Anda di halaman 1dari 2

Soal QUIZ Semester GASAL 2013/2014

Universitas Jenderal Soedirman


Mata Kuliah
: Rekayasa Air Tanah
Tahun Ajaran: 2013/2014
Program Studi : Teknik Sipil
Waktu
: 45 menit
Dosen
: Purwanto Bekti Santoso
Sifat Ujian
: Buka Buku
Kerjakanlah soal berikut ini
Aquifer test dilakukan pada sebuah confined aquifer. Sebuah sumur digali dengan
penetrasi penuh hingga mencapai dasar aquifer dan dipompa dengan debit konstan 1,888
m3/menit selama 4 jam. Tabel drawdown pada sebuah piezometer dengan jarak 91,44 m
dari sumur adalah sebagai berikut:
No
.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

Waktu
(menit)
1.0
1.5
2.0
2.5
3.0
4.0
5.0
6.0
8.0
10.0
12.0
14.0
18.0

Drawdown
(m)
0.201
0.265
0.302
0.338
0.369
0.415
0.454
0.485
0.533
0.567
0.600
0.634
0.671

No
.
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25

Waktu
(menit)
24.0
30.0
40.0
50.0
60.0
80.0
100.0
120.0
150.0
180.0
210.0
240.0

Drawdown
(m)
0.719
0.759
0.808
0.847
0.878
0.927
0.963
1.000
1.042
1.070
1.100
1.119

Berdasarkan data-data tersebut, hitunglah:


a. Transmissivity
b. Storativity
c. Periksa apakah data-data yang Anda pilih memenuhi kriteria dari persamaan
Cooper and Jacob.
Petunjuk: gunakan kertas semi-log yang disediakan.

1.4

1.2

0.8

0.6

0.4

0.2

0 -1
10

10

10

10

10

Anda mungkin juga menyukai