Anda di halaman 1dari 4

18.

Tugas Internet
Alat ukur Sudut
Definisi :
Merupakan sebuah alat ukur yang digunakan untuk mengukur suatu sudut. Sudut
dapat diartikan sebagai harga besar kecilnya pembukaan antara dua garis (lurus)
yang bertemu pada suatu titik.
Jenis jenis :
Berikut ini merupakan jenis jenis alat ukur sudut :
Alat ukur sudut langsung :
Busur baja
Penjelasan :
Merupakan alat ukur sudut langsung dengan kecermataan sampai satu derajat.
Digunakan untuk menukur sudut atau memberikan acuan untuk membuat garis
gores dengan kecermatan sampai satu derajat.
Karakteristik :
Alat ini berupa suatu tembereng setengah lingkaran terbuat dari pelat baja dengan
pembagian skala dalam satuan derajat pada tepi lingkaran. Satu pelat baja
berengselkan pada titik pusat lingkaran dapat berputar sehingga bagian yang
runcing berfungsi sebagai garis indeks untuk pembacaan skala yang merupakan
harga sudut antara dasar tembereng dengan salah satu sisi pelat yang panjang. Jika
sudut antara dasar tembereng benda ukur terlalu kecil, sudut terpancung, ataupun
karena dasar dari tembereng tidak cukup lebar, maka diperlukan bantuan suatu
penyiku.

Busur Bilah
Sumber :
http://brianrez.blogspot.com/2014/07/
alat-ukur-linier-langsung.html

Busur bilah
Penjelasan :
Busur bilah ini digunakan untuk pengukuran sudut antara dua permukaan benda ukur
dengan kecermatan lebih kecil dari pada satu derajat, dapat digunakan busur bilah
Komponen :
Bagian bagian utama pada busur bilah adalah sebagai beriukut :

Badan atau piringan dasar


Berupa lingkarang penuh dengan diameter sekitar 55 mm. Permukaan bawah piringan
dasar ini rata, sehingga busur bilah dapat diletakan pada meja rata dengan baik tak
bergoyang. Pada tepi permukaan atas terdapat skala dengan pembagian dalam
derajat dan diberi nomor dari 00 900 00 900 (skala kiri dan kanan),
Pelat dasar
Menyatu dengan piringan dasar. Panjang, lebar dan tebal pelat dasar sekitar 90 x 15 x
7 mm. Sisi kerja pelat dasar dibuat rata dan lurus, dengan toleransi kerataan 0.01
mm untuk sepanjang sisi kerja.
Piringan indeks
Mempunyai titik pusat putaran berimpit dengan pusat piringan dasar. Pada piringan
ini tercantum garis indeks dan skala nonius sudut (skala nonius kiri dan kanan),
biasanya dengan kecermatan sampai 5 menit. Kadang dilengkapi dengan pemutar
halus atau cermat
Bilah utama
Dapat diatur kedudukannya dengan kunci yang terletak pada piringan indeks.
Panjang, lebar dan tebal dari bilah utama, sekitar 150/300 x 13 x 2 mm, dan kedua
ujungnya dibuat menyudut masing masing sebesar 45 0 dan 600. Kedua tepi
dibuat lurus dengan toleransi kerataan sebesar 0.02 sampai 0.03 mm untuk seluruh
panjangnya
Pemakaian :
Berikut ini merupakan hal hal yang harus diperhatikan dalam pemakaian busur bilah

:
Permukaan benda ukur dan permukaan kerja busur bilah harus bersih.
Bidang busur bilah harus berimpit atau sejajar dengan bidang sudut yang diukur

(bidang normal)
Sisi kerja pelat dasar dan salah satu sisi bilah utama harus betul betul berimpit
dengan permukaan benda ukur, tidak boleh terjadi celah.

Profil proyektor
Kegunaan :
Digunakan untuk mengukur sudut antara dua permukaan objek ukur melalui
bayangan yang terbentuk melalui kaca buram pada proyektor profil. Setelah
bayangan difokuskan (diperjelas garis tepinya) dengan cara mengatur letak benda
ukur di depan lensa kondensator projektor profil, sudut kedua tepi bayangan yang
akan ditentukan dapat diukur dengan memilih satu dari dua cara berikut :
Dengan memakai garis silang dan garis piringan
Salah satu garis silang pada kaca buram dibuat berimpit dengan salah satu tepi
bayangan, dengan cara menggerakan meja (pada mana benda ukur diletakan) ke
kiri atau ke kanan dan atau ke atas atau ke samping dan memutar piringan kaca
buram (garis silang). Setelah garis berimpit pada tepi bayangan, kemiringan garis
silang dibaca pada skala piringan dengan bantuan skala nonius. Kemudian, proses
diulang sampai garis bersangkutan berimpit dengan tepi bayangan yang lain.
Pembacaan skala piringan dilakukan lagi. Dengan demikian sudut yang dicari
adalah merupakan selisih dari pembacaan pertama dan yang kedua. Cara ini sering

dilakukan karena mudah dilakukannya.


Dengan memakai pola atau gambar beberapa harga

Suatu pola transparan berupa kumpulanbeberapa sudut dengan harga tertentu dapat
dipasang pada kaca buram. Besar sudut objek ukur (kedua tepi bayang) dapat
ditentukan dengan membandingkan dengan gambar sudut tersebut sampai
ditemukan sudut yang paling cocok. Cara ini sering digunakan untuk memeriksa
toleransi sudut.

Sumber Web :
http://brianrez.blogspot.com/2014/07/alat-ukur-linier-langsung.html

Anda mungkin juga menyukai

  • Surat Pengantar
    Surat Pengantar
    Dokumen1 halaman
    Surat Pengantar
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Perancangan Ilham
    Perancangan Ilham
    Dokumen12 halaman
    Perancangan Ilham
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Cover Pembuatan Kursi Paddock
    Cover Pembuatan Kursi Paddock
    Dokumen1 halaman
    Cover Pembuatan Kursi Paddock
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Tugas Internet
    Tugas Internet
    Dokumen7 halaman
    Tugas Internet
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Tugas Internet
    Tugas Internet
    Dokumen7 halaman
    Tugas Internet
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Gambar II.4 Gambar Fan Sentrifugal Sumber: Di Akses 2015
    Gambar II.4 Gambar Fan Sentrifugal Sumber: Di Akses 2015
    Dokumen3 halaman
    Gambar II.4 Gambar Fan Sentrifugal Sumber: Di Akses 2015
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Bejana Tekan
    Bejana Tekan
    Dokumen3 halaman
    Bejana Tekan
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Flowchart
    Flowchart
    Dokumen2 halaman
    Flowchart
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Flowchart
    Flowchart
    Dokumen2 halaman
    Flowchart
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Flowchart
    Flowchart
    Dokumen2 halaman
    Flowchart
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Tugas Internet
    Tugas Internet
    Dokumen7 halaman
    Tugas Internet
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • AISI
    AISI
    Dokumen5 halaman
    AISI
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Soal No
    Soal No
    Dokumen2 halaman
    Soal No
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Makalah Adli Naufals
    Makalah Adli Naufals
    Dokumen16 halaman
    Makalah Adli Naufals
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Fisika Xmia 2
    Fisika Xmia 2
    Dokumen5 halaman
    Fisika Xmia 2
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • Fisika Xmia 2
    Fisika Xmia 2
    Dokumen5 halaman
    Fisika Xmia 2
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat
  • AISI
    AISI
    Dokumen5 halaman
    AISI
    Rifki Mafturon Maf's Qy
    Belum ada peringkat