Anda di halaman 1dari 28

GANGGUAN METABOLISME

KARBOHIDRAT
Syaharuddin Kasim
Fakultas Farmasi Unhas
METABOLISME KH
Secara prinsip metabolisme KH
diperlukan untuk menghasilkan
energi. Energi dipakai untuk
melaksanakan fungsi-fungsi sel.
PEMBENTUKAN ENERGI
CHO (makanan) ke saluran
pencernaan melalui usus
Dipecah menjadi monosakarida
Masuk kedalam darah
Glukosa menjadi G6P
Asetil CoA ke TCA
Menjadi Energi (ATP)
PENGATURAN GLUKOSA PLASMA
Hormon berperan penting dalam
pengaturan glukosa plasma
(menurunkan atau menaikkan)
Insulin diproduksi oleh sel beta
pangkreas yang berfungsi menurunkan
Hormon lain berfungsi menaikkan
konsentrasi glukosa dalam plasma
(hormon pertumbuhan, epinefrin,
kortisol, glukagon dan tiroksin
PRODUKSI HORMON
Jenis Hormon Produksi di-
Hormon pertumbuhan Anterior Pituitary
Epinefrin Adrenal Medula
Kortisol Adrenal Cortex
Glukagon Sel Alfa Pangkreas
Tiroksin Kelenjar Thyroid
MEKANISME PENURUNAN GLUKOSA
PLASMA OLEH INSULIN
Peningkatan pemasukan glukosa dari plasma ke
dalam otot dan sel jaringan lemak
Memacu glikogenesis dalam hati dan selanjutnya
diikuti perubahan glukosa menjadi glikogen
Memacu glikolisis untuk mempercepat
pemakaian glukosa
Memacu sintesis lipid dari glukosa ke dalam
jaringan lemak
Memacu sintesis asam amino dari glukosa.
Beberapa hal yang perlu dicermati
Asam amino leusin dan arginin dapat
menurunkan kadar glukosa plasma dengan
cara menstimulasi pangkreas menghasilkan
insulin
Obat dari golongan sulfonilurea khususnya
tolbutamid dapat menginduksi pengeluaran
insulin
Penghambatan pemasukan glukosa ke dalam
sel otot
Penghambatan glikolisis
Penghambatan pembentukan trigliserida dari
glukosa
MEKANISME PENINGKATAN GLUKOSA
PLASMA OLEH HORMON
Hormon Pertumbuhan
Epinefrin (Adrenalin)
Mempercepat perombakan glikogen hati
menjadi glukosa
MEKANISME PENINGKATAN GLUKOSA
PLASMA OLEH HORMON
Glukagon
Memacu glikogenolisis hepatik (kerjanya
serupa epinefrin)
Kortisol
Memacu glukoneogenesis kerusakan protein
(konversi asam amino menjadi glukosa)
Tiroksin
Memacu konversi glikogen di hati menjadi
glukosa dan mempercepat absorpsi glukosa
dari usus selama ada makanan
TIGA KATEGORI GANGGUAN
METABOLISME KH
Peningkatan konsentrasi glukosa
plasma (Hiperglikemia) sebagai
indikator DM
Penurunan konsentrasi glukosa
plasma (Hipoglikemia)
Terdapatnya gula-gula reduksi di
dalam urin.
ANALISIS GLUKOSA
Metode Kimia :
Penentuan kadar glukosa darah berdasarkan
reaksi reduksi
Metode Enzimatis :
Penentuan kadar glukosa darah berdasarkan
reaksi oksidasi
KELEBIHAN METODE ENZIMATIS
Penentuan kadar glukosa secara reaksi reduksi
kurang spesifik dibandingkan dengan cara
oksidasi.
Terutama bila dalam darah terdapat bahan yang
dapat mereduksi seperti asam urat dan laktosa
akan memberikan hasil yang lebih tinggi dari
konsentrasi glukosa sebenarnya.
METODE KIMIA
1. Fosfomolibdat (Folin Wu) menghasilkan warna
biru
2. Arsenomolibdat (Nelson-Somogyi)
menghasilkan warna biru
3. Benedicts Menghasilkan warna merah
4. Alkali Ferrisianida-asam fosfomolibdat
menghasilkan warna biru
METODE ENZIMATIS
1. Heksokinase
2. Glukosa dehidrogenase
3. Glukosa oksidase
PENUTUP
PROSES DIAGNOSTIK RUTIN
LABORATORIUM KLINIK
Pengambilan spesimen
(darah, urin, tinja, sputum, sperma, apus vaginal, CSF)
Penyerahan hasil pengujian
Validasi hasil
QC, QA
Analisis
Penanganan spesimen
(penyiapan untuk analisis, penyimpanan, transportasi, dll)
Persiapan instrumen Pemilihan alat & metoda
TAHAP DIAGNOSTIK RUTIN
LABORATORIUM KLINIK
Accessioning
Analyzing
Results Delivering
Pra-analitik
Analitik
Pasca - analitik
Scientist : Sarjana Teknologi
Laboratorium Kesehatan
ASPEK
ANALITIK
Dokter (SpPK)
Tenaga Terampil:
Analis Kesehatan
ASPEK
KLINIS
ASPEK DIAGNOSTIK RUTIN
LABORATORIUM KLINIK
Profesi: Profesi:
Mutu Produk:
Tidak nampak
Karakteristik Bisnis
Laboratorium Klinik/Biomedik
PRODUK:
Hasil Pemeriksaan
(tidak berwujud)
PELAYANAN
&
Promosi
menjadi penting
DELIVERY KEPADA
END USER:
on production site
VOLUME
PRODUKSI:
Kebanyakan Tidak dapat
Direncanakan (kecuali riset)
Alat prima
Bahan prima
Operator prima
Proses prima
Tuntutan Masyarakat
Rapid,
reliable
results
Proper
Information
Education
Consultation
Perkembangan Teknologi Lab
Alat sampling
Penanganan spesimen
Perkembangan Teknologi Lab
Instrumen uji
Reagensia
Metode
Metode Analisis
Perkembangan Teknologi Lab
Gravimetri
Presipitasi
Aglutinasi
Kolorimetri
Enzymatik
Imuno difusi
Perkembangan Teknologi Lab
Biomolekuler
Perkembangan Teknologi Lab
Pengelolaan Hasil
Lab.Inform.sistem
Apa yang dibutuhkan ?
Tenaga Terampil, Kompeten,
Komunikatif
2500
Perlu kerja keras
Agar lulusan Unhas mampu
mengisi peluang tersebut ?
PENUTUP
Selamat Belajar

Anda mungkin juga menyukai