Anda di halaman 1dari 2

Problem Set Dasar Dasar Transportasi

Carilah contoh jaringan transportasi jalan rel dan jaringan transportasi jalur
penerbangan, masing-masing 1 serta tuliskan sumber data dan lokasi jaringan
transportasi tersebut !

Sistem Jaringan Transportasi Rel
Peta Rute KRL Jabodetabek (Commuter Line)
Lokasi Jabodetabek
Sumber data: http://www.krl.co.id/peta-rute-loopline.html
http://id.wikipedia.org/wiki/KA_Commuter_Jabodetabek





Sepintas tentang Commuter Line / KRL PT.KAI
KA Commuter Jabodetabek (atau disebut juga KRL Commuter Line, dulu dikenal
sebagai KRL Jabotabek) adalah jalur kereta rel listrik yang dioperasikan oleh PT KAI
Commuter Jabodetabek, anak perusahaan dari PT Kereta Api Indonesia (PTKA). KRL telah
beroperasi di wilayah Jakarta sejak tahun 1976, hingga kini melayani rute komuter di wilayah
DKI Jakarta, Kota Bogor, Kabupaten Bogor, Kota Bekasi, Kota Tangerang, dan Kota
Tangerang Selatan.

Anda mungkin juga menyukai