Anda di halaman 1dari 21

NO

IDENTIFIKASI

GAMBAR

KLASIFIKASI
Bangau Tong-tong
Kerajaan

: Animalia

Filum

: Chordata

Kelas

: Aves

Ordo

: Ciconiformes

Famili

: Ciconiidae

Genus

: Leptoptilos

Spesies

: L. javanicus

CIRI KHUSUS

CIRI UMUM

Bulu pada kepala sering tidak

Burung bangau tong-

sempurna (gundul)
Yang ada di Indonesia, paruh
seperti ujung tombak
Bulu bervariasi dari hitam, putih
atau hitam seluruhnya
Jari tengah lebih pendek dari
setengah tarsus

tong suka . mengunjungi


sawah, padang rumput
terbuka yang terbakar
atau kebanjiran, gosong
lumpur dan mangrove
burung bangau tong-tong
terutama memakan
hewan air tawar,
serangga besar, katak,
tikus, kerang, siput dan
ikan

Kakatua Jambul Kuning

Berukuran 50 cm

Kingdom

: Animalia

Bulu hamper semua berwarna

Filum

: Chordata

Kelas

: Aves

Ordo

:Psittaciformes

Family

: Psittacidae

Lingkaran mata biru

Genus

: Cacatua

Iris mata coklat gelap (jantan)

putih
Paruh berbentuk bengkok yang
bagian atas lebih panjang

Bulu sedikit kasar, agak


keras, warna metalik.
Paruh pendek sekali, kuat
dan melengkung, sering
dipakai untuk memanjat
dan mengupas biji-bijian.
kaki pendek, jarinya

Spesies

: C.

galerita

Iris mata coklat kemerahan


(betina)
Mempunyai jambul warna
kuring
Jari kaki 2 kearah depan 2
kearah belakang

Zygodactylous (2
kedepan, 3 kebelakang
dengan cakar yang kuat
untuk memegang
makanan dan memanjat,
terbang sangat cepat
Persebaran : Maluku dan
Papua

Paruh besar punya kantung

Pelikan
Kerajaan

: Animalia

paruh

Filum

: Chordata

Leher bengkok

Kelas

: Aves

Ke empat jarinya di hubungkan

Ordo

:Pelecaniformes

Famili

: Pelecanidae

Genus

: Pelecanus

Species

: P. conspicillatus

dengan selaput

Hidup berkelompok dan


berenang di danau, rawa,
sungai dan laut.
Memakan ikan
Mempunyi selaput di kaki
nya

Elang Bondol
Kerajaan : Animalia
Filum : Chordata

Terbang bisa melayang, tidak

begitu cepat dan mengepak

Makanannya adalah,
hampir semua binatang.

Ujung sayap pada waktu terbang

Di perairan, makanannya

Kelas : Aves

tidak runcing, tapi kelihatan

kepiting, dan di daratan

Ordo : Falconiformes

bulu-bulunya tidak pecah

memakan anak ayam,

Famili : Acciptridae

Ukuran besar

serangga, dan mamalia

Genus : Haliastur
Spesies : Haliastur indus

kecil.
-

Sarang berukuran besar,


dari ranting pada puncak
pohon.

Telur berwarna putih,


sedikit berbintik merah,
jumlah 2-3 butir.

Berkembang biak pada


bulan Januari-Agustus,
dan Mei-Juli.

Ibis Kepala Hitam

Berukuran besar (80 cm),

Kerajaan

: Animalia

Kepala hitam

rawa payau berumput,

Filum

: Chordata

Paruh panjang dan melengkung

pinggiran danau atau

Kelas

: Aves

Ordo

: Pelecaniformes

Famili

: Threskiornithidae

tersier yang memanjang abu

Genus

: Threskiornis

abu.

Spesies

: T.

melanocephalus

ke bawah.

waduk, dan padang

Ekor lebat karena bulu terbang

Iris coklat merah, paruh dan kaki


hitam.

Sering mengunjungi

rumput tergenang.
-

Memakan ikan, katak


serta serangga. Sebagian
bersifat noktural, sering
beristirahat di atas pohon
pada siang hari.

