Anda di halaman 1dari 1

Seringkali metode yang digunakan untuk kirim data dari laptop ke gadget android

adalah dengan menggunakan kabel data, namun ada cara lain yang bisa menjadi alte
rnatif menarik, yaitu menggunakan wi fi laptop. Tanpa koneksi internet sama seka
li. Saya dapat caranya dari http://imam77.blogspot.com/2012/02/transfer-data-via
-wi-fi-untuk-android.html. Alhamdulillah ada yang share tentang teknik mengagumk
an ini, karena: 1) ga perlu root dulu, 2) bisa berjalan di windows 7 starter (ga
perlu yang ultimate).
Begini caranya:
Bahan-Bahan :
1. Software Data Cable https://market.android.com/details?id=com.lyy.softdatacab
le
2. FileZilla http://filezilla-project.org/download.php
3. Connectify http://www.connectify.me
4. Komputer yang ada Wi-Fi
5. Device Android yang ada Wi-Fi
Caranya :
1. Isi Connectify seperti gambar dibawah. Di contoh ini menggunakan yang versi p
ro. Saya cukup memakai yang lite, tetep bisa kok. :)
Hostpot name dan pasword terserah anda.
Lalu Start Hotspot.
2. Hidupkan WiFi Android anda dan Scan Wifi bila ketemu masukan pasword dan conn
ect ..
3. Kalau sudah connect buka aplikasi Software data cable yang tadi didownload la
lu install. dan klik Start Service maka akan munculftp://192.168.1.101:8888/
4. Buka FileZilla dan Masukan ftp://192.168.1.101/ di kolom host dan Portnya 888
8 atau ikuti langkah digambar.
Setelah selesai klik Quick Connect.
5. Maka akan terkoneksi seperti ini.
6. Selesai.
Cara transfernya:
1. Transfer dari PC ke HP, Cari file yang mau di transfer yang disebelah kanan l
alu klik kanan lalu Upload.
2. Transfer dari HP ke PC, Cari file yang mau di transfer yang disebelah kiri la
lu klik kanan lalu Download.
Tested on :
- Samsung Galaxy Ace
- Advan Vandroid T4i 2nd generation

Anda mungkin juga menyukai