Anda di halaman 1dari 21

Abses Peritonsil

Gejala Umum
Odinofagi, Disfagi & Otalgia
Disartri, Hipersalivasi &
Saliva meller
Trismus (Iritasi M.
Pterygoideus Internus)
Palatum Molle Oedema &
Hiperemi, Daerah peritonsil
fluktuasi
Uvula terdorong ke sisi
yang sehat (biasanya
unilateral)
Arkus Faring asimetris, sisi
yg sakit lebih rendah
Tonsil sisi yg sakit
terdorong ke Medial bawah,
edema & Hiperemi

Angina Ludovici
Selulitis pada ruang submandibula
tanpa
terbentuk abses dan keras pada
perabaan

Gejala dan tanda:


Nyeri tenggorok
Bengkak di bawah dagu
Hiperemis dan keras pada
palpasi
Dasar mulut membengkak
Lidah terangkat ke atas dan
dan ke belakang
Dapat timbul sesak nafas

Terapi

Bila obstruksi jalan nafas atas


trakeostomi

OTITIS MEDIA SUPURATF


KRONIK
Peradangan mukosa telinga tengah
disertai keluar cairan dari telinga
tengah melalui perforasi membran
timpani (gendang telinga berlubang)
Cairan mungkin encer atau kental,
bening atau berupa nanah
Cairan keluar dapat terus menerus
atau hilang timbul

JENIS OMSK
OMSK TIPE JINAK/ MUKOSA
OMSK TIPE MALIGNA/ BERBAHAYA/
TULANG
Komplikasi:
ekstrakranial: gangguan
pendengaran, paresis n.fasialis
intrakranial (abses otak,
meningitis hidrosefalus, dll)

EPISTAKSIS

Benda asing

Anamnesis yang jelas


Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan penunjang atas Indikasi:
Ro Toraks
Ro Soft tissue serikal AP + Lat
Ro Esofagus dgn atau tanpa kontras
Tindakan segera : mengeluarkan BA
Cara dan persiapan sebelum tindakan
tergantung pada lokasi BA

Benda Asing di Laring


Benda Asing tidak menutup seluruh
Laring :
Disfonia, stridor, retraksi
Tindakan : Laringoskopi dan ekstraksi BA
dengan cunam tergantung jenis BA

Benda Asing menyumbat total Laring:


Sianosis, dalam 4-5 menit dapat
menyebabkan kematian
erasat Heimlich

Benda Asing di Trakea


Gejala : Batuk, mengi, sesak, jika
masih dapat
bergerak palpatory thud, audible
snap.
Tindakan : Bronkoskopi

Benda Asing di Esofagus


Gejala : Disfagia, nyeri dada di
epigastrium, regurgitasi
Tindakan :
Ro Foto polos atau dgn kontras untuk
menentukan lokasi benda asing.
esofagoskopi ekstraksi
Pembedahan

Benda Asing di Hidung


Gejala : hidung tersumbat, ingus
kental sebelah hidung, berbau busuk
Tindakan :
Ekstraksi BA dgn menggunakan
spekulum hidung dan pengait.
Menolong pasien harus dlm posisi duduk
Jangan mendorong BA ke nasofaring

Benda Asing di Liang


Telinga
Gejala : sumbatan liang telinga, Nyeri di
liang telinga.
Tindakan :
Ekstraksi BA dgn menggunakan pengait
atau pinset, dapat dilakukan irigasi telinga
namun jika anak tidak kooperatif
Narkose
Jika BA berupa serangga yg masih hidup,
sebelum di ekstraksi dimatikan dulu dgn
meneteskan Alkohol atau cloretil.

Sudden Deafness

Definisi Tuli Mendadak :


- Terjadi secara tiba-tiba
- Tuli sensorineural
- Penyebab belum diketahui saat itu

Gejala klinik
Penurunan pendengaran tiba-tiba, biasanya
pada satu telinga (sering pasien
menyadari)
Tinitus (91 %)
Vertigo (42,9 %)
Rasa penuh di telinga (40,7 %)
Otalgia (6,3 %)
Parestesia (3,5 %)
Tidak jelas ada penyebab sebelumnya

Trauma Laring
Pada Trauma kepala & leher :
obstruksi jalan nafas akibat trauma
laring
penyebab kematian II (I: intra kranial).

Laring daerah relatif terbuka,


terletak di daerah mandibuIa
kompleks sternoklavikula
bgn belakangnya trdpt tulang servikal

Anamnesis
P. fisik
P. radiologi
P. Laringoskopi
P. CT scan laring
Trauma laring tindakan yang cepat &
tepat Menyelamatkan nyawa,
Mencengah komplikasi pasca trauma

Trauma akut laring dan trakea


menurut lokasinya

Supraglotik: os hioid,
membran hiotiroid, pita suara atas
2.Transglotik: kartilago tiroid,
meluas ke pita suara.
3.Subglotik: laring di bawah
pita suara s/d cincin trakea I
4.Trakeal: cincin trakea I ke bawah

Etiologi

I.Trauma Mekanik
1. Eksterna
Kecelakaan mobil, trauma tumpul leher,komplikasi
trakeostomi, krikotirotomi.
2. Interna.
Tindakan endoskopi, intubasi endotrakea,
pemasangan pipa nasogaster.
II. Luka Bakar
1.Termis
menelan, makanan cairan, makanan panas,
inhalasi udara, gas panas
2.Kimiawi ( zat korosif )
cairan alkali, amoniak dll.
III.Trauma penyinaran
IV. Trauma autogen.

gejala

Sumbatan nafas makin lama makin


berat
Disfoni atau afoni
Batuk
Batuk darah atau muntah darah
Rasa sakit pada leher
Disfagi atau odinofagi

OBSTRUKSI LARING
Radang : difteri dan non-difteri
Tumor : jinak atau ganas
Kongenital :
laringomalasia,trakeomalasia,lesi anatomik
(selaput pita suara, stenosis, hemangioma),
kelumpuhan pita suara, anomali pembuluh
darah.
Paresis N. rekuren laring bilateral
Trauma laring dan trakea
Benda asing yang menyumbat laring

Anda mungkin juga menyukai