Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PEMBELAJARAN MIKRO

Mata Pelajaran/Pelatihan

:FISIKA

Kelas

:X / SMA

JP

:2 jam

Waktu

:10-15 MENIT

Pokok Bahasan/Sub PB

:Kalor dan Suhu/Pemuaian

Keterampilan yang Dilatihkan:Keterampilan Membuka dan Menutup


Pelajaran
1. Tujuan Latihan (terkait dengan keterampilan mengajar itu sendiri) :
Keterampilan Membuka Pelajaran
a. Melatih kemampuan menyiapkan kelas
b. Melatih kemampuan membuka/mengawali pelajaran
c. Melatih kemampuan dalam membantu peserta didik mempersiapkan
diri sejak semula agar dapat membayangkan pelajaran yang akan
dipelajari.
d. Melatih kemampuan menimbulkan minat dan perhatian peserta didik
pada apa yang akan dipelajari.
e. Melatih kemampuan memberikan batasan-batasan tugas yang akan
dikerjakan oleh peserta didik.
f. Melatih Kemampuan memberikan hubungan antara pengalamanpengalaman yang telah dikuasai dengan hal-hal baru yang akan
dipelajari atau yang belum dipelajari.
Keterampilan Menutup Pelajaran
a. Melatih Kemampuan dalam mengetahui tingkat keberhasilan peserta
didik dalam mempelajari materi pelajaran.
b. Melatih Kemampuan dalam mengetahui tingkat keberhasilan tenaga
pendidik dalam pembelajaran.
2. Tujuan Pembelajaran (terkait isi/materi yang diajarkan)
a. Siswa dapat menjelaskan proses pemuaian.
b. Siswa dapat membedakan pemuaian panjang, luas, dan volume.
3. Materi Latihan
a. Proses terjadinya pemuaian.
b. Pemuaian panjang, luas, dan volume.
c. Hubungan antara koefisien muai panjang, luas, dan volume.
4. Skenario Pembelajaran
a. Pendahuluan (set Induction) :
1) calon guru membuka pelajaran

2) calon guru menanyakan kabar peserta didik dan mengisi daftar hadir
3) calon guru memberi motivasi
4) calon guru memberikan acuan pembelajaran
b. Inti/Pengembangan :
1) calon guru menyampaikan materi menggunakan media
pembelajaran
2) calon guru memberikan pertanyaan berdasarkan media
pembelajaran
c. Penutup/Akhir (Closure) :
1) calon guru memberikan pertanyaan tentang materi yang sudah
dipelajari
2) calon guru memberikan kesempatan siswa untuk memberikan
pertanyaan tentang materi yang sudah dipelajari
3) calon guru meminta peserta didik menarik kesimpulan tentang
materi yang sudah dipelajari.
5. Media & Sumber Belajar
Media : PowerPoint Presentation
Sumber Belajar : Buku Fisika kelas X semester 1

RENCANA PEMBELAJARAN MIKRO


Mata Pelajaran/Pelatihan

: FISIKA

Kelas

: X / SMA

JP

: 2 jam

Waktu

: 10-15 MENIT

Pokok Bahasan/Sub PB

: Kalor dan Suhu/Pemuaian

Keterampilan yang Dilatihkan: Keterampilan Bertanya


1. Tujuan Latihan (terkait dengan keterampilan mengajar itu sendiri) :
a. Melatih kemampuan membuat pertanyaan yang singkat dan jelas
b. Melatih kemampuan membuat pertanyaan yang menjadi acuan
c. Melatih kemampuan bertanya secara giliran
d. Melatih kemampuan bertanya secara menyebar
e. Melatih kemampuan membuat pertanyaan yang menuntun.
2. Tujuan Pembelajaran (terkait isi/materi yang diajarkan)
a. Siswa dapat menjelaskan proses pemuaian.
b. Siswa dapat membedakan pemuaian panjang, luas, dan volume.
3. Materi Latihan
a. Proses terjadinya pemuaian.
b. Pemuaian panjang, luas, dan volume.
c. Hubungan antara koefisien muai panjang, luas, dan volume.
4. Skenario Pembelajaran
a. Pendahuluan (set Induction) :
1) calon guru membuka pelajaran
2) calon guru menanyakan kabar peserta didik dan mengisi daftar hadir
3) calon guru memberi motivasi
4) calon guru memberikan acuan pembelajaran
b. Inti/Pengembangan :
1) calon guru menyampaikan materi menggunakan media
pembelajaran
2) calon guru memberikan pertanyaan berdasarkan media
pembelajaran
c. Penutup/Akhir (Closure) :
1) calon guru memberikan pertanyaan tentang materi yang sudah
dipelajari
2) calon guru memberikan kesempatan siswa untuk memberikan
pertanyaan tentang materi yang sudah dipelajari
3) calon guru meminta peserta didik menarik kesimpulan tentang
materi yang sudah dipelajari.
5. Media & Sumber Belajar
Media : PowerPoint Presentation
Sumber Belajar : Buku Fisika kelas X semester 1

Anda mungkin juga menyukai