Anda di halaman 1dari 12

Oleh: Muh. Patekkai, S.St.Pi.

Disampaikan pada:
Bimbingan Teknis Pembuatan Media Penyuluhan Perikanan
dalam rangka FINAL GEMPITA Di Gedung RRI Jakarta, 19 Desember 2013

Mengetahui tahapan pengembangan media
Penyuluhan Perikanan Tertayang berupa
video/film,
Agar dapat mempraktekkan proses
produksi Media Penyuluhan Perikanan
Tertayang.
Tujuan
Penerimaan Materi penyuluhan
menggunakan berbagai indera
Penerimaan
Informasi yang diingat
setelah 3 hari
Hanya mendengar
Hanya melihat
Mendengar dan melihat
Mendengar, melihat dan
mengerjakan
10 %
20 %
40 %
70 %
Jenis dan Karakteristik Media Audio Visual
J enis Media Audio Visual
- TV
- Video
- Film
- Sound slide
Karakteristik Media Audio Visual
- dapat didengar dan dilihat
- dapat didengar dan dilihat berulang bila
diputar kembali
- daya jangkau besar

Alasan menggunakan Media Visual :
Pertama : Orang cenderung berpikir secara
visual
Kedua : Dengan media visual, daya ingat
dapat meningkat
Ketiga : Visualisasi akan memperkuat
organisasi pesan
Keempat : Dengan media visual, kesalah-
pahaman dapat diperkecil
Keunggulan Media Visual :
1. Media visual dapat membuat sesuatu yang kecil
terlihat lebih besar atau membuat sesuatu yang
besar terlihat lebih kecil
2. Media visual dapat membandingkan persamaan
dan perbedaan antara dua benda
3. Media visual dapat menampilkan tahapan untuk
melakukan suatu pekerjaan
4. Media visual dapat menunjukkan sesuatu berubah
atau tumbuh
5. Media visual dapat membantu menyediakan bahan
diskusi
6. Media visual dapat digunakan untuk memberikan
tinjauan ulang atau menguji peserta
Keunggulan Media Visual :
7. Media visual dapat membantu menyediakan informasi ketika
seseorang (pelatih) tidak bisa hadir
8. Media Visual dapat memperlihatkan sesuatu yang tidak dapat
dilihat dalam situasi aslinya
9. Media visual dapat membantu peserta memecahkan masalah
10. Media visual dapat menunjukkan sesuatu berubah atau tumbuh
11. Media visual dapat membuat ide yang sulit menjadi mudah
dipahami
Lanjutan


A. Ide & Pemilihan Konsep,

B. Story Line / Sinopsis,

C. Script/Naskah Skenario.

D. Shot List (daftar pengambilan gambar )
& Storyboard (sketsa gambar).

1. Pre Production

A. Directing/Penyutradaraan.

B. Penguasaan Kamera & Teknik Shoting
(Anggle, Lighting/Pencahayaan,
Komposisi, Log/Catatan Shoting),

2. Production

- Capture
- Edit
- Compositing
- Motion Graphic
- Visual Effects
- Color Grading
- Music & Sound FX
- Titling
- 3D

3.Post Production
TERIMA KASIH
Kantor & Studio : Kampus STP Jurusan Penyuluhan Perikanan Jl. Cikaret No. 2 Bogor,
Telp. (0251) 8485231/8389601, Fax. (0251) 8485169, sms online 0857 7194 3333

Email : rpm.cikaret@gmail.com -Live streaming: http://www.ustream.tv/channel/penyuluhan
Facebook : Rapikan Cikaret - Twiter: @RadioPenyuluhan Skype: rapikan.cikaret
Youtube: youtube.com/rapikan

Anda mungkin juga menyukai