Anda di halaman 1dari 9

Parameter Statistik

Variabilitas Ukuran Tendensi Sentral


Jangkauan Simpangan rata-rata Varians Standar deviasi

Nilai rata-rata (Mean) Median Modus (Mode)

Variabilitas

Variabilitas merupakan suatu derajat pengukuran mengenai penyebaran nilai variabel dari suatu tendensi sentral dalam sebuah distribusi.
Salah satu cara untuk mencakup suatu distribusi kemungkinan akan menjadi satu nilai, yakni mengganti distribusi tersebut dengan ekspektasi atau mean variabel acaknya. Akan tetapi mean tersebut tidak menyatakan sesuatu mengenai penyebaran titik dengan kemugkinannya terhadap mean itu sendiri.

Adapun persamaan yang biasanya digunakan untuk mengukur penyebaran , variabilitas, atau despersi suatu distribusi kemungkinan, yaitu

Jangkauan, Range, Spannweite Jangkauan merupakan selisih antar data yang nilainya paling tinggi dengan nilai data yang paling rendah dalam suatu distribusi. Simpangan rata-rata Simpangan rata-rata merupakan penyebaran setiap nilai data terhadap nilai rata-rata. Ekspektasi nilai mutlak dalam matematika karena tidak mempunyai sifat yang baik, sekarang sudah tidak banyak lagi digunakan.

Varians, Stichprobenvarianz Varians merupakan jumlah kuadrat semua deviasi nilai-nilai individual terhadap nilai rata-rata kelompok dalam distribusi.

Standar Deviasi, Standardabweichung Standar deviasi atau simpangan baku merupakan nilai akar dari varians.

Ukuran Tendensi Sentral

Ukuran tendensi sentral adalah suatu nilai yang dapat mewakili sekelompok data ( a set of data ). Pada umumnya nilai tersebut mempunyai kecenderungan terletak di tengah-tengah pada sutau urutan data yang telah tersusun dari yang kecil hingga yang besar. Yang termasuk dalam ukuran tendensi sentral adalah: Nilai rata-rata Median Modus (Mode)

Nilai rata-rata (Mean) Mean merupakan nilai rata-rata hitung dari jumlah keseluruhan data distribusi yang memiliki persamaan sebagai berikut :

Di mana adalah frekuensi dan =

=1

Median Median merupakan nilai yang terletak di tengah (jika banyaknya ganjil) atau rata-rata kedua nilai di tengahnya (jika banyaknya data genap) pada suatu kumpulan nilai yang telah dourutkan dalam suatu jajaran. data tunggal

data berkelompok

Modus (Mode) Modus adalah nilai yang paling sering muncul yaitu nilai-nilai yang memiliki frekuensi paling tinggi.

di mana : b = tepi bawah kelas modus d1 = selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sebelumnya d2 = selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sesudahnya p = panjang kelas

Statistische Parameter
Kelompok II

Anda mungkin juga menyukai