Anda di halaman 1dari 2

Lokasi sel RNA

RNA dijumpai di setiap organela sel yang mampu mensintesis protein, jadi kebanyakan RNA,
terdapat dalam sitoplasma meskipun sejumla besar terdapat dalam inti. Nukleolus merupakan
tempat sintesis untuk sebagian besat RNA sel, dan sangat kaya akan RNA ribosom
(Ismadi,1993:985).

RNA
Gen pada semua organisme prokariot dan eukariot terbuat dari DNA. Pada virus gen terbuat dari
DNA atau RNA (asam ribonukleat). RNA seperti halnya DNA merupkan polimer panjang tidak
bercabang yang terdiri dari nukleotida-nukleotida yang bersambungan dengan ikatan 3-5
fosfodieter (gambar 1.1)

Gambar 1.1
Struktur kovalen RNA berbeda dengan DNA dalam dua hal. Sebagaiman terbaca dari namanya,
unit-unit gula dalam RNA berupa ribosa bukan deoksiribosa ribosa mengandung sebuah gugus
20hidroksil yang tidak terdapat dalam deoksiribosa. Perbedaan lain adalah bahwa satu dari
keempat basa utama dalam RNA adalah urasil(U) yang menggantikan timin(T). urasil sepet\rti
timin, dapat membentuk pasangan basa bengan adenin, tetapi tidak mengandung gugus metil yang
terdapat dalam timin (Lubert Stryer, 1996: 90).
RNA ialah suatu perantara antara DNA dan sintesis protein. Cetakan RNA ini, atau RNA-duta,
adalah pencerminan langsung dari instruksi yang ditulis pada DNA. Inti terpisah pada sel hewan
dan kenyataan bahwa sel-sel kaya akan RNA, sangat aktif pada sintesis protein membuktikan
adanya peran perantara ini. Mukti langsung peran cetakan RNA pada sintesis prrotein datang dari
eksperimen in vitro yang menunjukkan, bahwa RNA dan bukan DNA bertindak sebagai cettakan

untuk sintesis protein. Ada 3 tipe RNA: RNA pemindah ( tRNA atau sRNA); RNA duta (mRNA );
dan RNA ribosom (rRNA). Semuanya terlibat dalam sintesis protein. tRNA membawa asam amino
sebagai ester-ester energi tinggi ke suat tapak di ribosom, suatu partikel tersususn dari kurang leih
60% RNA dan 40% protein. di sini berpasangan base tRNA dengan cara khas dengan mRNA
cetakan RNA ( Ismadi,1993:1078).

Daftar pustaka
Montgomery, Rex, dkk. 1993.BIOKIMIA Suatu Pendekatan Berorientasi-Kasus Jilid 2 Edisi
Keempat ( Alih Bahasa : Prof. Dr. M. Ismadi). Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Stryer, Lubert.2000.Biokimia Jilid 1 Edisi Ke-4 (Alih Bahasa : Tim Penerjemah Bagian Biokimia
FKUI). Jakarta: EGC

Tabel Perbedaan DNA dan RNA

NO
OBJEK
1
Letak

Inti sel

DNA

2
3

Pita spiral ganda


Deoksiribosa

4
5

Bentuk
Komponen
gula
Ukuran
Basa nitrogen

Kadar

Tidak dipengaruhi oleh kecepatan sintesis


protein

Fungsi

Mengendalikan faktor keturunan dan


sintesis protein

Sangat panjang
Purin : Adenin, Guanin
Pirimidin : Sitosin, Timin

RNA
Inti sel, sitoplasma,
ribosom
Pita tunggal
Ribosa
Pendek
Purin : Adenin, Guanin
Pirimidin : Sitosin,
Urasil
Berubah-ubah menurut
kecepatan
sintesis
protein
Sintesis protein

Anda mungkin juga menyukai