Anda di halaman 1dari 8

Malabsorbsi

1. Malabsorbsi Karbohidrat
Karbohidrat
Penyebab
- Defisiensi enzim disakarida
- Gangguan absorbsi serta pengangkutan monosakarida dalam usus halus
Etiologi
a. Primer : kelainan genetis
b. Sekunder : diare pas!a operasi usus atrofi "ili
Manifestasi klinis
- Diare yang sangat frekuen !air #$atery% bulky dan berbau asam
- Meteorismus
- &latulen
- Kolik abdomen
Pemeriksaan laboratorium
- P' tin(a ) *
- Kadar gula dalam tin(a dengan tablet +!linitest, dalam keadaan normal gula tidak ada
dalam tin(a. #-% . /.0 1 #--% . /.20 1 #---% . 1 1 #----% . 3 1.
- 4a!tosa loading #toleran% test 3 g5kgbb !ek gula darah sebelum minum laktosa dan
setiap 6 (amkemudian selama 3 (am. 'asil #- % (ika grafik mendatar atau menan(ak
selama 3 (am.
Penderita di puasakan semalam beri minum laktosa
- 7arium meal laktosa
- 7iopsi mukosa usus halus
8erapi
Susu rendah latosa #44M 9lmirane$it melk% atau free la!tose milk formula #Sobee 94
11/% selama 3:; bulan kemudian ganti ke susu fprmula biasa. Pada intoleransi laktosa
sederhana berikan susu bebas laktosa.
3. Malabsorbsi 4emak
4ong <hain 8rigliserida #4<8%. atom < = 1> : asam palmitat asam stearat asam oleat
Medium <hain 8rigliserida #M<8% : atom < * ? 13
Penyebab:
- 4ipase tidak ada atau berkurang5tidak ada
- <on(ugated bile sakt berkurang5 tidak ada
- Mukosa usus halus #"ii% atrofi5rusak
- Gangguan system limfe usus
Dapat ter(adi pada kelainan
- Penyakit poankreas : fibrosis kistik insufisiensi lipase pankreas
- Penyakit hati: hepatitis neonatal atresia bilier sirosis hepatis
- Penyakit usus halus: reseksi usus halus enteritis regional
- Kelainan limfe: limfangiektasia usus gangguan limfe karena trauma tuberkulosis
- @eonates kurang bulan
Diagnosis
- Steatorea 5 tin(a berlemak
- Pemeriksaan makroskopis tin(a: lembek tidak berbentuk #nonformed stool% $arna
!oklat muda sampai kuning terlihat berminyak
- Perhitungan kuantitatif: bila eksresi feses = 10 gr selama ; hari #0 gr5hr%
Pengobatan
- &a!tor penyebab
- Susu M<8
7ubuk: bubuk : portagen tyglyde #mead Aohnson% trifood M<8 milk
Minyak: mead Aohnson M<8 oil trifood M<8 oil
Mentega : margarine union
Probiotik
Definisi
9da banyak ma!am definisi probiotik yang dibuat tapi yang banyak dipakai adalah yang
dikemukakan oleh &uller yaitu bakteri hidup yang diberikan sebagai suplemen makanan yang
mempunyai pengaruh yang menguntungkan terhadap kesehatan baik pada manusia dan binatang
dengan memperbaiki keseimbangan mikroflora usus. Efek yang menguntungkan dari bakteri
tersebut dapat men!egah dan mengobati kondisi patologis usus bila bakteri tersebut diberikan
se!ara oral. Probiotik sering (uga disebut sebagai friendly colonizer atau friendly
microorganismi.2 ;1
<iri:!iri bakteri yang diklasifikasikan sebagai probiotik adalah:
1% berasal dari manusia
3% se!ara alami tidak patogen
;% tahan terhadap kerusakan $aktu processing
>% tahan terhadap asam lambung dan empedu
0% dapat melekat pada epitel usus
*% mampu melakukan kolonisasi pada saluran gastrointestinal
2% produksi substansi antimikrobial
B% memodulasi respon imun terutama mukosa
C% mempengaruhi aktifitas metabolik.2 ;1
Prebiotik
Prebiotik adalah nondigestible food ingredient yang menguntungkan manusia dengan
menstimulasi pertumbuhan dan aktifitas satu atau se(umlah ke!il bakteri di kolon. Food
ingredient yang diklasifikasikan sebagai prebiotik harus:
1% tidak dihidrolisis dan tidak diserap di bagian atas traktus gastrointestinal
3% substrat yang selektif untuk satu atau se(umlah mikroflora komensal yang menguntungkan
dalam kolon (adi memi!u pertumbuhan bakteri yang aktif melakukan metabolisme
;% mampu merubah mikroflora kolon men(adi komposisi yang menguntungkan kesehatan.;
Prebiotik tidak berguna langsung untuk manusia yang mengkonsumsinya fungsinya mema!u
pertumbuhan atau akti"itas dari mikroorganisme menguntungkan di usus. 7akteri:bakteri inilah
yang member manfaat bagi manusia
sinbiotik
sinbiotik yaitu kombinasi probiotik dan prebiotik. Penambahan mikroorganisme hidup
#probiotik% dan substrat #prebiotik% untuk pertumbuhan bakteri misalnya fruktooligosakarida
#&DS% dengan Bifidobakterium atau laktitol dengan Lactobacillus.
