Anda di halaman 1dari 25

KELAINAN SEL DARAH LEKOSIT

Oleh : dr. Diah Hermayanti, SpPK

diah

LEKOSIT
5 Jenis sel lekosit di darah tepi : Netrofil (50-75%) limfosit (25-33%) monosit (6%) eosinofil (1- 2 % ) basofil (0,5-1 %) Jumlah normal : 4.000 10.000 sel/mm3 Jumlah > normal Jumlah < normal : LEKOSITOSIS : LEKOPENIA

diah

LIMA JENIS SEL LEKOSIT

NETROFIL

LIMFOSIT

MONOSIT

EOSINOFIL

BASOFIL

diah

KELAINAN LEKOSIT
JUMLAH SEL

KUALITATIF

<<<

>>>

LEKOPENIA

LEKOSITOSIS

diah

NETROFILIA / GRANULOSITOSIS
Peningkatan jumlah neutrofil dalam darah >7,5 x 109/l Penyebab : peningkatan produksi di sum-sum tulang infeksi /inflamasi : Vasculitis, malignancy, Penyakit myeloproliferatif, dll gangguan gerakan netrofil di darah perifer menuju jaringan Kortikosteroid pengurangan % netrofil di marginating pool shg meningkat di circulating pool Excersise

diah

SHIFT TO THE LEFT (PEGESERAN KE KIRI ) Bila terjadi infeksi

granulositopenia ditingkatkan
Bentuk STAB netrofil >> (di darah perifer)

stab

segmen

Hitung jenis Stab lekosit meningkat Normal : 3 - 5 %

diah

REAKSI BERGESER KE KIRI

Infeksi/radang

Neutrofil menuju tempat infeksi/radang

granulopoesis

*Neutrofil imatur (batang) >> masuk sirkulasi (* hny terdiri dr 1-2 lobus)
diah 7

NETROPENIA / AGRANULOSITOSIS
Penurunan jumlah granulosit di dalam darah Signifikan netropenia : < 1.800 sel /l Biasanya jumlah sel darah putih total berkurang menjadi 1000/L dan pada sebagian kasus hanya 200 hingga 300/l.

diah

EVALUASI PENDERITA NETROPENIA


RIWAYAT Infeksi virus Obat-obatan Simptom siklik (10-35 hr) Simptom baru /kronik Simptom konstitusional Toxin sum-sum tulang Penyakit sebelumnya Riwayat keluarga Riwayat infeksi PEMERIKSAAN FISIK Ulkus di mulut Limfadenopati Hepatomegali Splenomegali Abscess kulit Deformitas sendi & nodul rematik Rash malar Purpura Penyakit periodontal TES LABORATORIUM Jumlah sel lekosit total & Jumlah setiap tipe sel Evaluasi hapusan darah Antinuclear antibody, faktor rematik, direct Coombs test Imunoelektroforesa serum Kadar vit.B12 & as.folat Colony-stimulating factor assay Epnephrine & prednisone mobilization assay Kinetik netrofil Antinetrofil antibodi Sequential ANC for cyclic neutropenia Evaluasi ukuran limpa : CTscan, USG, liver-spleen scan

diah

DIAGNOSIS UNTUK SIGNIFIKAN NETROPENIA


1. Kelainan penurunan produksi : a. Defek kongenital b. Acquired bone marrow damage (leukemia, myelodysplasia, aplastic anemia) c. Idiopatik d. Drug-induced e. Infeksi f. Netropenia siklik g. Supressor T-cell induced 2. Granulositopenia inefektif a. Defisiensi asam folat b. Defisiensi Vit. B 12 c. Obat d. Kerusakan sum-sum tulang

diah

10

3. Distribusi abnormal a. Hipersplenisme 4. Survival menurun a. Sindrom Felty b. Netropenia autoimun c. Netropenia isoimun d. Systemic lupus erythematosus e. Obat

5. Kombinasi & kasus lainnya a. Pseudonetropenia b. Complement-activation neutropenia c. Obat d. Benign chronic neutropenia

diah

11

DRUG INDUCED NEUTROPENIA

Patofisiologi : 1. Supresi sum-sum tulang & granulositopoisis inefektif - agen kemoterapi 2. Mekanisme imunologi : a. Reaksi hipersensitivitas b. Antibodi c. Kompleks imun hapten-antibodi

diah

12

EOSINOFIL Granula sioplasmanya kasar, berwarna merah tua Jumlahnya 2-4% dari jumlah sel leukosit Fungsi : memfagosit granula mastosit

diah

13

EOSINOFILIA Jumlah eosinofil darah > 0,4 x 109/L (400 sel/mm3)

Penyebab eosinofilia: Penyakit alergi Penyakit parasit Pemulihan dari infeksi akut Penyakit kulit tertentu Eosinofilia pulmonal&sindrom hipereosinofilik Sensitivitas obat Poliarteritis nodosa Keganasan metastasis dg nekrosis tumor
diah 14

EOSINOPENIA
Defisiensi eosinofil yg abnormal di dalam darah, Disebut juga hipoeosinofilia

diah

15

BASOFIL
Hanya berjumlah 0,5-1% Dlm jaringan Sel mast +
berubah

Sel mast

Berlekatan dg IgE

Granula melepaskan histamin

diah

16 16

Membran mastosit (basofil jaringan) kaya reseptor IgE + alergen

granula terlepas Pada kasus : asma bronkiale urticaria rhinitis eczema syok anafilaktik

diah

17

BASOFILIA
Jumlah basofil darah > 0,1 x 109/L Penyebab : kelainan mieloproliferatif (leukimia mieloid kronik a/u polisitemia vera)

Peningkatan basofil reaktif kadang2 ditemukan pd miksedema, selama infeksi cacar/cacar air, kolitis ulseratif.
diah 18

LIMFOSIT
Jumlah sel 20-35% dr seluruh leukosit
Jenis : Limfosit T : terbanyak Limfosit B : 15-20%

19

LIMFOSITOSIS
o
o Jumlah limfosit yg meningkat Pada kasus : mononukleosis infeksiosa hepatitis infeksiosa toksoplasmosis campak parotitis bbrp rx alergi limfoma maligna
diah 20

LIMFOPENIA
Jumlah limfosit yg menurun Pada kasus : kegagalan sumsum tulang yg berat terapi kortikosteroid & imunosupresif lain penyakit Hodgkin sindrom defisiensi imun (AIDS).

diah

21

MONOSIT Jumlah 3-8% dr seluruh leukosit Fungsi monosit : FAGOSIT nursing cells (sel penyantun) ct: erythroblastic island memproses antigen reaksi radang

diah

22

Monoblas sum-sum tulang Promonosit

Monosit

darah tepi

Makrofag

jaringan

diah

23

MONOSITOSIS
o Jumlah monosit darah > 0,8x109/L o Penyebab : Infeksi bakteri kronik (cth : TB) Infeksi protozoa Netropenia kronik Penyakit Hodgkin

diah

24

diah

25

Anda mungkin juga menyukai