Anda di halaman 1dari 12

Handover in GSM

What is Handover????
Handover adalah proses perpindahan koneksi radio dari satu cell ke cell lain yang cakupan receivernya lebih kuat untuk mempertahankan hubungan radio itu tanpa terjadinya pemutusan hubungan selama perpindahan mobile station itu sendiri.

GSM Handover Type


Intra-cell BTS Handover Inter-cell BSC Handover Intra-MSC Handover Inter-MSC Handover

Intra-cell BTS Handover


Intra-cell BSC handover adalah proses handover dimana proses perpindahan hubungannya ke kanal yang berbeda tetapi masih dalam satu BTS yang sama.

Inter-cell BSC Handover


Inter-cell BSC Handover adalah proses handover dimana proses perpindahan hubungan telekomunikasi antar BTS yang berbeda tetapi masih dalam satu BSC.

Intra-cell MSC Handover


Intra-cell MSC Handover adalah proses handover dimana proses pemindahan hubungan telekomunikasi yang terjadi antar BSC yang berbeda dengan MSC yang sama.

Inter-cell MSC Handover


Inter-cell MSC Handover adalah proses handover dimana proses pemindahan hubungan telekomunikasi yang terjadi antar MSC yang berbeda.

Handover Process
Tahap Pengukuran (Measurement) Tahap Keputusan (Decision) Tahap Eksekusi (Execution)

Tahap Pengukuran (Measurement)


Tahap Pengukuran (Measurement), dilakukan pengukuran informasi penting yang dibutuhkan untuk tahap decision. Pengukuran arah Downlink yang lakukan oleh MS adalah sebesar Ec/Io dari CPICH sel yang sedang melayani dan sel-sel tetangga.

Tahap Keputusan (Decision)


Tahap Keputusan (Decision), hasil pengukuran di bandingkan dengan threshold yang telah di tetapkan sebelumnya. Kemudian akan diputuskan apakah akan dilakukan handover atau tidak.

Tahap Eksekusi
Tahap Eksekusi (Execution), proses handover selesai dan parameter relatif diubah berdasarkan jenis handover-nya.

Reference
http://www.dauniv.ac.in/downloads/Mobilecomputing/MobileCompChap03L11GSMHandover.pdf cwi.unik.no/images/Basics_Handover.pdf

www.aws.cit.ie/personnel/dpesch/notes/msc_sw/gsm_concepts.pdf
blogs.unpas.ac.id/ririnda/files/2012/11/GSM.pdf http://www.ittelkom.ac.id/staf/uku/Materi%20TekJarNirKab-D3-PDF/Modul%234.pdf http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/29444/3/Chapter%20II.pdf

Anda mungkin juga menyukai