Keuntungan dari kombinasi ini adalah meningkatkan daya tahan hidup bakteri probiotik
oleh karena substrat yang spesifik telah tersedia untuk fermentasi sehingga tubuh mendapat
manfaat yang lebih sempurna dari kombinasi ini.;1
Manfaat Probiotik
Probiotik telah dibuktikan efektif untuk pen!egahan dan pengobatan terhadap berma!am:ma!am
kelainan gastrointestinal misalnya diare karena penggunaan antibiotik yang berlebihan diare
karena infeksi bakteri maupun "irus enteral feeding diare defisiensi sukrase isomaltase bakteri
tumbuh lampau intoleransi laktosa dan irritable bowel syndrome.;1 ;3
7akteri probiotik yang sering digunakan untuk memperpendek diare adalah Lactobacillus GG
Lactobacillus acidophillus Bifidobacterium bifidum dan Enterococcus faecium. Penggunaan
Lactobacillus GG dan bakteri probiotik yang lain untuk pen!egahan diare oleh bakteri maupun
"irus tidak terlalu kuat bila dibandingkan penggunaannya untuk memperpendek diare.;1
Probiotik Lactobacillus dan Bifidobacteria menurunkan (umlah enzim:enzim mikroba feses
seperti E:glukoronidase E:glukosidase nitroreduktase dan urease yang terkait dengan akti"asi
metabolik dan karsinogen. Selain itu probiotik (uga memiliki efek hipokolesterolemi. 7eberapa
penelitian tahun 1C2/ dan 1CB/ se!ara konsisten melaporkan penurunan 0:121 serum kolesterol
setelah mengkonsumsi produk fermentasi susu selama 3:> minggu.;/
Mekanisme Kerja Probiotik
a. Aspek Kompetisi
Mekanisme ker(a probiotik untuk menghambat pertumbuhan bakteri patogen dalam
mukosa usus belum sepenuhnya (elas tetapi beberapa laporan menun(ukkan dengan !ara
kompetisi untuk mengadakan perlekatan dengan enterosit #sel epitel mukosa% enterosit yang
telah (enuh dengan bakteri probiotik tidak dapat lagi mengadakan perlekatan dengan bakteri yang
lain. Aadi dengan
adanya bakteri probiotik di dalam mukosa usus dapat men!egah kolonisasi oleh bakteri patogen.
Kemampuan adhesi bakteri probiotik dapat mengurangi atau menghambat adhesi bakteri lain
misalnya E. coli dan Salmonella sehingga tak ter(adi kolonisasi. Kolonisasi oleh bakteri probiotik
Lactobacillus
Probiotik 7ifidobakteria mempunyai kemampuan melekat pada enterosit mukosa usus
bayi meskipun bayi prematur sehingga dapat menghambat kolonisasi se(umlah bakteri penyebab
diare #diarrheagenic bacteriai) misalnya Eschericia coli !"#$ Salmonella typhymurium dan
"irus #murine dan rhesus rota"irus% baik se!ara in %itro maupun in %i%o. Penghambatan
kolonisasi tersebut akan men!egah ter(adinya bacterial translocation #penyebaran bakteri% ke
dalam limfonodi mesenterium #M4@% sehingga penyebaran ke sistemik dapat di!egah.;1
Probiotik Lactobacillus sali%arius <8<31C2 (uga mempunyai kemampuan untuk
men!egah kolonisasi bakteri Salmonella enteritidis baik diberikan se!ara langsung yang
di!ampur dengan bakteri Salmonella atau di!ampur dengan makanan dan minuman yang terpisah
dengan inokulasi bakteri Salmonella
b.Aspek Stabilisasi Pelindung Mukosa
Epitel mukosa usus dan mikroflora usus normal merupakan barier mukosa terhadap bakteri
patogen antigen dan bahan:bahan yang merusak lumen usus. Dalam keadaan normal barier ini
intak dan memberikan fungsi usus yang normal. 7ila epitel sel atau mikroflora normal terganggu
ter(adi peningkatan permeabilitas dengan akibat in"asi5translokasi patogen antigen asing dan
bahan yang membahayakan. 7arier mukosa usus adalah organ pertahanan yang penting
merupakan barier terhadap antigen ofending agent yang masuk melalui lumen
usus dan kebanyakan antigen asing dapat dikeluarkan oleh barier mukosa. Pemberian bakteri
probiotik #Lactobacillus GG% akan menekan reaksi inflamasi intestinal dan normalisasi
permeabilitas mukosa usus dan flora usus serta dapat memperbaiki barier imunologik terutama
respon SFg9.;1 ;;
c. Aspek Imunologis
Mikrobiota usus dapat mempengaruhi sistem imun mukosa dan system imun sistemik terhadap
hampir semua sel imunokompeten dan sel accessory sel epitel mukosa lekosit sel 8 dan sel 7.
Produk bakteri dengan sifat imunomodulator termasuk lipopolisakarida #4PS% peptidoglikan dan
lipoteichoic acid. 489 yang dimiliki oleh Bifidobakteria mempunyai afinitas pengikatan yang
tinggi terhadap membran sel epitel mukosa dan dapat bertindak sebagai pemba$a antigen serta
mengikatkan ke (aringan target sehingga dapat mengakti"asi makrofag untuk membangkitkan
respon imun. Mikrobiota usus Laktobacillus Enterococci dan slow&lactose fermenting coliform
sebagai flora komensal mempunyai kemampuan untuk membangkitkan respon imun mukosa
yang terlihat dengan mun!ulnya Fg9 plasmablas di lamina propria baik pada men!it:bebas
kuman maupun men!it normal. Galaupun lebih lambat dalam membangkitkan respon imun
mukosa pada men!it:bebas kuman ditemukan:
1% reaksi germinal center di peyer's patches #PP% ter(adi pada hari ke 1>:31 pas!a
kolonisasi yang akan men!apai normal pada hari ke:1//
3% produksi natural Fg9 oleh gut associated lymphoid tissue #G948% hanya men!apai ;>:B21
dari men!it normal
;% $alaupun Fg9 spesifik terbentuk tetapi (umlahnya hanya men!apai 301 dari produksi total
natural Fg9.;1 ;;
Probiotik Lactobacillus GG mempunyai kemampuan untuk meningkatkan imunitas
mukosa intestinal. 8erdapat peningkatan (umlah sel penghasil terutama Fg9 dan sel penghasil Fg
lain. Lactobacillus GG (uga menstimulus pelepasan interferon lokal yang memfasilitasi transport
antigen dan meningkatkan ambilan antigen oleh (eyer's patches dan dikatakan bah$a
Lactobacillus GG dapat berfungsi sebagai a(u"an untuk "aksinasi peroral.;1
Cara Penggunaan Probiotik
Hntuk tu(uaan normalisasi mikroflora usus pemberian bakteri probiotik dapat berupa:
1% sediaan murni bakteri probiotik
3% makanan yang mengandung probiotik
;% formula susu bayi yang ditambahkan bakteri probiotik.;1
Dosis yang optimal !ara pemberian dan lama pemberian probiotik masih belum ada standarisasi
penggunaannya. 7eberapa peneliti mengan(urkan pemberian probiotik 3 kali perhari selama 0
hari untuk tambahan pengobatan diare pada anak tetapi Dberhelman memberikan dengan dosis
;2I1/1/ colony forming unit sekali sehari selama 1 minggu. Pemberian dengan dosis sekali
sehari dinilai tidak optimal mungkin dengan dosis lebih rendah tetapi lebih sering akan
memberikan hasil yang lebih baik.1/
Makanan yang mengandung bakteri probiotik terdapat dalam bentuk produk fermentasi susu
#fermented milk product% berisi Lactobacillus GG 1/1/:11 colony forming unit dalam 130 gram
bahan diberikan selama 0 hari untuk tu(uan pengobatan diare. 8etapi kebanyakan produk
fermentasi susu yang beredar di pasaran tidak men!antumkan (umlah bakteri probiotik per gram
demikian (uga (umlah yang dian(urkan.;1
7anyak ma!am produk formula susu bayi yang ditambahkan bakteri probiotik Lactobacillus atau
Bifidobacteria tetapi tidak di!antumkan (umlah !fu per gram susu bubuk kering tetapi yang
diton(olkan manfaat untuk memelihara keseimbangan mikroflora usus untuk men(amin
kesehatan.
Penderita yang mengkonsumsi bakteri probiotik dalam tin(anya ditemukan bakteri tersebut
selama masih mengkonsumsinya. 7eberapa minggu setelah menghentikan pemberian bakteri
probiotik bakteri tersebut baru hilang dari tin(a .
Perbedaan Oralit formula baru dan formula lama
formula lama #gr% formula baru #gr%
@a<l
@a'<D;
K<l
Glukosa
@a -
K-
;0
30
10
3/
C/ meJ5l
;/ meJ5l
3*
3C
10
1;0
20
3/
'DD;
<l
Dsmolaritas
;/ meJ5l
B/ meJ5l
;;1 mDsm5l
1/
*0
3>0

Anda mungkin juga menyukai