Anda di halaman 1dari 16

Tugas Mandiri

Pembelajaran Fisika Berbasis Lab dan


Lingkungan Sekitar
Percobaan Melde
Ekeperimen InquiryTerbimbing (Guided Inquiry)

OLEH:

DESY CHRISTIANI KONDOJ


12 312 521
Kelas B

JURUSAN FISIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MANADO
TONDANO
2014

Lembar Kerja Praktik Lab


Percobaan Melde
Ekeperimen InquiryTerbimbing (Guided Inquiry)
Pengantar :
Gelombang adalah getaran yang merambat. Bila seutas tali dengan tegangan tertentu
digetarkan secara terus menerus maka akan terlihat suatu bentuk gelombang yang arah
getarnya tegak lurus dengan arah rambat gelombang, gelombang ini dinamakan gelombang
tranversal. Cepat rambat gelombang pada tali menurut Melde berbanding lurus dengan akar
gaya tegang tali dan berbanding terbalik dengan rapat massa linier tali.
Tujuan

Menyelidiki dan menentukan hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat


gelombang pada tali.

Membandingkan nilai cepat rambat gelombang secara teori dan secara Hukum Melde.

Alat dan Bahan :

Papan seluncur
Katrol perjepit
Tali
Beban yang berbeda massanya
Audio Frequensy Generator
Vibrator

Instrumen (Alat Ukur) :

Neraca
Mistar

Rumusan Masalah

Dengan memperhatikan rumusan tujuan di atas, cobalah rumuskan masalah yang menjadi
fokus pembelajaran ini !

Hipotesis

Rumuskan pula dugaan atau jawaban sementara anda terhadap masalah yang anda rumuskan

..

Variabel

(a) yang dijaga konstan (var control)

: .

(b) yang dimanipulasi (var bebas)

(c) yang merespon (var terikat)

Langkah-langkah:
1) Mengukur panjang dan massa tali.
2) Menimbang massa beban yang dipakai.
3) Merangkai gambar seperti pada gambar di bawah ini.

4)
5)
6)
7)
8)

Mencatat frekuensi yang dipakai.


Menghidupkan vibrator dengan menghubungkannya dengan sumber tegangan.
Mengukur panjang gelombang yang terjadi.
Mencatat data yang diperoleh.
Mengulangi langkah 2 sampai 7 dengan mengganti massa beban (untuk eksperimen
variasi 1) dan mengganti panjang tali (untuk eksperimen variasi 2).

Pengamatan :
Eksperimen variasi 1

Eksperimen variasi 2

Analisis

Berdasarkan data yang anda peroleh, tuliskan apa yang diminta seperti yang tertulis berikut ini :
1. Faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat gelombang pada tali.?
.
2. Tulis rumus yang menyatakan hubungan antara cepat rambat gelombang, tegangan tali dan
rapat massa linear pada tali.
Hubungan ini dikenal sebagai hukum
3. (a) Tulis rumus untuk menghitung tegangan tali.
..
(b) Tulis rumus untuk menghitung rapat massa linear pada tali.
..
4. Tulis rumus yang menyatakan hubungan antara cepat rambat gelombang, panjang
gelombang dan frekuensi.

5. Bagaimana perbedaan nilai cepat rambat gelombang secara teori dan secara Hukum Melde.
..

Kesimpulan :
1. Apakah hipotesismu diterima?
2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat?
.

Penerapan

Hukum Melde memungkinkan kita untuk menghitung . , ., dan


..

Kunci Lembar Kerja Praktik


Percobaan Melde
Ekeperimen InquiryTerbimbing (Guided Inquiry)
Pengantar :
Gelombang adalah getaran yang merambat. Bila seutas tali dengan tegangan tertentu
digetarkan secara terus menerus maka akan terlihat suatu bentuk gelombang yang arah
getarnya tegak lurus dengan arah rambat gelombang, gelombang ini dinamakan gelombang
tranversal. Cepat rambat gelombang pada tali menurut Melde berbanding lurus dengan akar
gaya tegang tali dan berbanding terbalik dengan rapat massa linier tali.
Tujuan

Menyelidiki dan menentukan hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat


gelombang pada tali.

Membandingkan nilai cepat rambat gelombang secara teori dan secara Hukum Melde.

Alat dan Bahan :

Papan seluncur
Katrol perjepit
Tali
Beban yang berbeda massanya
Audio Frequensy Generator
Vibrator

Instrumen (Alat Ukur) :

Neraca
Mistar

Rumusan Masalah

Bagaimana hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat gelombang pada


tali?

Bagaimana perbedaan nilai cepat rambat gelombang secara teori dan secara Hukum
Melde?

Hipotesis

Secara teori, cepat rambat gelombang berbanding lurus dengan panjang gelombang dan
frekuensinya, sedangkan cepat rambat gelombang dengan Hukum Melde berbanding lurus
dengan akar gaya tegangan tali dan berbanding terbalik dengan akar rapat massa linear tali.
Cepat rambat gelombang pada tali menurut teori lebih cepat daripada cepat rambat
gelombang menurut percobaan Melde.

Variabel

Eksperimen variasi 1

Variabel terikat : Cepat rambat gelombang


Variabel beban : Massa beban
Variabel kontrol : Frekuensi, panjang gelombang, massa tali, panjang tali, dan
percepatan gravitasi.

Eksperimen variasi 2

Variabel terikat : Cepat rambat gelombang


Variabel beban : Panjang tali
Variabel kontrol : Frekuensi, panjang gelombang, massa beban, massa tali, dan
percepatan gravitasi.

Langkah-langkah:
1) Mengukur panjang dan massa tali.
2) Menimbang massa beban yang dipakai.
3) Merangkai gambar seperti pada gambar di bawah ini.

4)
5)
6)
7)
8)

Mencatat frekuensi yang dipakai.


Menghidupkan vibrator dengan menghubungkannya dengan sumber tegangan.
Mengukur panjang gelombang yang terjadi.
Mencatat data yang diperoleh.
Mengulangi langkah 2 sampai 7 dengan mengganti massa beban (untuk eksperimen
variasi 1) dan mengganti panjang tali (untuk eksperimen variasi 2).

Pengamatan:
Eksperimen variasi 1

Eksperimen variasi 2

Analisis :
Berdasarkan data yang anda peroleh, tuliskan apa yang diminta seperti yang tertulis berikut ini :
1. Faktor-faktor yang mempengaruhi cepat rambat gelombang pada tali.?
Frekuensi, panjang gelombang, tegangan tali yang dipengaruhi massa beban dan
percepatan gravitasi, dan rapat massa linier tali yang dipengaruhi oleh massa tali dan
panjang tali.
2. Tulis rumus yang menyatakan hubungan antara cepat rambat gelombang, tegangan tali dan
rapat massa linear pada tali.
v=

Hubungan ini dikenal sebagai hukum Melde.


3. (a) Tulis rumus untuk menghitung tegangan tali.
F=m b g
(b) Tulis rumus untuk menghitung rapat massa linear pada tali.
=mt l
4. Tulis rumus yang menyatakan hubungan antara cepat rambat gelombang, panjang
gelombang dan frekuensi.
v =f

5. Bagaimana perbedaan nilai cepat rambat gelombang secara teori dan secara Hukum Melde.

Nilai Cepat rambat gelombang pada tali menurut teori lebih besar daripada nilai cepat
rambat gelombang menurut percobaan Melde.
Kesimpulan :
1. Apakah hipotesismu diterima?
diterima
2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat ?
Hipotesis diterima, secara teori, cepat rambat gelombang berbanding lurus dengan
panjang gelombang dan frekuensinya, sedangkan cepat rambat gelombang dengan
Hukum Melde berbanding lurus dengan akar gaya tegangan tali dan berbanding
terbalik dengan akar rapat massa linear tali.
Cepat rambat gelombang pada tali menurut teori lebih cepat daripada cepat rambat
gelombang menurut percobaan Melde.

Penerapan

Hukum Melde memungkinkan kita untuk menghitung cepat rambat gelombang pada tali.

Daftar Pustaka
Hariekelana.blogspot.com
Shifatimah.blogspot.com

Lembar Penilaian : Proses


Prosedur:
1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan dalam praktikum.
2. Tugasi siswa menguji sebuah hipotesis: secara teori, cepat rambat gelombang berbanding
lurus dengan panjang gelombang dan frekuensinya, sedangkan cepat rambat gelombang
dengan Hukum Melde berbanding lurus dengan akar gaya tegangan tali dan berbanding
terbalik dengan akar rapat massa linear tali.
Cepat rambat gelombang pada tali menurut teori lebih cepat daripada cepat rambat
gelombang menurut percobaan Melde.
3. Siswa diminta untuk mengubah massa beban (pada eksperimen variasi 1) dan panjang tali
(pada eksperimen variasi 2).
4. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini.
5. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan.
6. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini.
Format Asesmen Kinerja Proses

Skor
Maksimum
No

Skor Asesmen

Rincian Tugas Kinerja


Oleh siswa
sendiri

1 Mengidentifikasi variabel control

10

2 Mengidentifikasi variabel bebas

10

3 Mengidentifikasi variabel terikat

10

4 Mencatat massa beban

Oleh
Guru

10

5 Mencatat panjang dan massa tali


10

6 Mengubah massa beban (pada eksperimen


variasi 1) dan panjang tali (pada eksperimen
variasi 2).

15

7 Mencatat seluruh pengamatan pada Tabel


LKS

20

8 Menarik kesimpulan berdasarkan data pada


Tabel
15

Skor Total

100

Tondano,
Siswa

2014

Guru

Catatan :
Untuk memudahkan pengamatan secara klasikal, maka format pengamatan ini perlu
dimodifikasi agar nama seluruh siswa termuat dalam satu daftar saja.

Lembar Penilaian : Psikomotor


Prosedur:
1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan dalam praktikum..
2. Tugasi siswa merakit rangkaian sesuai Gambar pada LKS .
3. Penentuan skor kinerja siswa mengacu pada Format Asesmen Kinerja di bawah ini.
4. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan.
5. Siswa diijinkan mengases kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini.
Format Asesmen Kinerja Psikomotor

Skor

Skor Asesmen

No

Rincian Tugas Kinerja

Maksimum

1 Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang


dibutuhkan seperti ditunjukkan pada Gambar
di LKS

30

2 Merangkai alat dan bahan seperti


ditunjukkan pada Gambar di LKS

30

3 Melakukan percobaan sesuai prosedur

40

Skor Total

Oleh
Guru

100

Tondano,
Siswa

Oleh
siswa
sendiri

2014

Guru

Catatan :
Untuk memudahkan pengamatan secara klasikal, maka format pengamatan ini perlu
dimodifikasi agar nama seluruh siswa termuat dalam satu daftar saja.

Lembar Penilaian : Pengamatan Perilaku Berkarakter


Siswa : _______________ Kelas : _________ Tanggal : _______________
Petunjuk:

Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa
menggunakan skala berikut ini:
D = Memerlukan
perbaikan

C = Menunjukkan
kemajuan

B = Memuaskan

A = Sangat baik

Format Pengamatan Perilaku Berkarakter

No

Rincian Tugas
Kinerja (RTK)

Jujur

Peduli

Tanggungjawab

Memerluka Menunjukka Memuaskan Sangat baik


n perbaikan n kemajuan
(B)
(A)
(D)
(C)

Tondano,
Pengamat

2014

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable
and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.
Catatan :

Untuk memudahkan pengamatan secara klasikal, maka format pengamatan ini perlu
dimodifikasi agar nama seluruh siswa termuat dalam satu daftar saja.

Lembar Penilaian : Format Pengamatan Keterampilan Sosial


Siswa : _______________ Kelas : _________ Tanggal : _______________
Petunjuk:
Untuk setiap keterampilan berikut ini, beri penilaian atas keterampilan siswa itu menggunakan
skala berikut ini:
D = Memerlukan
perbaikan

C = Menunjukkan
kemajuan

B = Memuaskan

A = Sangat baik

Format Pengamatan Keterampilan Sosial

No

Rincian Tugas
Kinerja (RTK)

Memerlukan Menunjukka Memuaskan Sangat baik


perbaikan n kemajuan
(B)
(A)
(D)
(C)

1 Bertanya

2 Menyumbang idea
atau pendapat

3 Menjadi pendengar
yang baik

4 Berkomunikasi

Tondano,
Pengamat

(
Sumber:

2014

Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A Manageable


and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.
Catatan :
Untuk memudahkan pengamatan secara klasikal, maka format pengamatan ini perlu
dimodifikasi agar nama seluruh siswa termuat dalam satu daftar saja.

Anda mungkin juga menyukai