Anda di halaman 1dari 12

Arus Kas Proyek

By
Achm ad Kautsar,SE,M M

Contoh
PT Aqua G olden M ississippi, Tbk

m em buka pabrik baru diBatu


U m ur proyek investasi 8
tahunbiaya m odal keseluruhan
10% .

Komponen investasi awal


Biaya pem bebasan tanah seluas 1 hektar Rp 500

juta.
Biaya pem bangunan pabrik dan kantor Rp 250
juta.
Pem belian m esin pengolahan air Rp 750 juta.
Biaya angkut dariKorea Selatan Rp 50 juta.
Biaya pem belian alat angkut Rp 200 juta.
Pem asangan dan percobaan m esin Rp 50 juta.
Biaya perekrutan dan pelatihan tenaga kerja Rp
100 juta.

Data komponen pendapatan dan


biaya
Produk yang dihasilkan 1 juta unit.
H arga jual produk per unit Rp 750

dan m eningkat 10% setiap tahunnya.


Biaya variabel per unit Rp 250 dan
m eningkat sebesar 10% setiap tahun
Biaya tunai tetap selain depresiasi Rp
100 juta dan m eningkat sebesar 12%
setiap tahun

Data lain
Penjualan aktiva tetap pada akhir um ur

ekonom is proyek Rp 200 juta


Perkiraan harga tanah pada akhir um ur
ekonom is proyek Rp 750 juta
Tarif pajak yang berlaku bagi proyek
investasiinisetiap tahunnya 30%
M etode penyusutan yang digunakan
m etode garis lurus
Berdasarkan data di atas, tentukan
perkiraan arus kas setiap tahun selam a
um ur ekonom isnya dan pola arus kasnya.

Langkah Pertama
Biaya pem bebasan tanah seluas 1 hektar
Rp. 500juta
Biaya pem bangunan pabrik dan kantor
Rp. 250juta
Pem belian m esin pengolahan air
Rp. 750juta
Biaya angkut dariKorea Selatan
Rp. 50juta
Biaya pem belian alat angkut
Rp. 200juta
Pem asangan dan percobaan m esin
Rp. 50juta
Biaya perekrutan& pelatihan tenaga kerja
Rp. 100juta
Biaya m odalkerja perm anen
Biaya variabelRp.250 x 1 juta=
Rp.250 juta
Biaya tetap
Rp.100 juta
Rp. 350juta
InitialO utlay

Rp.2.250juta

Langkah kedua
Biaya pem bangunan pabrik dan kantor
Rp.250 juta
Pem belian m esin pengolahan air
Rp.750 juta
Biaya angkut dariKorea Selatan
Rp. 50 juta
Biaya pem belian alat angkut
Rp.200 juta
Pem asangan dan percobaan m esin
Rp. 50 juta
Biaya perekrutan dan pelatihan tenaga kerja
Rp.100 juta
Penjualan aktiva tetap pada akhir um ur ekonom is (Rp.200 juta)
juta

1.200 juta
D epresiasi=
8

= 150 juta

Rp.1.200

M enghitung estim asiarus kas inkrem entalselam a um ur ekonom is proyek


Tahun
U raian
1

R t

750,00

825,00

907,50

998,25

1.098,08

1.207,88

1.328,67

1.461,54

VC t

250,00

275,00

302,50

332,75

366,03

402,63

442,89

487,18

FC C t

100,00

112,00

134,40

150,53

168,59

188,82

211,48

236,86

D ep t

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

EBITt

250,00

288,00

320,60

364,97

413,46

466,43

524,30

587,50

75,00

86,40

96,18

109,49

124,04

139,93

157,29

176,25

N It

175,00

201,60

224,42

255,48

289,42

326,50

367,01

411,25

D ep t

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

150,00

CFt

325,00

351,60

374,42

405,48

439,42

476,50

517,01

561,25

Tx (30% )

Keterangan
R2 = (1 juta x Rp. 750)(1+ 10% ) = 825 juta
VC2 = (1 juta x Rp. 250)(1+ 10% ) = 275 juta
FCC2 = 100 juta x (1+ 12% )
= 112 juta
EBIT2= R - VC - FCC - D ep
= 825 juta-275 juta-112 juta-150 juta
= 288 juta
N I2 = EBIT-Tx= 288 juta-86,40 juta
= 201,60 juta
CF2 = N I+ D ep= 201,60 juta+ 150 juta
= 351,60 juta

Langkah Ketiga
CF8
Rp. 561,25 juta
Penjualan aktiva tetap pd akhir um ur ekonom is Rp. 200,00 juta
Perkiraan harga tanah pd akhir um ur ekonom is
Rp. 750,00 juta
Biaya m odalkerja perm anen
Rp. 350,00 juta
Term inalCash Flow
Rp.1.861,25 juta

Pola Arus Kas


Tah u n
0

A ru s K as tah u n ke-t (C F t
)
2.250,00

325,00

351,00

374,42

405,48

439,42

476,50

517,01

1.861,25

GAMES
D aridata tersebut hitunglah
a. Payback period
b. IRR
c. PI
Berdasarkan hasil perhitungan dari m asing-

m asing
m etode
tersebut,
bagaim ana
kesim pulannya rencana tersebut dilaksanakan
atau tidak

Anda mungkin juga menyukai