Anda di halaman 1dari 2

PERTANYAAN TINGKAT TINGGI

1. Jika diketahui kubus dengan sisi sepanjang 1,9 cm, maka volume kubus tersebut
adalah...(dalam cm kubik)
(a) 6,859
(b) 6,759
(c) 6,659
(d) 6,559
2. Jika diketahui kubus dengan sisi diagonal sepanjang [1,9 akar 3] cm, maka volume
kubus tersebut adalah...(dalam cm kubik)
(a) 6,859
(b) 6,759
(c) 6,659
(d) 6,559
3. Jika diketahui kubus dengan sisi sepanjang 1,9 cm, maka volume kubus tersebut
adalah...(dalam cm kubik)
(a) 6,859
(b) 68,59
(c) 6,789
(d) 67,89
4. Jika diketahui kubus dengan sisi sepanjang 1,9 cm, maka volume kubus tersebut
adalah...(dalam cm kubik)
(a) 6859 : 1000

(b) 6759 : 1000


(c) 6659 : 1000
(d) 6559 : 1000
5. Sebuah kubus memiliki panjang diagonal ruang sebesar [3 akar 3] cm. Jika dua kali
panjang kubus tersebut sama dengan panjang sisi sebuah persegi, maka keliling persegi
adalah...(cm)
(a) 21
(b) 22
(c) 23
(d) 24

Anda mungkin juga menyukai