Anda di halaman 1dari 7

FIELD EFFECT

TRANSISTOR (FET)
(Aplikasi Elektronika Sederhana)

AGUNG HERDIANTO

Field Effect Transistor


Salah satu jenis Transistor
secara umum dapat digunakan sebagai
penguat, switching, penstabil tegangan
atau fungsi lainnya (sumber : wikipedia)

Hanya menggunakan satu jenis pembawa


muatan
(elektron atau hole tergantung tipe FET)

Aplikasi Sederhana

Rangkaian Saklar Sentuh Lampu

Pada dasarnya prinsip kerja rangkaian saklar


sentuh lampu DC ini cukup sederhana,
Pada saat terminal gate kita sentuh bersamaan
dengan terminal positif maka jalur gate
MOSFET akan mendapat bias tegangan
sehingga MOSFET konduk (ON) sehingga
terdapat arus listrik mengali pada lampu
melalui MOSFET.
Karena pada pin gate MOSFET dipasang
sebuah kapasitor, maka proses menyala lampu
tidak langsung hidup atau mati sesuai proses
pengisian dan pengosongan kapasitor tersebut

Rangkaian Mosfet sebagai Inverter

Pulsa driver MOSFET IRF540 dibangkitkan oleh


pembangkit pulsa IC CD4047, pulsa dari rangkaian
multivibrator astabil ini adalah 2 pulsa dengan fasa
yang saling berkebalikan 180.
Pulsa Q1 dan Q2 tersebut digunakan untuk
memberikan driver ke gate MOSFET IRF540dan
akan menginduksi transformato step up secara
bergantian. Sehingga transformator step up akan
mendapat induksi secara 2 arah dari titik CT.
Karena proses induksi tersebut maka pada primer
transformator akan memberikan tegangan AC
induksi sebesar 220 volt dengan bentuk gelombang
kotak (square wave).

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai