa dengan warna sama dengan sekitar, bentuk lonjong, permukaan rata, batas tegas, tidak ada tanda- tanda inflamasi. massa lunak berukuran 2x1x1 cm, massa dapat dimasukkan kembali. valsava(+)

DIAGNOSIS BANDING
Hernia inginalis dextra reponible Testis Ektopik

DIAGNOSIS
Hernia Inguinalis Dextra Reponible

RENCANA PEMERIKSAAN
Lab Darah Lengkap Foto Thorax USG Inguinal

RENCANA PENGELOLAAN
Hernioraphy

PROGNOSIS
Quo Ad Vitam Quo ad Functionam : Ad Bonam : Ad Bonam

HASIL PEMERIKSAAN
Hb Ht L T PT/APTT SGOT/SGPT :24/15 : 11,4 g/dl :35 :13.200 :412.000 :14,1/32,1

Ur/Kr
Na/K GDS

:4/0,22
:138/4,2 :87

PEMBAHASAN
Mengapa pasien ini didiagnosis Hernia Inguinalis ? Anamnesis : Sejak usia pasien 3 bulan, orang tua pasien mengeluhkan terdapat benjolan pada lipat paha kanan pasien. Benjolan hilang timbul. Keluhan kembung (-) muntah(-) nyeri (-).

Status Lokalis : a/r inguinalis dextra :

terlihat massa dengan warna sama dengan sekitar, bentuk lonjong, permukaan rata, batas tegas, tidak ada tanda- tanda inflamasi.
massa lunak berukuran 2x1x1 cm, massa dapat dimasukkan kembali. valsava(+)

2. Bagaimana rencana pengelolaan pada pasien ini ? Pengobatan operatif merupakan satu-satunya pengobatan rasional untuk hernia inguinalis

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai