Anda di halaman 1dari 4

TEKNOLOGI BATUBARA

PROSES KONVERSI TUMBUHAN MENJADI


BATUBARA

Disusun Oleh :
1. Wanda Yunita (03031281320016)
2. Nur Kholifah (03031281320036)
3. Riza Novellin (03031381320004)
4. Siti Pertiwi (03031381320014)
5. Ayu Risky Utami (03031381320030)
6. Felia Utami Putri (03031381320035)

FAKULTAS TEKNIK
TEKNIK KIMIA
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2015

Kata Pengantar
Segala puji hanya milik Allah SWT. Shalawat dan salam selalu tercurahkan kepada
Rasulullah SAW. Berkat limpahan dan rahmat-Nya kami mampu menyelesaikan tugas
makalah ini guna memenuhi tugas mata kuliah Teknologi Batubara.
Proses pengkonversian tumbuhan menjadi batubara ini hampir seluruh pembentuk batubara
berasal dari tumbuhan. Jenis-jenis tumbuhan pembentuk batubara dan umurnya menurut Diessel
(1981) adalah sebagai berikut: Alga, dari Zaman Pre-kambrium hingga Ordovisium dan bersel
tunggal. Sangat sedikit endapan batubara dari perioda ini.Silofita, dari Zaman Silur hingga
Devon Tengah, merupakan turunan dari alga. Sedikit endapan batubara dari perioda ini.
Pteridofita, umur Devon Atas hingga Karbon Atas. Materi utama pembentuk batubara berumur
Karbon di Eropa dan Amerika Utara. Tetumbuhan tanpa bunga dan biji, berkembang biak dengan
spora dan tumbuh di iklim hangat.Gimnospermae, kurun waktu mulai dari Zaman Permian
hingga Kapur Tengah. Tumbuhan heteroseksual, biji terbungkus dalam buah, semisal pinus,
mengandung kadar getah (resin) tinggi. Jenis Pteridospermae seperti gangamopteris dan
glossopteris adalah penyusun utama batubara Permian seperti di Australia, India dan Afrika.
Angiospermae, dari Zaman Kapur Atas hingga kini. Jenis tumbuhan modern, buah yang
menutupi biji, jantan dan betina dalam satu bunga, kurang bergetah dibanding gimnospermae
sehingga, secara umum, kurang dapat terawetkan.
Berdasarkan penjelasan di atas, untuk lebih memahami tentang proses pembentukan batubara,
maka diperlukan pembuatan paper tentang skema pembentukan batubara, sebagai tugas besar
dari mata kuliah Genesa Batubara.
.
Palembang, 29 Januari 2015

Penyusun

Rumusan Masalah

1. Bagaimana proses pengkonversian tumbuhan menjadi batubara ?


2. Jenis-jenis tumbuhan yang dapat digunakan dalam proses pengkonversian tumbuhan
menjadi batubara ?
3. Penyebab terjadinya proses pengkonversian tumbuhan menjadi batubara ?
4. Faktor yang mempengaruhi proses pengkonversian tumbuhan menjadi batubara ?

Daftar Pustaka

Pasial, Yustin.2013.Batubara.Online: http://radarjuve.blogspot.com/2013/07/genesabatubara.html.


Diakses pada tanggal 29 januari 2015.
Mia.2011.Materi Kuliah Batubara.Online : http://mheeanck.blogspot.com/2011/06/materi-kuliah-batubara.html. Diakses pada tanggal
29 Januari 2015.
Pradipta, Yusuf.2014.Batubara.Online : http://yusufprdpt.blogspot.com/2014/12/vbehaviorurldefaultvmlo.html. Diakses pada tanggal 29 Januari 2015.
Anonim.2015.Ilmu Batubara.Online : https://ilmubatubara.wordpress.com/. Diakses
pada tanggal 29 Januari 2015.
Fiah, Eka.2013.Batubara.Online :
http://organiksmakma3c12.blogspot.com/2013/12/batu-bara.html.
pada tanggal 29 Januari 2015.

Diakses

Anda mungkin juga menyukai