Anda di halaman 1dari 10

LUKA BAKAR

APA ITU LUKA BAKAR??


Adalah luka akibat kontak dengan
sumber panas (api, air panas,
listrik,bahan kimia, dll) sehingga
terjadi kerusakan kulit

Tanda/gejala yang muncul bila


mengalami luka bakar
Kulit kemerahan
(derajat 1)
bisa muncul
gelembungberisi air
di kulit,mengelupas,
perih/sakit (derajat 2)
bila luka bakarlebih
parah, maka kulit
akan berwarna abu
pucat, tidak sakit
(derajat 3)

Luka bakar

Derajat
1

Derajat
2

Derajat
3

Penanganan awal
JAUHKAN dari sumber panas
(berguling-guling, bungkus
dgn kain basah)
Buka pakaian /perhiasan
logam
Beri pendinginan (berendam
dalam air20c 15 20
menit)
Siram dengan air
sebanyaknya bila terkena
zat kimia
Segera ke rumah sakit
terdekat untuk mendapat
perawatan segera

Komplikasi yang dapat terjadi pada


luka bakar yang taktertangani

Infeksi
Dehidrasi, syok
Gagal organ tubuh
Kontraktur/kekakuan
Kematian

Yang tidak boleh dilakukan


Jangan Melumuri
Dengan Kecap,
Margarin, Salep, dll
mengganggu proses
pengobatan

Jangan Diperban
Pembalutan yang salah
akan memperparah
keadaan dan
mempersulit proses
pembersihan luka.
pembalutan dilakukan
setelah luka dibersihkan

Yang tidak boleh dilakukan


Jangan Menekuk Tubuh
Posisi tubuh harus dalam keadaan menjauhi
pusat tubuh. Misalnya tangan, jari- jari harus
dalam keadaan terbuka, tidak boleh
menggenggam. Siku tidak boleh ditekuk. Kepala
jangan menunduk, kalau bisa diarahkan keatas
.Posisi tubuh harus tidak boleh dalam
keadaantertekuk, karena kulit akan mengkerut.
Jika tangan anda menggepal atau menekuk,
maka posisinya akan tetap seperti itu ketika
sembuh nanti.

Pencegahan

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai