Anda di halaman 1dari 2

1.

Yang dimaksud dengan program


CNC adalah :
a. Kumpulan kode-kode
perintah
b. Urutan perintah dalam
bentuk kode-kode
c. Urutan kode penyayatan
d. Urutan kode-kode dalam
bentuk perintah
2. Program CNC terdiri dari :
a. Sejumlah blok program
b. Sejumlah alamat (addres)
c. Sejumlah kata
d. Semua jawaban benar
3. Pemograman harga absolut
adalah :
a. Posisi pahat aktual adalah
sebagai titik nol
b. Titik nol referensi berubahubah
c. Titik nol referensi berubah
d. Semua jawaban benar
4. Pemograman harga inkremental
adalah :
a. Posisi pahat aktual adalah
sebagai titik nol
b. Titik nol referensi berubahubah
c. Titik nol referensi berubah
d. Semua jawaban benar
5. Program CNC dibuat untuk
dipakai pada :
a. Sembarang mesin
b. Khusus untuk suatu mesin
dan suatu produk
c. Untuk semua produk
permesinan
d. Semua jawaban benar
6. G00 adalah perintah yang
berarti :
a. Gerakan dengan
penyayatan cepat
b. Gerakan cepat dan
menyayat
c. Gerakan cepat tanpa
menyayat
d. Semua jawaban benar
7. Perintah G00 terutama digunakan
untuk :
a. Untuk gerak pemosisian
b. Untuk gerak penyayatan
c. Untuk gerak yang
memerlukan program
kecepatan
d. Semua jawaban benar

8. Perintah G01 adalah perintah


yang berarti :
a. Gerak lurus ke segala arah
b. Gerak penyayatan lurus
c. Gerak lurus dan interpolasi
d. Semua jawaban benar
9. Format perintah G01 pada proses
pebubutan TU-2A adalah :
a. N ... / G01 / X ... / Z ... /
F ... / H ...
b. N ... / G01 / X ... / Z ... /
F ...
c. N ... / G01 / X ... / Z ... /
K ...
d. N ... / G01 / X ... / Z ... /
10. Perintah G02 adalah perintah
yang berarti pahat bergerak
relatif :
a. Membentuk sudut
b. Lurus melintang
c. Melingkar berlawanan
arah jarum jam
d. Melingkar searah jarum
jam
11. Perintah G03 adalah perintah
untuk :
a. Membentuk sudut
b. Lurus melintang
c. Melingkar tidak searah
jarum jam
d. Gerak melingkar searah
jarum jam
12. Perintah G78 adalah perintah
untuk :
a. Siklus penguliran
b. Siklus pembubutan
c. Pembubutan sekali jalan
d. Semua jawaban benar
13. Perintah G84 adalah perintah
untuk :
a. Siklus penguliran
b. Siklus pembubutan
c. Pembubutan sekali jalan
d. Semua jawaban benar
14. Perintah G72 adalah perintah
untuk :
a. Siklus pengefreisan
kantong
b. Siklus pengefreisan lurus
c. Siklus pengeboran
d. Semua jawaban benar
15. Perintah G83 adalah perintah
untuk :
a.
16. Berdasarkan jumlah mata potong
dapat diklasifikasikan :

17. Dibawah ini yang bukan


merupakan gerak relatif pahat
terhadap benda kerja adalah :
18. Pada proses pembubutan yang
melakukan gerak potong adalah :
19. Pada proses gurdi yang
melakukan gerak potong adalah :
20. Pada proses frais yang melakukan
gerak makan adalah :
21. Pada proses gerinda rata yang
melakukan gerak potong adalah :
22. Pada proses gerinda silindrik yang
melakukan gerak potong adalah :
23. Dibawah ini merupakan elemen
dasar pada proses permesinan,
kecuali :

24. Yang merupakan satuan


kecepatan potong adalah :
25. Yang merupakan satuan
kecepatan makan adalah:
26. Yang merupakan satuan
pembuangan geram adalah :
27. Kedalaman potong pada proses
gurdi yaitu :
28. Panjang pemotongan dapat
ditentukan dengan pendekatan :
29. Kedalaman potong pada proses
pembubutan silindrik adalah :
30. Luas penampang geram dapat
ditentukan dengan :

Anda mungkin juga menyukai