Anda di halaman 1dari 1

TUGAS MANAJEMEN INDUSTRI 2013

Proyek pembangunan Industri Pengolahan Kelapa Sawit memerlukan aktifitas dan waktu
pelaksanaan setiap aktifitas adalah sebagai berikut :
Aktifitas Kejadian (i, j) Lama Waktu (bulan)
A (1, 2) 1
B (1, 4) 3
C (2, 4) 2
D (2, 3) 4
E (4, 6) 6
F (3, 5) 5
G (5, 6) 7

1. Buat diagram jaringan untuk menentukan lintasan kriitis dari pelaskanaan proyek
tersebut.
2. Berapa lama waktu terpendek yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proyek
tersebut.
3. Guanakan metode Critical Path Metode (CPM) untuk analisis penentuan jadwal
dengan menggunakan waktu normal dan waktu crach (dipercepat). Tetapkan sendiri
waktu Crashnya serta asumsi biaya untuk waktu normal dan waktu crash.
4. Gunakan metode PERT untuk menentukan peluang waktu tercepat penyelesaian
proyek tersebut. (skenariokan waktu yang anda rencanakan)

Anda mungkin juga menyukai