Anda di halaman 1dari 13

MATER TIK KELAS 7 SEMESTER 1 : PENGERTIAN CONTOH ALAT

KOMUNIKASI

1.Internet
Secara harfiah, internet ( kependekan daripada perkataan 'inter-network' ) ialah
rangkaian komputer yang berhubung menerusi beberapa rangkaian. Manakala Internet
(huruf 'I' besar) ialah sistem komputer umum, yang berhubung secara global dan
menggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication
protocol). Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan
rangkaian dengan kaedah ini dinamakan internetworking.

CONTOH GAMBAR INTERNET :




2.Telepon
Telepon adalah alat telekomunikasi yang dapat mengirimkan pembicaraan
melalui sinyal listrik. Umumnya penemu telepon adalah Alexander Graham Bell, dengan
telepon pertama dibuat di Boston, massachusets, pada tahun 1876. Tetapi, penemu italia
antonio meucci telah menciptakan telepon pada tahun 1849, dan pada September 2001,
Meucci dengan resmi diterima sebagai pencipta telepon oleh kongres Amerika, dan bukan
Alexander Graham Bell.

CONTOH GAMBAR TELEPON CIPTAAN A.G.BELL :





3.Handphone (Telepon Genggam)
Telepon genggam, biasanya disebut juga dengan cellular.Merupakan
pengembangan teknologi telepon, dimana perangkatnya dapat digunakan sebagai perangkat
untuk mobile atau berpindah-pindah.

CONTOH GAMBAR HP :














4.Fax
Disingkat dengan FoIP, Suatu mekanisme untuk mengirimkan fax melalui Internet (yang
berbasis IP). Hal ini mirip seperti VoIP.
Cara Menggunakan
Tekan nomor fax yang anda tuju lalu tunggu sebentar,maka dokumen akan
terkirim.

CONTOH GAMBAR FAX :













5.Pager.
A.Definisi
Pager adalah alat panggil seperti handphone namun lebih praktis dikarenakan,pager
tidak memiliki fasilitas lainnya selain sms.Pager hanya bisa menerima SMS dan tidak bisa
mengirim SMS.
b.Cara Menggunakan
Tekan nomor pager yang anda tuju lalu ketik yang anda ingin katakan pada yang anda
kirimkan.
c.Guna Dari pager
Mengirimkan SMS kepada orang yang kita tuju dengan cepat dan lebih praktis.

CONTOH GAMBAR PAGER :
















6.Push To Talk
Definisi
Alat bicara yang ukuran tubuhnya lumayan kecil.Pembicara yg memakainya harus
bergantian dengan lawan bicaranya ,misal:si A berbicara lalu berhenti, si B menunggu bunyi
*beep barulah menjawabnya.Kesimpulannya 1 PTT bisa dipakai dengan berbanyak orang
namun orang-orang yang memakainya harus berbicara SECARA BERGANTIAN.
Cara Memakainya
Mis: Si A berbicara lalu berhenti,Lawan bicaranya (si B) menunggu bunyi *beep barulah
menjawabnya,begitu juga dengan si c,d,e,f,dan lainnya.

CONTOH GAMBAR PUSH TO TALK :


MATERI TIK KELAS 7 SEMESTER 1 : Pengertian TIK

Pengertian TIK:
a. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) mencakup dua aspek, yaitu Teknologi
Informasi dan Teknologi Komunikasi.
i. Teknologi Informasi adalah meliputi segala hal yang berkaitan dengan proses,
penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi, dan pengelolaan informasi.
ii. Teknologi Komunikasi adalah segala hal yang berkaitan dengan penggunaan alat bantuuntuk
memproses dan mentransfer data dari perangkat yang satu ke lainnya.
b. Teknologi Informasi dan Teknologi Komunikasi adalah suatu padanan yang tidak
terpisahkan yang mengandung pengertian luas tentang segala kegiatan yang terkait
dengan pemrosesan, manipulasi, pengelolaan, dan transfer/pemindahan informasi
antar media.

