Anda di halaman 1dari 5

ALGORITMA

DEFINISI &
FLOWCHART

Algoritma & Program


Algoritma
Urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang
disusun secara sistematis
Urutan logis pengambilan keputusan untuk pemecahan masalah

Lima ciri penting algoritma

Selesai dalam jumlah langkah terbatas


Tidak memiliki arti ganda
Memiliki nol atau lebih input
Memiliki nol atau lebih output
Efektif

Program
Perwujudan atau implementasi algoritma yang ditulis dalam
bahasa pemrograman tertentu

Belajar Memprogram & Belajar


Bahasa Pemrograman
Belajar memprogram:
pemahaman persoalan, analisis, dan sintesis
Pemecahan Masalah
-Strategi
-Metodologi
-Sistematika

Notasi yang telah


disepakati

Belajar Bahasa Pemrograman :


Belajar memakai suatu bahasa
aturan sintaks (tata bahasa)

Tahapan Pemecahan Masalah


Algoritma
Translasi
Program dalam
Bahasa Tingkat Tinggi

Kompilasi

Program dalam
Bahasa Mesin
Interpretasi oleh CPU

Operasi
(Baca, tulis, hitung,
perbandingan, dll)

Paradigma Pemrograman
Prosedural (imperatif)
Program = Struktur + Data
mis : Pascal, C, Basic
Object Oriented
data dan instruksi dibungkus menjadi satu, disebut: kelas,
kelas pada saat run-time disebut objek.
mis : C++, Java
Fungsional
konsep pemetaan dan fungsi pada matematika
mis : Matlab
Deklaratif
pendefinisian relasi antar individu yang dinyatakan sebagai
predikat
mis : Prolog

Anda mungkin juga menyukai