Jalak Bali

Berwarna putih kecuali ujung

Hanya hidup di dataran

Kerajaan

: Animalia

sayap dan ujung ekor yang

rendah yang kering.

Filum

: Chordata

berwarna hitam.

Sering bertengger dalam

Kelas

: Aves

Ordo

: Passeriformes

berwarna biru-terang. Jambul

berpasangan saat mencari

Famili

: Sturnidae

burung jantan agak panjang.

makan.

Genus

: Leucopsar

Spesies

: L. rothschildi

Kulit tanpa bulu disekitar mata

kelompok, tetapi terbang

Omnivor, memakan bijibijian, buah-buahan


kecil, serangga dan reptil
kecil.

Beo

Burung yang pandai bicara

Hidup di hutan basah

Beo bertelur dua tiga butir

Pemakan buah-buahan

Kerajaan

: Animalia

Filum

: Chordata

Kelas

: Aves

Ordo

: Passeriformes

tinggal pada tajuk pohon yang

memenuhi kebutuhan

Famili

: Sturnidae

tinggi

protein

Genus

: Gracula

Spesies

: G. religiosa

Betet Kalung Jawa

setiap musim telur


Burung ini penghuni hutan dan

Bulunya cerah dan dapat dibuat

Kerajaan

: Animalia

jinak

Filum

: Chordata

Paruhnya bengkok dan kuat

Kelas

: Aves

Bulunya berwarna-warni

Ordo

: Psittaciformes

Famili

: Psittaculidae

Genus

: Psittacula

Spesies

: p. alexadri

yang berdaging tebal


Memakan serangga untuk

Hidup bergerombol
dalam jumlah banyak
Memakan aneka buahbuahan, biji-bijian

10

Julang
Kerajaan

: Animalia

Filum

: Chordata

Kelas

: Aves

Ordo

: Ciraciiformes

Famili

: Bucerotidae

Genus

: Rycticeros

Spesies

: R. undulatus

Elang Jawa

Memiliki tubuh berukuran besar

Pemakan buah-buahan

Punggung, sayap,perut berwarna

Sarangnya berupa lubang

hitam dan ekor berwarna putih


Bulu halus

pohon yang ditutupi


kotoran
Berbiak juli-september

Kepala berwarna coklat

Bulu pada kaki menutup

Kingdom: Animalia

kemerahan (kadru), dengan

tungkai hingga dekat ke

Filum: Chordata

jambul yang tinggi menonjol (2-

pangkal jari.

Kelas: Aves

4 bulu, panjang hingga 12 cm)

Ordo: Falconiformes

dan tengkuk yang coklat

empat garis gelap dan

Family: Accifitridae

kekuningan (kadang nampak

lebar melintang yang

Genus: Spizaetus

keemasan bila terkena sinar

nampak jelas di sisi

Spesies: Spizaetus bartelsi

matahari).

bawah, ujung ekor

Jambul hitam dengan ujung


putih
Mahkota dan kumis berwarna
hitam, sedangkan punggung dan
sayap coklat gelap.

Ekor kecoklatan dengan

bergaris putih tipis.


Betina berwarna serupa,
sedikit lebih besar.
Iris mata kuning atau
kecoklatan; paruh

Kerongkongan keputihan

kehitaman; sera (daging

dengan garis (sebetulnya garis-

di pangkal paruh)

garis) hitam membujur di

kekuningan;

tengahnya. Ke bawah, ke arah


dada, coret-coret hitam
menyebar di atas warna kuning
kecoklatan pucat, yang pada
akhirnya di sebelah bawah lagi
berubah menjadi pola garis
(coret-coret) rapat melintang
merah sawomatang sampai

Kaki (jari) kekuningan.


Burung muda dengan
kepala, leher dan sisi
bawah tubuh berwarna
coklat kayu manis terang,
tanpa coretan atau garisgaris.

kecoklatan di atas warna pucat


keputihan bulu-bulu perut dan
kaki.
11

Elang Ruyuk

Elang ini berwarna hitam

Elang-ular bido adalah

Kingdom: Animalia

dengan garis putih di ujung

sejenis elang besar yang

Filum: Chordata

belakang sayap, terlihat di saat

menyebar luas di Asia,

Kelas: Aves

terbang seperti garis yang tebal

mulai dari India di barat,

Ordo: Falconiformes

dan ke depan, membentuk huruf

Nepal, Srilanka, terus ke

Family: Accifitridae

C yang terlihat membusur. Ciri

timur hingga Cina, ke

Genus: Spilornis

khas lainnya adalah kulit kuning

selatan melintasi Asia

Spesies: Spilornis cheela

tanpa bulu di sekitar mata

Tenggara, Semenanjung

hingga paruh. Ada yang

Malaya, kepulauan

mengatakan bahwa kulit kaki

Sunda Besar, hingga ke

dari elang ini mempunyai

Palawan di Filipina.

kekebalan terhadap bisa ular

Hidup berpasangpasangan. Sangat ribut,


melayang-layang di atas
wilayah sambil
mengeluarkan suara.
Pada musim berbiak,
pasangan menunjukkan
gaya terbang akrobatik

12

Bagian atas berwarna abu-abu

Persebaran: India, Asia

Kingdom: Animalia

kebiruan, sedangkan bagian

Tenggara, Filipina,

Filum: Chordata

bawah, kepala dan leher

Indonesia dan tersebar

Kelas: Aves

berwarna putih.

luas di Australia

Elang Garuda

Ordo: Falconiformes
Family: Accifitridae
Genus:Haliaeetus
Spesies: Haliaeetus leucogaster

Iris coklat. Kuku, paruh dan sera


berwarna abu-abu.
Tungkai tanpa bulu dan kaki
berwarna abu-abu. Saat terbang,
ekornya yang pendek tampak

berbentuk baji dan sayapnya


terangangkat ke atas membentuk
huruf V.

13

Elang Hitam

Sayap dan ekornya panjang,

Burung ini hidup

Kingdom: Animalia

sehingga burung ini tampak

memencar di dataran

Filum: Chordata

sangat besar bilamana terbang.

rendah, hutan perbukitan

Kelas: Aves

Seluruh tubuh berwarna hitam,

hingga wilayah yang

Ordo: Falconiformes

kecuali kaki dan sera (pangkal

bergunung-gunung pada

Family: Accifitridae

paruh) yang berwarna kuning.

ketinggian sekitar 1.400

Genus:Ictinaetus
Spesies: Ictinaetus malayensis

Sayap terbentang lurus, sedikit


membentuk huruf V, dengan
pangkal sayap lebih sempit

m (di Jawa hingga sekitar


3.000 m) dpl.
Memangsa aneka jenis

daripada di tengahnya, serta

mamalia kecil, kadal,

bulu primer yang terdalam

burung dan terutama

membengkok khas

telur, elang hitam dikenal


sebagai burung
perampok sarang.

14

Makaw Blue and yellow

Warnanya terang dengan warna

Terdapat sedikit perbedaan

Kingdom: Animalia

biru di sayap dan ekor, pipi

warna bulu pada burung yang

Filum: Chordata

berwarna biru tua, berwarna

berasal dari kawasan berlainan.

Kelas: Aves

emas di bagian bawah badan,

Beberapa makaw ini memiliki

Ordo: Psittaciformes

dan berdahi hijau. Paruhnya

warna oren yang lebih banyak

Family:Psittacidae

berwarna hitam, dan sangat kuat

terutamanya di bagian dada.

Genus: Ara

untuk memecahkan kacang-

Spesies:Ara ararauna

kacangan. Mukanya yang


berwarna putih akan berubah
menjadi merah jambu apabila
tertarik, dengan garis-garis bulu
berwarna hitam.

15

Makaw Green wing macaw

Kakinya terdiri dari 3 pasang

Makaw yang berukuran

Kingdom: Animalia

jari kaki, yang menghadap

besar dan mempunyai

Filum: Chordata

kearah depan dan yang lainnya

tata warna bulu yang

Kelas: Aves

menghadap ke belakang

cemerlang penuh warna.

Ordo: Psittaciformes

(passerin). Burung yang betina

Family:Psittacidae

berwarna merah, sedangkan

Genus: Ara

yang jantan berwarna hijau,

Spesies: Ara macao

dengan paruh kuning.

