Anda di halaman 1dari 2

CARA MENGUKUR TINGGI FUNDUS

Jadi Leopold I untuk mengukur tuanya kehamilan & bagian apa yg terdapat dalam
fundus. Hubungan antara tinggi fundus uteri dan tuanya kehamilan.
Tinggi fundus uteri dalam cm = tuanya kehamilan dlm bulan
3,5 cm
PENYEBAB NYERI ABDOMINAL SEBELAH KIRI ATAS
Dalam kasus ini, penyebab nyeri abdominal sebelah kiri atas ada berbagai
kemungkinan.
-

kepala bayi (sungsang) sehingga menekan organ2 abdomen

pergerakkan bayi (kaki menendang)

berkaitan dengan persyarafan pada hypogastrium (yg dijelasin mamie)

VAGINAL SEPTUM
Kelainan vagina yg cukup sering dijumpai waktu kehamilan & persalinan ialah
septum vagina, terutama yg vertical-longitudinal. Akibat perlekatan / parut yg
disebabkan oleh pandangan dan perlukaan waktu persalinan. Septum itu dpt
terbentang dlm seluruh vagina dr serviks sampai introitus vaginae (septum lengkap),
tapi ada pula yg terdapat pd sebagian vagina, distal / proksimal. Biasanya koitus tdk
mengalami kesukaran. Septum yg lengkap sangat jarang menyebabkan distosia,
karena separuh vagina yg harus dilewati janin biasanya cukup melebar sewaktu
kepala lahir. Septum itu melekat anteroposterior pd kepala, menyerupai pita otot yg
tegang, ada yg tebal dan tipis. Pita itu dpt putus dgn sendirinya berkat dorongan
kepala / apabila tebal dan kuat, perlu diguting dan kemudian diikat dgn jahitan.
Septum vaginae yg melintang dg lubang kecil ditengahnya sangat jarang dijumpai
dan biasanya tidak menghambat persalinan, hanya pemeriksaan dlm dipersulit karena
lubang sentral pd septum itu dapat disangka pembukaan.
AMNIOTIC FLUID INDEX
Dapat diperiksa dgn cara USG. Yaitu jarak dr selaput amnion ke bayi. Tebalnya
cairan amnion normal 8-18 cm.

Anda mungkin juga menyukai