Anda di halaman 1dari 3

BAB I

LAPORAN HASIL KUNJUNGAN RUMAH


1.1

IDENTITAS PASIEN DAN KELUARGA


1. Identitas Pasien
Nama
: Ny.Surini
Jenis Kelamin
: Perempuan
Umur
: 45 tahun
Status Pernikahan : Menikah
Alamat
:Dusun Wonosuko 1, RT010 RW 003, Desa Ngargoretno,
Agama
Suku Bangsa
Pendidikan
Pekerjaan

Kecamatan Salaman Kabupaten Magelang


: Islam
: Jawa
: SD
: Buruh cuci

2. Identitas Kepala Keluarga


Nama
: Tn. Muhyidin
Jenis Kelamin
: Laki-laki
Umur
: 51 tahun
Status Pernikahan : Menikah
Alamat
: Wonosuko 1, RT010 RW 003, Desa Ngargoretno, Kecamatan
Agama
Suku Bangsa
Pendidikan
Pekerjaan

1.2

Salaman Kabupaten Magelang


: Islam
: Jawa
: SMP
: Buruh harian lepas

PROFIL KELUARGA YANG TINGGAL SATU RUMAH


Tabel 1 Daftar Anggota Keluarga Kandung

No Nama

Muhyidin

Kedudukan Jenis

Umur Pendidikan Pekerjaan

dalam

Kelamin (th)

Keluarga
KK

51

SMA

Buruh
harian

Keterangan

Sehat

Supini

Istri KK

45

SD

lepas
Buruh

Sakit
Sehat
Sehat

Fitri

Anak I

SMA

cuci
-

4.

Andriyani
Erna

Anak II

SD

Lestari
Tabel 2 Daftar Anggota Keluarga Yang Tinggal Serumah
No Nama

Kedudukan Jenis

Muhyidin

Umur Pendidikan Pekerjaan

dalam

Kelamin (th)

Keluarga
KK

SMA

Buruh

Keterangan

Sehat

harian
2

Supini

Istri KK

SD

lepas
Buruh

Fitri

Anak I

SMA

cuci
-

Sehat

4.

Andriyani
Erna

Anak II

SD

Sehat

Sakit

Lestari

Muhyidin

Fitri Andriyani

Supini

Erna Lestari

Gambar 1. Pohon Keluarga


1.3

RESUME PENYAKIT DAN PENATALAKSANAAN YANG SUDAH DILAKUKAN

Anamnesis
Autoanamnesis dilakukan pada tanggal 13 Januari 2014 pukul 10.30 di Puskesmas Salaman I dan
dilengkapi pada tanggal 14 Maret pada pukul 11.00 WIB di rumah pasien Dusun Wonosoko 1,
RT 010 RW 003 Desa Ngargoretno Kecamatan Salaman Kabupaten Magelang Jawa Tengah.
Keluhan Utama:
Batuk sejak 3 bulan yang lalu.
Riwayat Penyakit Sekarang:
Sejak 3 bulan yang lalu Os batuk terus menerus dan tidak berdahak. Namun lama
kelamaan, batuknya menjadi berdahak, dahak agak kental berwarna hijau, tidak disertai darah
dan bau. Os mengaku badannya sering hangat, suhu dirasakan Os lebih tinggi saat malam hari.
Os juga merasa sering berkeringat pada waktu malam hari walaupun udara sekitar dingin. Os
merasakan mual sehingga tidak nafsu makan dan berat badannya juga turun sejak sakit. Saat
batuk Os tidak disertai sesak.
Sejak 1 bulan yang lalu, batuk menjadi lebih berat dan frekuensi batuknya meningkat.
Batuk tetap kambuh walaupun sudah meminum obat-obatan simptomatik.
Keluhan lain seperti nyeri dada disangkal oleh Os. Sejak 2 bulan yang lalu, Os merasa
dirinya makin kurus. Berat badan pasien sebelum sakit 55 kg dan menjadi 46 kg saat sakit. Nafsu
makan os turun, kadang timbul mual, namun tidak pernah muntah. Buang air besar dan buang air
kecil tidak ada kelainan.
Os juga merasa lemas, sakit kepala dan demam naik turun yang tidak menentu. Keluhan
lain seperti telinga berdenging dan mata berkunang-kunang disangkal. Os juga tidak pernah
mengalami jantung yang berdebar-debar. Os juga merokok. Os mengaku tetangganya ada yang
mengalami gejala yang sama.

Anda mungkin juga menyukai