Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA SISWA

(TUGAS INDIVIDU)
PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN
ANALISIS EKONOMI BUDI DAYA TANAMAN MAWAR
Soal!
Anda akan memulai usaha budi daya tanaman mawar pada tanah seluas 500m
2
dengan produksi
bunga per tahun 100 kuntum bunga, dan harga jual terendah Rp. 2.000,00.
Carilah informasi terbaru tentang sarana dan prasarana yang dibutuhkan, dll kemudian lengkapilah
tabel berikut ini:
Perkiraaan Biaya Produksi Usaha Budi Daya Tanaman Mawar
No Keterangan Rincian Jumlah Harga Satuan
(Rp)
Total
1 Biaya sarana
dan
prasarana
Sewa lahan
Bibit mawar
Pupuk Kandang
Pupuk Urea
Pupuk NPK
Pupuk TSP
Pupuk KCL
Pestisida Furadan
Fungisida
2 Tenaga
Kerja
Pengolahan Tanah Borongan
Pembuatan Bedengan (10 hari kerja)
Pemberian pupuk kandang
Penanaman bibit (10 hari kerja)
Pengairan selama 1 tahun
Penyiangan & pemupukan susulan (1 tahun)
Pemangkasan
Penyemprotan selama 1 tahun
Pemanenan selama 1 tahun
3 Biaya
cadangan


Berdasarkan tabel di atas, hitunglah:
1. Pendapatan perbulan
2. Keuntungan perbulan
PENTING!
Tulislah tugas ini pada buku tulis, dikumpulkan

Anda mungkin juga menyukai