Anda di halaman 1dari 16

KOMPONEN

MOLEKULAR DARI SEL


Oleh:
Ratna Indria Sari
(24030112130061)
HIRARKI ORGANISASI MOLEKULAR SEL
Unsur-
unsur kimia
Persenyawaan-
Persenyawaan
Jaringan-
jaringan
tahunan sel
Makhluk
hidup
-Persenyawaan organik
(96%)
-Persenyawaan anorganik
(4%)
Terdapat dalam
bahan-bahan
makanan
energetika plastika stimulansia
Sel
Inti sel, mitokondria,
kloroplas
Enzim kompleks, ribosom,
sistem kontraktil
Asam
nukleat
Mononukleotida
Ribosa, karbonil
fosfat
CO
2
, H
2
O,
N
2
Protein Polisakarida
Asam
amino
Monosakarida
Asam -
keto
Piruvat,
malat
Asetat,
malonat
Asam lemak,
gliserol
Lipid
SPESIALISASI DAN DIFERENSIASI
BIOMOLEKUL
Sel terdiri dari biomolekul-biomolekul
Setiap biomolekul penyusun tidak persis sama namun
ada kemiripan
Setia penyusun memiliki fungsi yang penting dan khusus
Setiap biomolekul dari sel dapat diuraikan menjadi
molekul sederhana yaitu unit pembentuknya
ORGANISASI STRUKTUR SEL
SEL PROKARIOTIK DAN EUKARIOTIK
Perbedaaan antara sel prokariotik dan eukariotik
Perbandingan struktur dan organel sel prokariotik dengan sel eukariotik
MEMBRAN PLASMA
Membran/ sitoplasma plasma merupakan bagian luar yang tipis dari sel, tebal
kira-kira 8 nm dan membungkus sitoplasma
Memiliki 3 lapisan:
a. 2 lapis bagian luar keruh ( tak tembus elektron)
b. Lapis bagian dalam jernih ( tembus elektron )
Komponen utama membran :
a. Fosfolipid
b. Protein yang ujung-ujungnya ada: - Polar ( hidrofilik)
- Non polar ( hidrofobik )
STRUKTUR MEMBRAN SEL
FLUIDITAS MEMBRAN
Tergantung dari asam lemak penyusunnya

JENUH KAKU
Asam Stearat,
Asam palmitat,
Asam butirat
TAK JENUH FLUID
Asam Oleat,
Asam Linoleat,
Asam Linolenat
FUNGSI MEMBRAN SEL
Pelindung bagi sel agar isi sel tidak keluar
Pengatur pertukaran zat yang keluar masuk ke dalam sel
Mempertahankan lingkungan intrasel agar tetap konstan, yang
berbeda dengan lingkungan cairan ekstrasel.
Melakukan seleksi terhadap zat yang boleh keluar dan masuk dari
dalam atau luar sel (selective permeable)
Penyerapan/ masuknya zat berupa cairan ke dalam sel disebut pinositosis
dan masuknya materi berupa benda sifatnya tetap disebut fagisitosis.
DINDING SEL
Definisi
struktur di luar
membran plasma yang
membatasi ruang bagi
sel untuk membesar
merupakan ciri khas
yang dimiliki oleh
tumbuhan, bakteri dan
fungi meskipun
struktur penyusunnya
berbeda
Fungsi
mempertahankan bentuk sel
memberi kekuatan secara
mekanik sehingga sel
mempunyai bentuk tetap
sebagai alat transportasi zat
dari dalam keluar sel atau
sebaliknya
memberi perlindungan
membran plasma dan isi sel
PERBEDAAN DINDING SEL TUMBUHAN
DAN HEWAN
TUMBUHAN HEWAN
Kaya akan selulosa dan polimer
karbohidrat lainnya, sel-sel di luar
permukaan tumbuhan dilapisi oleh
lapisan lilin
Dilapisi molekul karbohidrat yang
melekat dengan protein dan
membentuk glikoprotein
Ruang antar sel diisi oleh Pektin yang
berfungsi sebagai semen
Ruang antar sel diisi oleh Asam
hialuronat yang berfungsi sebagai
semen
Terdiri dari:
Serabut benang selulosa yang saling
bersimpangan dan dilekatkan
bersama-sama oleh perekat organik
yang disebut semen polimer yang
terdiri dari polisakarida dan protein
Terdiri dari:
- Asam mukopolisakarida
- Glikoprotein
- Glikolipid
INTI SEL
Pusat pengaturan sel
Pengatur pembelahan sel
Tempat terjadinya replikasi senyawa genetik,penyimpan dalam bentuk
DNA
MITOKONDRIA
Suatu membran kecil di dalam sitoplasma, merupakan tempat sistem
enzim yang berperan dalam oksidasi bahan pangan oleh molekul
oksigen dan membentuk energi oksidatif seperti ATP sehingga disebut
pabrik energi atau power plants sel eukariotik
RETIKULUM ENDOPLASMA
Dinding RE membran berlapis lipid ganda banyak sekali protein
30 40x >membran sel
Partikel-partikel yang melekat pada permukaan RE:
Ribosom terdiri atas campuran : asam ribonukleat (RNA)
protein berfungsi pada sintesis protein di dalam sel
SITOPLASMA
Cairan Bening pada Sitoplasma terdiri atas : Protein yang larut,
Elektrolit, Glukosa, Sejumlah kecil lipid, Tersebar lemak netral
Tempat jalur pentosa fosfat yang menghasilkan NADPH bagi
proses anabolisme
APARATUS GOLGI
Tempat sintesis polisakarida seperti mukus, selulosa,
hemiselulosa, dan pektin
Membentuk membran plasma
Membentuk kantong sekresi untuk membungkus zat yang akan
dikeluarkan sel
Membentuk akrosom pada sperma, kuning telur pada sel telur,
dan lisosom
Pengolahan protein yang baru disintesis
menambahkan molekul glukosa ketika proses sintesis glikoprotein
VAKUOLA
Terdapat dalam tanaman dan hewan
Berisi: garam-garam organik,
glikosida, tanin (zat penyamak),
minyak esteris, alkaloid, enzim, butir-
butir pati

Anda mungkin juga menyukai