Anda di halaman 1dari 3

Kesehatan dan Keselamatan

Prinsip-prinsip Kesehatan dan


Keselamatan Kerja (K3)

Posisi duduk harus benar didepan komputer.


Posisi duduk yang benar didepan komputer antara lain tempat
duduk yang ideal dan berstandar, kursi yang ideal bisa berputar dan
diatur tinggi rendahnya.Tempat duduk yang tidak nyaman, apalagi
tidak bersandar dapat menyebabkan kelelahan pada punggung.
Posisi mata terhadap layar. Posisi mata pada layar harus lurus dan
tidak terlalu tinggi atau rendah. Jika posisi mata terlalu tinggi atau
rendah, maka leher menjadi cepat lelah.
Posisi tangan pada keyboard.
Tangan paling banyak melakukan aktivitas dibandingkan dengan
panca indra yang lain, karena inilah posisi tangan pada keyboard
dibuat senyaman mungkin agar tangan tidak cepat lelah. Pilihlah
keyboard yang lembut dan gunakan sebanyak mungkin jari untuk
mengetik.

1.

POSISI DUDUK YANG BAIK

Gunakan kursi yang nyaman, dianjurkan


menggunakan kursi
yang dapat digerakkan ke depan dan ke belakang.
2. Upayakan posisi monitor 2-3" (5-8 cm) di atas
pandangan.
3. Hindari sinar yang menyilaukan, jika perlu
gunakan screen
filter.
4. Atur jarak badan dengan monitor sekitar satu
lengan.
5. Upayakan kaki berpijak pada lantai atau pijakan
pada meja
komputer dengan nyaman.
6. Gunakan penyangga dokumen (document holder)
saat
mengetik naskah yang diletakkan sejajar dengan
layar monitor.
7. Tempatkan keyboard dan mouse pada tempat
yang mudah
dijangkau.
8. Upayakan lengan dan siku dalam keadaan rileks
dan berada disamping badan.
9. Letakkan monitor dan keyboard Lurus dengan
pandangan.
10. Gunakan meja keyboard yang bisa diubah
kemiringannya dengan posisi mouse
menyesuaikan posisi keyboard. Jika kemiringan
meja keyboard ke atas, maka mouse diletakkan
Lebih tinggi, sedangkan jika kemiringan meja
keyboard ke bawah, maka mouse diletakkan
Lebih rendah.
11. Gunakan meja komputer dan meja keyboard yang
stabil (tidak ada goncangan).
12. Cukuplah frekwensi istirahat sejenak untuk
melepas lelah.

Anda mungkin juga menyukai