Anda di halaman 1dari 15

RUMAH SEHAT

Kriteria Rumah Sehat (Winslow)


1.
2.
3.
4.

Memenuhi kebutuhan fisiologis


Memenuhi kebutuhan psikologis
Mencegah menjalarnya penyakit menular
Mencegah terjadinya kecelakaan

Faktor 2 yg mempengaruhi keadaan ( corak ) Rumah :


1. Lingkungan fisik,biologis, sosial masyarakat
2. Tingkat perekonomian
3. Kemajuan teknologi
4. Kebijaksanaan pemerintah

Kriteria rumah sehat


sederhana
di Indonesia

1.luas tanah 60-90 m2.


2.luas bangunan 21-36 m2
3.memiliki fasilitas kamar tidur, wc, & dapur
4.berdinding batu bata dan diplester
5.lantai dari ubin/keramik, langit2 dari triplek
6.memiliki sumur atau air PAM
7.fasilitas listrik minimal 450 watt
8.memiliki bak sampah dan saluran limbah

Arti Rumah Bagi manusia


1.
2.
3.
4.
5.

tempat beristirahat
tempat bergaul dengan keluarga
perlindungan dari kemungkinan bahaya
lambang status sosial
tempat menyimpan barang berharga yang dimiliki

Memenuhi kebutuhan fisiologis


1. Ventilasi alam dan buatan
2. Pencahayaan alam dan buatan
3. Cukup cahaya matahari pagi
4. Cukup tempat utk bermain anak- anak
5. Terhindar dari kegaduhan di luar atau dalam
gedung

Ventilasi ( Aliran Udara )


Ventilasi yang buruk karena :
1. Kadar O2
2. Kadar CO2
3. Bau
4. Lembab
5. Pencemaran oleh bakteri ( mis : oleh penderita Tbc)
Ventilasi
alamiah
buatan ( dengan mempergunakan alat khusus untuk
mengalirkan udara )

Syarat

Ventilasi

1. Luas lubang ventilasi tetap minimal 5% dari luas lantai. Luas


lubang ventilasi insidentil minimal 5 % luas lantai = 10% luas
lantai
2. Udara yg masuk bersih / bebas polusi
3. Temperatur & kelembaban sedang ( t. optimum = 22 0 C :
kelembaban opt 60% )
( kelembaban < mulut kering , bibir pecah , dsb
kelembaban > badan selalu keringat )
4. Aliran udara jangan terlalu kencang
5. Udara yg masuk sesuai dg jumlah penghuni ( untuk orang
dewasa perlu penggantian udara 33 m 3 / jam )

Kebisingan
Syarat rumah sehat : bebas dari kebisingan .
Menentukan kualitas bunyi :
- frekwensi
jml getaran / detik ( HERZ )
- intensitas bunyi desibel
Bunyi yg didengar telinga manusia : 16 - 20.000 H2
Intensitas bunyi
0 - 20
desibel
sangat tenang
20 - 40 desibel
tenang
40 - 60 desibel
sedang
60 - 80 desibel
kuat
80 - 100 desibel
hiruk
100 desibel
menulikan
Syarat kebisingan untuk Rumah tinggal tak melebihi 50 desibel

Usaha 2 :
1. Memasang peredam pada sumber bunyi
2. Konstruksi rumah tidak menimbulkan gema
3. Menutup pendengaran dengan sumbat telinga
4. Memilih lokasi rumah di daerah yg tidak ramai
Hubungan bunyi & gangguan kesehatan ditentukan oleh :
1. Intensitas
2. Frekwensi
3. Lama

CAHAYA
1. Cahaya buatan
2. Cahaya alamiah
Fungsi Cahaya
- penerangan
- germicid ( sinar ultra violet )

Untuk mencegah kelelahan mental karena


cahaya
maka dilakukan hal 2 berikut :
1. Memperbaiki kontras, memilih latar belakang
sederhana
2. Jangan menimbulkan silau:
penempatan sumber cahaya yg tepat
meja/kursi tidak terbuat dari bahan berkilat
memasang tirai/penghalang untuk mencegah cahaya
matahari menyinari langsung
3. Hilangkan benda 2 yg dapat menimbulkan
bayangan
4. Bila sumber cahaya kuat/besar diusahakan tdk
menimbulkan panas

Memenuhi Kebutuhan psikologis


1. Privacy yang cukup bagi masing2 penghuni
2. Mempunyai ruang keluarga selain ruang tamu
3. Letak rumah sesuai dengan standar ekonomi yang
menempati
4. Letak perabot/ukuran perabot tidak menimbulkan
kelelahan
5. Mempunyai W.C. & kamar mandi
6. Mempunyai halaman dengan pohon/bunga2 yang
menyenangkan dan indah dipandang

Privacy :
- Kamar tidur :
- ayah , ibu , anak , < 2 th boleh 1 kamar
- 1 kamar tidur tidak > 2 orang
- anak > 10 th tak boleh dicampur
- anak > 17 th sebaiknya kamar tersendiri
- hindari kemungkinan melihat langsung
kegiatan yg dilakukan oleh tetangga

Mencegah terjadinya kecelakaan


1. Bahan rumah tidak mudah terbakar
2. Konstruksi memenuhi syarat
3. Bila terjadi kebakaran tidak mudah menjalar
ke bangunan lain, dan sediakan alat 2
penyelamat diri
4. Hindarkan dari bahaya listrik
5. Hindarkan dari bahaya keracunan
6. Hindarkan dari bahaya jatuh
7. Hindarkan dari bahaya kecelakaan di dapur

Pedoman Penetapan Rumah Sehat


disesuaikan dengan situasi dan kondisi
masyarakat
Indonesia
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Sistem pengadaan air


Fasilitas untuk mandi
Sistem pembuangan air bekas
Fasilitas pembuangan tinja
Jumlah anggota keluarga yg tinggal dalam 1 kamar
Ventilasi
Kekuatan bangunan

Mencegah Menjalarnya Penyakit Menular


1. Persediaan air minum yg memenuhi syarat (kuantitas &
kualitas )
2. Kakus/tempat pembuangan kotoran yg memenuhi syarat
3. Ukuran ruangan tidur sesuai dg jumlah orang
4. Jarak tempat tidur satu dg lainnya minimal 90 cm
5. Makanan/minuman harus dilindungi dari pencemaran dan
pembusukan
6. Rumah bebas dari serangga/penyakit

Ukuran Ruang Tidur Minimum :


*
*
*
*

9m3 untuk orang dewasa


4,5m3 untuk anak2 ( balita )
tinggi langit2 minimal 2,75m
luas lantai minimal 3,5m2 per orang

Anda mungkin juga menyukai