Anda di halaman 1dari 3

SOAL MIDTEST

PROGRAM STUDI GEOFISIKA


MATA UJI :
TERMODINAMIKA TK 2
PETUNJUK : Pilihlah jawaban benar.
1. Aliran fluida dalam pipa horizontal dengan luas permukaan konstan dimana A =
luas permukaan, S = entropi, P = tekanan, V = volume dan X = panjang pipa
maka berlaku :
a. dA/dX = 0
b. dS/dX = 0
c. dP/dX = 0
d. dV/dX = 0
2. Akibat dari perubahan luas permukaan pada nozzle maka terjadi
a. perubahan energi dalam
b. perubahan energi kinetik
c. tanpa perubahan energi potensial
d. jawaban a, b, c, benar
3. Pada nozzle untuk membuat aliran mendekati frictionless maka dirancang
a. luas permukaan berubah terhadap panjang.
b. luas permukaan tidak berubah terhadap panjang
c. luas permukaan berubah terhadap waktu
d. luas permukaan tidak berubah terhadap waktu
4. Jika aliran dalam nozzle reversible dengan S = entropi, A = luas permukaan , P =
tekanan , V = volume dan X = panjang pipa maka :
a. dA/dX = 0
b. dS/dX = 0
c. dP/dX = 0
d. dV/dX = 0
5. Pengecilan luas permukaan pada nozzle akan membuat
a. kecepatan aliran berkurang
b. kecepatan aliran tetap
c. tekanan aliran bertambah
d. kecepatan aliran bertambah tekanan aliran berkurang
6. Pada proses throttling terjadi
a. penurunan tekanan fluida
b. kenaikan temperature fluida
c. tidak menghasilkan kerja ( shaft work )entalpi fluida konstan
d. jawaban a, b, c, benar
7. Proses throttling memiliki
a. entalpi konstan
b. tekanan konstan
c. entropi konstan
d. suhu konstan

8. Siklus mesin Carnot terdiri dari


a. 2 proses isothermal dan 2 proses adiabatis
b. 2 proses isothermal dan 2 proses isobaris
c. 2 proses isentropis dan 2 proses adiabatis
d. 2 proses isentropis dan 2 proses adiabatic
9. Dikatakan proses adiabatis jika
a. perubahan entropi >0
b. perubahan entropi = 0
c. perubahan entropi <0
d. perubahan entalpi =0
10. Steam power plant , proses pembuangan panas dari siklus ke lingkungan terjadi
pada
a. pompa
b. turbin
c. boiler
d. kondensor
11. Alat yang mendapat pasokan panas dari pembakaran bahan baker pada steam
power plant adalah
a. pompa
b. turbin
c. boiler
d. kondensor
12. Efisiensi thermal steam power plant akan naik bila penguapan didalam boiler
naik. Hal ini bisa dicapai bila kondisi boiler :
a. tekanan dan suhu naik
b. tekana naik dan suhu turun
c. tekanan turun dan suhu naik
d. tekanan dan suhu turun
13. Efisiensi thermal steam power plant akan naik bila kondisi dalam kondensor
a. tekanan dan suhu naik
b. tekanan dan suhu turun
c. tekanan turun dan suhu naik
d. tekanan naik dan suhu turun
14. Siklus standar mesin otto untuk udara ini dianggap siklus yang ideal yaitu terdiri
dari
a. 2 proses adiabatis dan 2 proses isothermal
b. 2 proses adiabatis dan 2 proses isokhorik
c. 2 proses isokhorik dan 2 proses isothermal
d. 2 proses isokhorik dan 2 proses isobaric
15. Fluida kerja ( work fluid ) mesin otto adalah
a. air
b. steam
c. bahan baker
d. udara

16. Mesin diesel memiliki


a. temperature akhir kompresi tinggi
b. ratio kompresi lebih tinggi
c. proses pembakaran terjadi pada tekanan konstan
d. jawaban a, b, c benar

KUNCI JAWABAN :
1. a.
2. d
3. a
4. b
5. d
6. d
7. a
8. a
9. b
10. d
11. c
12. a
13. b
14. b
15. d
16. d

Anda mungkin juga menyukai