Anda di halaman 1dari 3

PT PLN (PERSERO) JASA DIKLAT

UNIT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN


SURALAYA

KURSUS
MATA PELAJARAN

PENGOPERASIAN KETEL DAN TURBIN UAP


TURBIN UAP DAN ALAT BANTU

: PENGOPERASIAN KETEL DAN TURBIN UAP ( M2OP)


: PENGOPERASIAN KETEL DAN TURBIN UAP

1. Minyak pelumas pada turbin sangat penting, karena tanpa pelumasan turbin tidak boleh diputar.
Berikut ini adalah fungsi dari minyak pelumas, kecuali :
a. Sebagai perapat poros dan bantalan.
b. Sebagai media pendingin bantalan dan poros.
c. Untuk pelumasan pada bantalan dan poros.
d. Untuk mencegah gesekan rotor dan casing.
2. Rancangan casing turbin saat ini umunnya adalah daouble casing atau triple casing tujuan
dibuat seperti itu adalah :
a. Untuk menghemat pemakaian material
b. Mengurangi terjadinya perbedaan temperatur.
c. Agar waktu start nya lebih cepat
d. Jawaban b dan c benar
3. Sistem minyak pelumas turbin dilengkapi dengan pendingin ( oil Cooler), karena disamping
sebagai pelumas minyak ini juga berfungsi :
a. Sebagai media pendingin bantalan
b. Menjaga kelurusan poros
c. Sebagai media perapat turbin.
d. Semua jawaban a, b, c, benar
4. Turbin uap sebagai mesin rotasi yang mengubah energi :
a. Fluida yang bergerak menjedi energi listrik
b. Panas menjadi energi mekanik dalam bentuk putaran poros.
c. Mekanik dalam bentuk putaran poros menjadi energi listrik
d. Kimia menjadi energi kinetik
5. Didalam operasinya vacum kondensor dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain
berkurangnnya jumlah air pendingin. Apa indikasi yang menunjukan hal ini ?
a. Temperatur air pendingin masuk kondensor rendah
b. Perbedaan temperatur air pendingin masuk dan keluar kondensor rendah
c. Perbedaan temperatur uap bekas dan kondensat tinggi.
d. Perbedaan temperatur air pendingin masuk dan keluar kondensor tinggi.
6. Untuk mencegah kebocoran pada turbin dipasang sistem perapat. Apa fungsi perapat pada
trubin sisi tekan ?
a. Untuk mencegah amsuknya udara luar ke dalam turbin.
b. Untuk mencegah masuknnya air pendingin kedalam turbin.
c. Untuk mencegah keluarnya uap dari dari dalam turbin ke atmosfir
d. Untuk mencegah minyak pelumas tercemar udara luar.
7. Pada kenyataan kini tidak ada turbin yang 100 % reaksi maupun 100% implus. Hal ini karena :
a. Heat drop yang terjadi sangat besar.

11206/HIS/LK/KJ/BBD/UNJ

PT PLN (PERSERO) JASA DIKLAT


UNIT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
SURALAYA

PENGOPERASIAN KETEL DAN TURBIN UAP


TURBIN UAP DAN ALAT BANTU

b. Sulit membuat sudu yang 100 % reaksi atau 100 % implus


c. Harga sudu yang murni implus atau reaksi sangat mahal
d. Adanya kerugian gesekan antara fluida dengan rotor dan casing.

8. Alat yang berfungsi untuk mengatur putaran turbin pada saat beroperasi normal adalah ?
a. Main Stop Valve.
b. Servo Motor.
c. Safety Valve.
d. Governor Valve.
9. Rotor turbin uap selain dipasang pada bantalan jurnal juga dilengkapi dengan bantalan aksial.
Apa fungsi bantalan aksial ?
a. Menjaga rotor turbin selalu tetap pada posisi aksial
b. Mencegah gesekan antara rotor dengan casing
c. Membatasi rotor bergeser dalam arah aksial
d. Semua jawaban a, b, c benar
10. Menurut siklus rankine uap melakukan kerja turbin ( ekspansi ) pada:
a. Iso termis
b. Isob
c. Adiabatis
d. Isentropik
11. Pada sistem pelumas turbin, pendingin minyak pelumas (oil cooler) terletak pada :
a. Sisi hisap pompa
b. Sisi tekan pompa.
c. Merupakan siklus tersendiri
d. Saluran minyak kendali
12. Bila perbedaan temperatur uap bekas dan temperatur air pendingin keluar kondesor tinggi,
maka hal ini menunjukan ?
a. Aliran air pendingin kurang
b. Bagian dalam pipa kondensor kotor
c. Terjasi kebocoran udara ( air blanketing)
d. Aliran air pendingin berlebihan
13. Turning gear terutama harus dioperasikan pada saat ?
a. Menjelang turbin shut down
b. Ketika turbi stop lama
c. Ketika baru trip atau shut down
d. Beberapa saat seblum turbin di overhaoul.
14. Turbin moderen dirancang dengan sistem aliran ganda ( double flow) dengan maksud:
a. Untuk mengurangi gaya radial poros.
b. Untuk mengurangi gaya aksial poros
c. Untuk memperkecil gesekan
11206/HIS/LK/KJ/BBD/UNJ

PT PLN (PERSERO) JASA DIKLAT


UNIT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
SURALAYA

PENGOPERASIAN KETEL DAN TURBIN UAP


TURBIN UAP DAN ALAT BANTU

d. Untuk mengurangi pemuaian


15. Bila tekan pelumas dari pompa pelumas utama (MOP) turun, maka pompa yang pertama kali
start secara otomatis adalah:
a. Emergency Oil Pump.
b. Pompa pelumas bantu ( AOP )
c. Jacking oil pump ( JOP )
d. Turning gear oil pump ( TOP )
16. Perbedaan pemuaian (differential expansion) pada turbin uap dibatasi karena ?
a. telah disesuaikan dengan ukuran dummy piston
b. jarak ( Clereance ) antara sudu gerak dan susdu tetap kecil.
c. Casing diikat pada pondasi
d. Telah di sesuaikan dengan jumlah bantalan.
17. Pasokan uap perapat dari luar untuk turbin sisi tekan tinggi diperlukan pada saat :
a. Normal operasi
b. Sebelum start turbin
c. Setelah singkron generator
d. Akan turun beban.
18. Untuk trubin sisi tekan rendah tenperatur upa perapat diturunkan dengan tujuan :
a. Untuk mengurangi T antara uap perapat dengan rumah gland ( Glad housing )
b. Untuk mengurangi vibrasi
c. Untuk mengurangi gesekan
d. Untuk mengurangi T antara uap perapat dengan udara
19. Sistem proteksi oveer speed mekanik bekerja berdasarkan:
a. Prinsip gaya radial
b. Prinsip gaya sentifugal
c. Prinsip gaya aksial
d. Prinsip gaya vibrasi
20. Yang ternasuk sistem proteksi turbin adalah :
a. Katup pengaman ( Safety Valve)
b. Vacum Low Trip.
c. Tekan ruang bakar tinggi.
d. Temperatur kumparan generator tinggi.
21. Pengujian ( Steam Feedom Test ) terhadap katup uap dilakukan secara priodik dengan tujuan :
a. Untuk menjamin keandalan
b. Untuk menyeragamkan pemuaian
c. Untuk memperkecil geteran
d. Untuk memperlancar pelumasan

11206/HIS/LK/KJ/BBD/UNJ

Anda mungkin juga menyukai