Anda di halaman 1dari 7

Earth Hour adalah sebuah gerakan bersama yaitu kampanye global yang mengajak individu, komunitas, pemerintah, serta

korporasi untuk peduli pada isu perubahan iklim dan mulai untuk menerapkan gaya hidup ramah lingkungan. Earth Hour disimbolkan dengan melakukan aksi mematikan lampu dan peralatan elektronik yang tidak terpakai selama satu jam (pukul 20.30 21.30 201#. &ksi Earth Hour ini sejatinya hanya simbol atau alat untuk mengingatkan kembali kepada masyarakat untuk tetap menjalankan gaya hidup ramah lingkungan disetiap harinya sesuai dengan logo Earth Hour yaitu '0( yang mengandung arti setelah satu jam jadikan gaya hidup. )ampanye ini akan mengajak masyarakat pada umumnya untuk melakukan aksi ke*il yang berdampak pada perubahan besar. +ada tahun ini, Earth Hour ,enpasar sendiri memilih untuk tidak mengkampanyekan se*ara -okus pada aksi mematikan lampu yang akan dilakuksan se*ara serentak diseluruh dunia namun Earth Hour ,enpasar akan lebih mengkampanyekan pada aksi aksi ke*il lain yang sederhana tetapi ramah lingkungan. Hal tersebut dikarenakan kami berterimakasih pada bali yang telah melakukan aksi .yepi yang dilakukan selama 2# jam. .amun inti dari kampanye ini adalah menantang masyarakat luas untuk berani melakukan aksi ke*il sederhana yang ramah lingkungan. Aksi ini aku lakukan bukan untuk Bumi, tetapi untuk diri sendiri dan anak cucuku nanti! Ini Aksiku, Mana Aksimu? aktu setempat!, setiap hari sabtu di minggu ketiga bulan maret setiap tahunnya. "ahun 201# ini akan dilaksanakan pada tanggal 2$ %aret

+ada bulan /ebruari Earth Hour ,enpasar akan mengkampanyekan aksi ramah lingkungan dalam rangka Hari )asih 0ayang. )arena sejatinya kasih sayang atau *inta bukan saja untuk pasangan kita, akan tetapi untuk lingkungan juga. Earth Hour ,enpasar mengajak para komunitas1komunitas di ,enpasar atau 2ali untuk berkampanye bersama1sama mengenai ,iet )antong +lastik untuk menunjukkan ke*intaan kita terhadap lingkungan, karena kita tahu bah a sampah plastik di bumi sangat sulit untuk diurai dan membutuhkan aktu ratusan tahun untuk terurai. )egiatan ini akan dilaksanakan pada hari %inggu, 23 /ebruari 201# dalam rangka berbagi kasih sayang di bulan /ebruari .

)egiatan kampanye Earth Hour ,enpasar ini bertajuk Berbagi Cinta dengan Diet Kantong Plastik #IniAksiku 3angkaian kegiatan kampanye Earth Hour ,enpasar 4 1. Technical Meeting 0ebelum diadakannya kegiatan kampanye Earth Hour ,enpasar 5 Berbagi Cinta dengan Diet Kantong Plastik 6, para panitia dan komunitas yang bersangkutan akan meeting untuk membahas persiapan aksi di tanggal 23 /ebruari 201#. %eeting ini akan dilaksanakan di 7/, 3enon pada tanggal 1' /ebruari 201#. +ara peserta meeting diharapkan untuk memba a tumbler dan lun*h bo8 sendiri. ,an disarankan jika datang ke 7/, (meeting point! untuk memba a sepeda gayung atau nebeng dengan teman, dan boleh juga untuk menggunakan transportasi publik. 2. Menggambar di eadBag

)antong yang akan digunakan saat Headbag %ob digambar terlebih dahulu supaya menarik perhatian publik, kegiatan ini akan dilaksanakan tanggal 1' /ebruari 201# di 7/, 3enon, ,enpasar. +eserta yang berpartisipasi adalah komunitas1komunitas yang ada di ,enpasar atau 2ali (90 peserta!. :reenbag akan disediakan oleh pihak ,)+ (,iet )antong +lastik! dan perlengkapan me arnai atau

menggambar disediakan oleh pihak panitia (boleh ba a sendiri dari rumah!. !. eadBag M"b ;ni adalah kegiatan kampanye spontan di pusat keramaian yang dikemas dengan menarik dan kreati- seperti -lashmob dengan menggunakan greenbag sebagai topeng (%r. Head2ag %ob!, penggunaan sti*ker<pin<spanduk sebagai media kampanye, ak s i be rs ih 1 be rs i h s p on ta n un tu k me mb e r s i hk an ka nt on g p la s t ik ya n g b ers er ak an d an me mb u at 2 o la + la s t ik ya n g n an ti n ya a ka n di g el in di ng ka n me nu j u ; nl in e H ous e, ta rg et p es er ta H ea d2 ag % o b i ni ad al ah 90 pe s e rt a ya n g t er di ri da ri be rb ag ai k omun i ta s d i , e np as ar at au 2 a li . +ara peserta dan pengunjung 7/, akan ditantang untuk membuat deklarasi 5Diet Kantong Plastik6. #. $ameran %pc&cle +ameran upcycle ini diselenggarakan untuk para komunitas di ,enpasar atau 2ali. %ereka dituntut untuk membuat suatu kreasi unik dari barang bekas dan bernilai jual. Hasil kreasi ini akan dipertunjukkan pada pameran dan dinilai oleh juri, kreasi yang paling menarik akan mendapatkan hadiah ("he 2est dan /avorite!. =omba +ameran >p*y*le ini akan diadakan di ;nline House (7ommunity 0pa*e! yang beralamat di ?alan "ukad >nda ; no 2 3enon, ,enpasar. '. (tand (p"ns"r +ara sponsor akan disediakan stand di ;nline House. 2agi sponsor utama akan diberikan kelebihan berupa hak untuk memasang spanduk di ;nline House dan juga penyertaan nama atau logo sponsor di piagam peserta pameran (e1*erti-i*ate!. ). *elas +aringan ,kelas bela+A- cI.ta lingku./A.0 )egiatan ini adalah kegiatan edukasi tentang lingkungan yang akan dikemas seperti orkshop dan diberi nama )elas ?aringan

(bela?&3 *;nta lingku.:&.!. )elas ini akan diadakan di ;nline House dengan target peserta adalah masyarakat umum termasuk pelajar yang telah dijaring atau diundangan pada saat HeadBag Mob Campaign di 7ar /ree ,ay 3enon. )elas ini akan berisi penjelasan mengenai Earth Hour, *ontoh ke*il gaya hidup ramah lingkungan (pemutaran video Earth Hour!, serta orkshop tentang ,aur >lang 0ampah. +oin utama dari kegiatan ini selain edukasi mengenai ramah lingkungan adalah menantang peserta tersebut untuk melakukan aksi ke*il yang berdampak besar, serta untuk lebih mengurangi penggunaan kantong plastik atau diet kantong plastik.

-und"1n Acara 52erbagi 7inta dengan ,iet )antong +lastik6 ini dikemas dengan berbagai kegiatan menarik yaitu 4

*"ta, Tanggal 6"kasi Acara *"ntak $eserta

2 3enpasar, 2! 4ebruari 251# 2 7ar 4ree 3a& -en"n dan Inline "use87"mmunit& (pace ,?alan "ukad >nda ; no 2 3enon, ,enpasar!

2 earthhourbali@gmail.*om < 0A9B3$'A3212 (Culan 3omianingsih! eadBag M"b 2 '5 $eserta Akti:itas 2rie-ing ( persiapan a*ara di meeting point (;nline House! 3urasi 30 menit $0 menit &*ara dimulai 0A.00 di 7/, setelah itu 10.00 bergerak ke ;nline House untuk a*ara pun*ak. *eterangan

9aktu

5;.55<15.55

Head2ag %ob di 7/, 3enon atau =apangan 3enon (seputaran renon! 2ersih bersih sampah plastik (monster plastik! ,eklarasi ,iet )antong +lastik

'0 menit 30 menit ;si tumbler di galon isi ulang D-reeD Corkshop mengenai sampah plastik dan pengenalan Earth Hour. +engumuman1pengumuman juara /ashion 0ho dan juara aksi t eetpi*t ,iet )antong +lastik < 3eusesable +lasti*

Istirahat di Inline sambil menikmati makan dan minuman &ang di ba1a sendiri atau dari sp"ns"r Corkshop )elas ?aringan dan +ameran >p*y*le 15.!5<selesai

-ancangan anggaran bia&a ." 1 2 $engeluaran &ir galon &lat tulis kerja (spidol, *at arna, kertas manila! T"tal 3p 200.000 arga 1 +umlah 3p. 90.000 3p 190.000

(p"ns"r utama men&ediakan hadiah untuk pemenang pameran upc&cle ,The Best dan 4a:"rite0 serta =uara aksi t1eetpict.

Anda mungkin juga menyukai