Anda di halaman 1dari 15

Aulia Livia

1210211048

SIFILIS

Definisi
Adalah salah satu penyakit kelamin menahun dengan
remisi & eksaserbasi, dapat mengenai semua alat
tubuh, mempunyai masa laten & dapat ditularkan dari
ibu ke janin (atlas berwarna saripati penyakit kulit)
Adalah suatu infeksi seksual kronis yang disebabkan
oleh spirokaeta, Troponema pallidum (buku ajar
patologi Robbins-Kumar volume 2)
Adalah infeksi yang sangat menular yang disebabkan
oleh bakteri berbentuk spiral, Troponema pallidum
(patofisiologi Sylvia volume 2)

Epidemiologi
2,5% kasus sifilis dari 100.000 orang pada tahun
1999
529 kasus sifilis kongenital di Amerika Serikat tahun
2000
Kulit hitam >> kulit putih
Pria = wanita
>> menyerang dewasa dan bayi baru lahir

Etiologi

Sifilis primer
Sifilis sekunder
Sifilis tersier

Sifilis Primer
Chancre : papul kecil soliter
berbatas tegas
penis, anus dan
rektum pada pria
vagina, perineum dan
serviks pada perempuan

ulkus eritem, indolen dan

rongga mulut
jari tangan
payudara

Mikroskopik = + spirokaeta
Histopatologi
Epidermis, hilang disertai hiperplasia epidermis di perifer
Dermis, mengandung infiltrat peradangan limfositik dan
plasmasitik serta proliferasi vaskular
Dapat sembuh dalam 4-6minggu

Sifilis Sekunder
Timbul 2-6bulan setelah resolusi chancre, sebagai
penyakit sistemik

Lesi kulit

Lesi
mukosa

Tersebar simetris,
bersifat
makulopapular,
berskuama/pustular

+kondilomata lata

Sering mengenai
daerah telapak
tangan dan kaki

Terutama di rongga
mulut, faring dan
genitalia eksterna

+limfadenopati, uveitis, malaise, demam ringan, nyeri


kepala, anoreksia, bb, alopesia, nyeri tulang&sendi
Histopatologi
Endarteritis proliferati yang khas
Infiltrat peradangan limfoplasmatik
Spirokaeta pada lesi mukokutis
Sembuh spontan dalam 2-6minggu
Masa laten
o sifilis laten dini
oSifilis laten lanjut

Sifilis Tersier
Sifilis
tersier
jinak

Insufisiensi katup
aorta
Sifilis
kardiovask Aneurisma aorta
ular
Stenosis ostium
koroner
Sifilis meningen
Sifilis
neurosifilis
meningovaskular
Sifilis parenkimatos

Diagnosis
1. Anamnesis
2. Px. Fisik
Ulkus durum
Kondiloma lata
guma
3. Px. Penunjang
Pemeriksaan dengan mikroskop lapangan gelap
Pemeriksaan cairan cerebrospinal
Tes serologik untuk sifilis
* Antibodi nontroponema
* Antibodi tropinema

Penatalaksanaan
Penisilin
Stadium I = 600.000 IU/hari sebanyak 10x suntik
Stadium II = 900.000 IU/hari sebanyak 15x suntik
Stadium III+neurosifilis dan sifilis kardiovaskula
= 100.000 IU/hari sebanyak 12x suntik

Prognosis
Jika pengobatan sempurna, prognosis baik

Anda mungkin juga menyukai