CONTOH ALAT KOMUNIKASI
1.Internet














2.Telepon












3.Handphone

















4.Fax
















5.Pager
















6.Push to talk



MATERI TIK KELAS 7 SEMESTER 1 : Contoh Kalkulator Roda Numerik 1
dan 2

contoh:
Kalkulator Roda Numerik
Pada tahun 1642, Blaise Pascal (1623-1662), yang pada waktu itu berumur 18 tahun,
menemukan apa yang ia sebut sebagai kalkulator roda numerik (numerical wheel calculator)
untuk membantu ayahnya melakukan perhitungan pajak. Kotak persegi kuningan ini yang
dinamakan Pascaline, menggunakan delapan roda putar bergerigi untuk menjumlahkan
bilangan hingga delapan digit. Alat ini merupakan alat penghitung bilangan berbasis
sepuluh. Kelemahan alat ini adalah hanya terbatas untuk melakukan penjumlahan.
GAMBAR kalkulator roda numerik (numerical wheel calculator) :



Kalkulator Roda Mekanik 2
Tahun 1694, seorang matematikawan dan filsuf Jerman, Gottfred Wilhem von
Leibniz (1646-1716) memperbaiki Pascaline dengan membuat mesin yang dapat
mengalikan. Sama seperti pendahulunya, alat mekanik ini bekerja dengan menggunakan
roda-roda gerigi. Dengan mempelajari catatan dan gambar-gambar yang dibuat oleh Pascal,
Leibniz dapat menyempurnakan alatnya. Barulah pada tahun 1820, kalkulator mekanik
mulai populer.
GAMBAR kalkulator roda numerik (numerical wheel calculator) 2 :

MATERI TIK KELAS 7 SEMESTER 1 : Sejarah Perkembangan Teknologi
Informasi dan Komunikasi

Sejarah Perkembangan Teknologi
Informasi dan Komunikasi
1. Masa Pra Sejarah (.......... s.d. 3000 SM)
Pada masa pra sejarah, manusia berkomunikasi dengan menggambarkan informasi
pada dinding-dinding gua tentang berburu dan binatang buruannya. Manusia mulai
mengenal berbagai benda yang ada disekitarnya dan melukiskan benda tersebut pada
dinding-dinding gua untuk mewakilinya. Kemampuan bahasa mereka saat itupun hanya
terbatas pada dengusan, bahasa isyarat dan gerakan tangan. Perkembangan selanjutnya
adalah diciptakan dan digunakannya alat-alat yang menghasilkan bunyi dan isyarat, seperti
gendang, terompet yang terbuat dari tanduk binatang, isyarat asap sebagai alat pemberi
peringatan terhadap bahaya.

CONTOH GAMBAR ALAT-ALAT BUNYI DAN DINDING GUA :

GENDANG ,,,,

















TEROMPET ,,,,





















DINDING GUA :


























2.Masa (3000 SM s.d. 1400 M)
Perkembangan cara berkomunikasi semakin maju pada masa sejarah, mulai dari
ditemukannya abjad fonetik, kerta sebagai media menulis, sampai pada cara mencetak buku.
Berikut perkembangan informasi yang terjadi selama masa sejarah:


3000 SM Bangsa Sumeria menemukan tulisan untuk pertama kalinya. Tulisan
tersebut berupa simbol-simbol yang disebut piktograf.
CONTOH GAMBAR TULISAN PERTAMA KALI :


2900 SM Bangsa Mesir kuno telah mengembangkan tulisan Hieroglif untuk
berkomunikasi.
CONTOH GAMBAR TULISAN HIEROGLIF :







1775 SM Bangsa Yunani memperkenalkan sistem penulisan dari kiri ke kanan
dengan menggunakan abjad fonetik yaitu huruf yang dibuat berdasarkan bunyi
ucapan.dll. CONTOH GAMBAR penulisan dari kiri ke kanan dengan
menggunakan abjad fonetik :


MATERI TIK KELAS 9 SEMESTER 1 : INTERNET
Sebenarnya terdapat banyak jaringan didunia ini, seringkali menggunakan perangkat keras dan
perangkat lunak yang berbeda-beda. Orang yang terhubung ke jaringan sering berharap untuk bisa
berkomunikasi dengan orang lain yang terhubung ke jaringan lainnya. Keinginan seperti ini
memerlukan hubungan antar jaringan yang seringkali tidak kampatibel dan berbeda. Biasanya untuk
melakukan hal ini diperlukan sebuah mesin yang disebut gateway guna melakukan hubungan dan
melaksanakan terjemahan yang diperlukan, baik perangkat keras maupun perangkat lunaknya.
Kumpulan jaringan yang terinterkoneksi inilah yang disebut dengan internet.
Gambar INTERNET :

Anda mungkin juga menyukai