Anda di halaman 1dari 2

Praktikum: Pemrograman Berorientasi Objek

Materi
: Advance CLASS
Tanggal
: 06-10-2014
Kelompok
: Senin / 18.15 20.15
Program
: D3 - Informatika
Materi dan Tugas

Minggu
Ruang

:1
: L-204
Jenis Soal

Materi
Buatlah sebuah program simulasi Kebun Binatang.
Program akan terus meminta inputan hingga menu Exit ditekan dan gunakan
array of object !
Pada awal mula program akan menampilkan menu utama. Seperti berikut:
1. Tambah binatang
2. Lihat hewan
3. Lihat status
4. Jual hewan
5. Tidur
6. Exit

Ketika menu Tambah binatang dipilih maka program akan muncul list hewan
yang dapat ditambahkan. Dan user akan menginputkan hewan apa yang
ditambahkan. Pastikan bahwa uang kebun binatang cukup. Jika tidak cukup maka
tampilkan tulisan uang tidak cukup dan uang cukup munculkan tulisan
<nama Binatang> berhasil dibeli.

Ketika menu Lihat hewan dipilih maka program akan memunculkan nama hewan
dan jumlahnya.
Contoh :
Singa 1
Jerapa 2
Dst

Ketika menu Lihat status dipilih maka akan muncul status kebun binatang
berupa:
- Jumlah uang
- Jumlah total binatang
- Jumlah pengunjung hari ini
- Jumlah semua pengunjung
- Hari yang telah dilalui

Ketika menu jual hewan dipilih maka akan muncul semua list hewan seperti
menu 2 dan kemudian user akan menginputkan nama hewan apa yang akan
dijual. Bila telah dijual uang kebun binatang akan bertamabah.

Ketika menu Tidur dipilih maka agan berganti hari. saat tidur akan ada
pengunjung. Jumlah pengunjung dapat dihitung dengan cara jumlah binatang *

random antara 5 10. Setiap pengunjung yang dating uang kebun


binatang akan bertambah sebesar 10.
Ketika menu Exit dipilih maka program akan berhenti.
(1 hewan mempunyai cost pribadi, cost dikali dengan banyak hewan jenis ini untuk
mendapatkan total cost hewan ini, lalu di kurang dengan jumlah uang pada saat menu
tidur).
List Hewan :

1. Singa ; harga-beli:100 ; harga-jual:70 ; cost:5


2. Jerapa ; harga-beli:70 ; harga-jual:50 ; cost:3
3. Macan ; harga-beli:110 ; harga-jual:80 ; cost:7
4. Kanguru ; harga-beli:90 ; harga-jual:60 ; cost 4
5. Gajah ; harga-beli:130; harga-jual:100 ; cost 6
Uang pada awalnya terdapat 200.
Kriteria:
1. Setiap binatang memiliki class sendiri-sendiri(10/0)**.
2. Semua variable private(5/0)*,**
3. Tambah binatang (5/0).
4. Lihat status (5/0).
5. Tidur (10/0).
6. Jual hewan (5/0).
* poin ini dilinai kalau point nomer-1 benar
** poin ini harus dikerjakan dengan benar. Bila tidak maka semua poin hangus
Tugas
Lanjutkan Materi !!
Jika Materi tidak selesai maka nilai Maksimal Tugas = 10.
Apa saja yang harus ditambahkan ;
Tambahkan 5 binatang lagi.
Tambahkan attribute stok makanan untuk binatang. Makanan berupa daging,
rumput.
Setiap kali tidur makanan akan berkurang. Contoh : bila terdapat 3 jerapah dan 2
singa, maka rumput akan berkurang sebesar 3 dan daging berkurang 2.
Bila binatang tidak makan selama 2 hari maka binatang akan meninggal.
Kriteria:
1. Terdapat 5 binatang yang baru (10/0).
2. Makanan dapat berkurang sewaktu tidur (10/0).
3. Binatang dapat meniggal (10/0).

Menyetujui

( Riandika Lumaris, S.Kom. )


Koord. Kuliah

Mengetahui

Penyusun Soal

( Hendrawan Armanto, M.Kom.) ( Chandra Maha Putra )


Koord. Lab.
Asisten

Anda mungkin juga menyukai