Mempunyai ukuran
tubuh yang besar.

16

Ekek Keling

Warna bulu primer hijau.

Kingdom: Animalia

Ekor panjang bertahap,

Filum: Chordata
Kelas: Aves
Ordo: Passeriformes

ujungnya pucat.
Dahi kekuningan, bulu tersier
belang. Mata coklat

Umumnya tubuhnya
berukuran besar dengan
paruh lurus, kuat, dan
kakinya juga kuat.
burung-burung ini

Family: Covidae

tersebar hampir di

Genus: Cissa

seluruh dunia.

Spesies: Cissa chinensia

Suaranya serak kasar,


sarangnya besar,
berantakan, terbuat dari
ranting, dan makanarmya
campuran buah-buahan
dan binatang. Beberapa
merupakan pemakan
bangkai.

17

Kakatua Raja Hitam

Panjang burung kakatua raja

Kakatua raja hitam

Kingdom: Animalia

hitam adalah 60 cm. Burung ini

merupakan hewan asli

Filum: Chordata

memiliki kulit pipi berwarna

pulau Papua dan

Kelas: Aves

merah dan paruh besar berwarna

Australia. Burung ini

Ordo: Psittaciformes

kehitaman. Di kepalanya

memakan biji-bijian,

Family:Psittacidae

terdapat jambul besar yang dapat

kacang-kacangan, buah-

Genus: Probosciger

ditegakkan.

buahan dan tunas daun

Spesies: Probosciger atterimus

18

Ciung Batu Besar


Kingdom : Animalia

Berukuran besar(32cm) dengan


paruh kuning
Bulu berwarna hitam seluruhnya

Filim

: Chordata

Kelas

: Aves

dengan beberapa bintik putih

Ordo

: Passeriformes

pada penutup sayap

Family

: Pyenonotidae

Sayap dan ekor tersapu

Genus

: Mylupneus

Spesies : Myiophoneous
pyenonotidae fiafirostis

keunguan bersinar,
Bulu kepala dan leher berbintik
kecil mengkilap diujungnya

Warna bulu hitam, hidup


didarat

19

Nuri bayan jantan memiliki bulu

Bayan

Burung berukuran

Kingdom : Animalia

hijau, bawah sayap dan sisi dada

sedang, dengan panjang

Filim

: Chordata

berwarna merah dan biru, dan

sekitar 43cm.

Kelas

: Aves

kaki berwarna abu-abu

Ordo

: Psittaciformes

kehitaman.

Family

: Psittacidae

Genus

: Eclectus

Spesies : Eclectus parrot

Paruh atas berwarna jingga


kemerahan dengan ujung
kuning, paruh bagian bawah
berwarna hitam.
Burung betina memiliki bulu
merah, dada dan punggung biru
keunguan, dan paruh berwarna
hitam.
Umumnya, betina berukuran
lebih kecil dari jantan

20

Koak Biru

Koak Biru

Kingdom : Animalia

Tubuh berwarna putih, ukuran

Filim

: Chordata

tubuh kecil, sayap berwarna

Kelas

: Aves

biru. Paruh hitam.

Ordo

: Ciconiformes

Family

: Ardeidae

Tubuh berwarna putih,


ukuran tubuh kecil, sayap
berwarna biru.
Makanan ikan mujaer.
Asal dari Jawa

Genus

: Nycticorax

Spesies : Nycticorax
nycticoras
21

Panjangnya burung ini antara 28

Tekukur

Burung Tekukur

Kingdom : Animalia

hingga 32 sentimeter (11.2 -

merupakan burung

Filim

: Chordata

12.8 inci).

pembiak tempatan di

Kelas

:Aves

Ordo

: Columbiformes

ekornya berwarna perang pucat,

dari India dan Sri Lanka

Family

: columbidae

dengan banyak bintik kuning

di Asia Selatan tropika

Genus

: Streptopelia

pucat.

hingga ke China selatan

Spesies : Streptopilia chinensis

Bagian belakang, sayap, dan

Kepala dan bagian bawah


burung ini merah muda
warnanya, dan beransur-ansur
berubah menjadi kelabu pucat
pada muka dan perut bawahnya.
Lehernya mempunyai tompok
hitam yang mempunyai bintikbintik putih yang halus. Warna
kakinya merah.

kawasan yang terbentang

dan Asia Tenggara di


timur

22

Pergam Hijau

Berukuran besar, kira-kira 45

Pergam hijau adalah

Kingdom : Animalia

cm dan kepala,leher, dan tubuh

spesies burung yang

Filim

: Chordata

bagian bawah abu-abu agak

terdapat di sebagian

Kelas

: Aves

merah jambu pucat.

besar wilayah Indonesia,

Ordo

: Columbiformes

Family

: Columbidae

Genus

: Ducula

Spesies : Ducula aenea

Penutup ekor bagian bawah


merah-coklat.
Tubuh bagian atas hijau gelap
dengan warna pelangi perunggu

bulu bagian atas


punggung dan ekor
bagian bawah berwarna
cokelat tua

mengkilap.
Iris coklat kemerahan; paruh
biru abu-abu; dan kaki merah
gelap
23

Diatas kepalanya terdapat

Merak

Bulu ekornya yang

Kingdom : Animalia

jambul tegak, burung jantan

panjang dan berwarna

Filim

: Chordata

dewasa berukuran sangat besar,

warni

Kelas

: Aves

burung betina bulunya kurang

Ordo

: Galiiformes

mengkilap

Family

: Phasianidae

Genus

: Pavo

Spesies : Pavo sp.

24

Kalkun betina lebih kecil dan

Kalkun atau ayam kalkun

Kingdom : Animalia

warna bulu kurang berwarna-

adalah sebutan untuk dua

Filim

:Chordata

warni dibandingkan kalkun

spesies burung berukuran

Kelas

: Aves

jantan.

besar dari ordo

Ordo

: Galiiformes

Sewaktu berada di alam bebas,

Family

: Phasianidae

kalkun mudah dikenali dari

Genus

: Meleagris

rentang sayapnya yang

Spesies : Meleagris gallopavo

mencapai 1,5-1,8 meter

Kalkun

Galliformes genus
Meleagris

Meleagris ocellata
25

Berwarna coklat, berbintik-

Burung Hantu
Kingdom

: Animalia

Filum

: Chordata

bintik warna putih.

Mata besar dan


menghadap kedepan
Umumnya burung hantu

(mempunyai penyokong tubuh

berbulu burik, kecoklatan

dalam)

atau abu-abu dengan

Subfilum

: Verterbata

(hewan bertulang balakang)


Kelas

: Aves (burung)

Ordo

: Strigifonmes

bercak-bercak hitam dan


putih
Ekor burung hantu
umumnya pendek,

Famili

: Strigidae

namun sayapnya besar

Genus

: Otus

dan lebar.

Spesies

: Otus jolanodea

26

Cangak Merah
Kerajaan : Animalia
Filum : Chordate
Kelas : Aves
Ordo : Ciconiformes
Family : Ardeidae
Genus : Ardea
Spesies : Ardea purpurea

Berukuran besar, yakni 60 cm.


Warna abu-abu coklat

Makanan Ikan mujaer


Asal Jawa

berangan.
Iris kuning, paruh coklat,kaki co
klat kemerahan.
Bulu lainnya pada burung ini
berwarna coklat kemerahan
Terdapat setrip hitam menurun
sepanjang leheryang merahkarat khas.
Punggung dan
penutup sayap abu-abu, bulu
terbang hitam

27

Kerajaan : Animalia
Filum : Chordate

Kepala dan leher


nya berwarna putih, serta
memiliki kedok hitam di

Kelas : Aves

belakang mata yang memanjang

Ordo : Ciconiformes

ke belakang membentuk guratan

Family : Ardeidae

lengkung yang halus.

Genus : Ardea

Burung ini umumnya


berwarna abu-abu pucat.
Makanan : Ikan

Spesies : Ardea cinerea


28

Kuntul
Kerajaan : Animalia

Burung kuntul sewaktu terbang


lehernya membentuk seperti
huruf "s" dan tidak diluruskan.

Filum : Chordate

Burung ini berkaki


panjang, berleher
panjang, dan tersebar di
seluruh dunia.
Burung Cangak dan Kow
ak juga termasuk
keluarga Kuntul.

Kelas : Aves
Ordo : Ciconiformes
Family : Ardeidae
Genus : Egretta
Spesies : Egretta alba
29

Flamingo

Flamingo seringkali berdiri


dengan satu kaki.

Kerajaan : animalia

Kaki panjang

Filum : chordate

Leher ramping

Kelas : aves
Ordo : Phoenicopteriformes
Family : Phoenicopteridae
Genus : Phoenicopteridae
Spesies : Flamingo chilli

Habitat di air
Makanan : ikan

30

Bangau Bluwok
Kerajaan : animalia
Filum : chordate
Kelas : aves
Ordo : Ciconiiformes
Family : Ciconiidae

Panjang tubuh sekitar 110 cm.


Paruh besar, panjang.
Dominan warna tubuh putih,
bercak hitam di sayap primer
dan muka botak berwarna merah
muda.

Burung ini biasa


dijumpai di perairan
dangkal, sungai, pantai
pasir, rawa dan sawah
berlumpur.

Kaki panjang berwarna merah


muda. Jarang bersuara.

Burung ini memakan


ikan, katak dan hewan air
lainnya.

Berukuran kecil, antara 13

Delapan dari spesies ini

Genus : Mycteria
Spesies : Mycteria cinerea
31

Kerajaan : animalia
Filum : chordate
Kelas : aves
Ordo : Psittaciformes
Family : Psittacidae
Genus : Agapornis
Spesies : Agapornis pullarius

sampai 17 cm dengan berat 40

berasal dari Afrika,

hingga 60 gram, dan bersifat

sementara spesies

sosial.

"burung cinta kepala

Sifat pasangan burung cinta


adalah monogami di alam bebas.

abu-abu" berasal
dari Madagaskar.

32

Cucak Rawa
Kerajaan : animalia
Filum : chordate
Kelas : aves
Ordo : Passeriformes
Family : Pycnonotidae
Genus : Pycnonotus
Spesies : Pycnonotus zeylanicus

Burung yang berukuran sedang,


panjang tubuh total (diukur dari
ujung paruh hingga ujung ekor)
sekitar 28 cm.
Mahkota (sisi atas kepala) dan
penutup telinga berwarna
jingga- atau kuning-jerami
pucat; setrip malar di sisi dagu
dan garis kekang yang melintasi
mata berwarna hitam.
Punggung coklat
zaitun bercoret-coret putih,
sayap dan ekor kehijauan atau
hijau coklat-zaitun.
Dagu dan tenggorokan putih
atau keputihan; leher dan dada
abu-abu bercoret putih; perut
abu-abu, dan pantat kuning.
Iris mata berwarna kemerahan,
paruh hitam, dan kaki coklat
gelap.

Burung ini juga dikenal


umum
sebagai cucakrawa (dala
mbahasa Jawa dilafazkan
sebagai [cuca
rw]), cangkurawah (Su
nda), dan baraubarau (Melayu)

33

Nuri Kepala Hitam


Kerajaan : animalia

Kasturi kepala-hitam dikenal


mempunyai ekor yang lebar.
Dada bagian atas

Filum : chordate

dan kepala berwarna merah.

Kelas : aves

Bagian mahkota warnanya

Ordo : Psittaciformes

hitam. Sedangkan, kepala bagian

Family : Psittacidae

bawah dan mantel warnanya

Genus : Lorius
Spesies : Lorius lory

ungu tua yang berlanjut sampai


dada dan berbentuk kalung.
Paha dan bagian
bawah ekor berwarna biru
turkis.
Sayap bagian atas warnanya
hijau dan bawahnya berwarna
merah. Sayap panjangnya 6,4
inci, ekor 4,1 inci,
dan tungkainya (tarsus) 8 inci.

Burung Indonesia yang


tersebar juga di Guinea
Baru. Di Indonesia dan
Papua Nugini
sungguhlah populasi
burung ini stabil. Selain
itu, spesies ini juga
dilindungi di Indonesia.
Dikenal
dengan burung yang
memiliki banyak warna
pada bulu.

Anda mungkin juga menyukai