Anda di halaman 1dari 2

LTM Etika dan Hukum (EH-6)

SUBJEK
Apoteker Andi

Asisten
Apoteker

Apoteker Andi

Apoteker Andi

Apoteker Andi

PERNYATAAN
Beberapa pasien yang ingin
meminta informasi obat
ditolaknya, untuk sementara
seluruh penyerahan obat di
lakukan oleh Asisten
apoteker.
Asisten yang mengerjarkan
resep tersebut
membicarakan penyakit
yang diderita pasien dengan
pegawai lainnya.
Andi memberikan informasi
obat pada ruangannya
untuk menjadi privasi
pasien.
Untuk menghindari hal yang
tidak diinginkan, Andi
mengatakan kepada pasien
obat tersebut tidak tersedia
di apotek.
Kembali dikatakan kepada
Tn. Anonim bahwa obat
kosong.

NILAI KDB
Berlawanan dengan A7

ALASAN
Karna apoteker Andi sedang sibuk
mempersiapkan dokumen, pasien yang meminta
informasi obat di tolak,sehingga dia tidak
melakukan informed consent.

Berlawnan dengan A4 dan A5

Asisten apoteker tidak menghargai privasi


penyakit pasien, karna dia membicarakanya
dengan pegawai lainnya.

Sesuai dengan A4, A5, dan A7

Apoteker Andi mengahargai privasi dan rahasia


penyakit Tn. Jalak dan memberi informasi obat.

Berlawanan dengan A12 dan A3

Apoteker andi berbohong tentang ketersedian


obat ke Tn. Anonim.

Berlawanan dengan A12 dan A3

Apoteker Andi berbohong lagi ke Tn. Anonim


tentang sediaan obat.

Apoteker Andi

Padahal sebelumnya
Ny.Anggrek telah diberi
informasi bahwa proses
penyiapan resep agak lama
karena seluruh obat dalam
resep tersebut adalah obat
racikan yang penyiapannya
memerlukan ketelitian.

Sesuai dengan A7

Apoteker Andi telah member informasi ke pada


Ny.anggrek bahwa tebusan obatnya memerlukan
waktu yang cukup lama.

Apoteker Andi

Ny. Anggrek tetap meminta


penyiapan obatnya di
percepat karna harus
datang ke arisan.
Padahal Andi dapat
memberikan solusi lain yaitu
mengganti obatnya dengan
obat generik yang harganya
jauh lebih murah.

Sesuai dengan A9

Apoteker Andi tidak menghalangi autonomi Ny.


Anggrek

Berlawanan dengan A3

Apoteker Andi tidak berterus terang bahwa ada


solusi yang meringankan Tn. R.

Apoteker Andi

Anda mungkin juga menyukai