Anda di halaman 1dari 5

1.

Berdasarkan letak OH sebutkan jenis dan beri contoh masing-masing 1 senyawa


a. Alkohol primer yaitu alkohol yang gugus OH nya terletak pada C primer yang terikat
langsung pada satu atom karbon yang lain.
contoh : C2H6O
CH3 CH2OH
(etanol)
b. Alkohol sekunder yaitu alkohol yang gugus -OH nya terletak pada atom C sekunder
yang terikat pada dua atom C yang lain.
contoh : C3H8O
OH
CH3 CH CH3
(2-propanol)
c. Alkohol tersier yaitu alkohol yang gugus OH nya terletak pada atom C tersier yang
terikat langsung pada tiga atom C yang lain.
contoh : C4H10O
OH
CH3 C CH3
CH3
(2-metil, 2-propanol)
d. Metil alkohol yaitu alcohol yang gugus OH nya terletak pada atom C yang tidak
terikat dengan atom C yang lain
contoh : CH3 OH (metanol)
2. Berdasar jumlah OH sebutkan jenis dan beri contoh masing-masing 1 senyawa.
a. Monoalkohol (Alkohol Monovalen) yaitu jika senyawa alkohol tersebut hanya terdapat
satu gugus OH
Contoh:
Metanol
( CH3 OH )
Etanol

( CH3 CH2 OH )

Propanol
(CH3 CH2 CH2 OH )
b. Polialkohol (Alkohol Polivalen) yaitu jika senyawa alkohol tersebut terdapat gugus
OH jumlahnya lebih dari satu .
Contoh :
OH
CH2 CH2 OH (1,2-Etanadiol)

3. Contoh penamaan senyawa alkohol alifatis dan alisiklik yaitu..

Alifatis

H3C

H2
C

Propanol

Alisiklik

H2
C

OH

Sikloheptanol

4. CH2 = CH CH3 + H2O

CH3 CH CH3
OH
2-propanol

5.

CH3 CH CH3 + AgOH

CH3 CH CH3 + AgCl

Cl

OH
2-propanol

6.

CH2 = CH CH3 + H2SO4

CH3 CH CH3
OSO3H
2-propil hidrogen sulfat
O

7.

CH3 CH2 MgCl + CH3 CH

CH3 CH2 CH2 CH2 OH + MgCl


1-butanol

O
8. CH3 C CH3 + H2

OH
9. CH3 CH CH3+ HCl

OH
CH3 CH CH3
2-propanol

Cl
CH3 CH CH3 + H2O
2-kloro propana

OH
10. CH3 CH CH3 + KMnO4

CH2 = CH CH3 + H2O


1-propena

OH
CH3 CH = CH2 + KMnO4,OH- dingin

11. CH3 CH CH2 OH


12.

Cl
CH3 CH CH2 OH

13.

CH3 CH = CH2 + H2O, Cl2 (dengan adanya peroksida)

Cl

Cl
CH3 C = CH2 + KMnO4,OH- dingin

CH3 CH CH2 OH
OH
14.

Cl
CH2 = C CH2 OH
15. CH3 CH CH2 CH2
OH
16.

CH2 = C = CH2 + H2O, Cl2 (dengan adanya peroksida)


CH2 CH = C = CH2 + 2H2O (dengan adanya peroksida)
OH

OH
+ H2O, H+

Sikloheksena
17.

OH
+ H2O, H+

18.

1,3- Sikloheksadiena
Cl

Cl
OH

+ 2H2O

OH

6- Kloro, 1,3-Sikloheksadiena

19.
OH
+ 2H2O

OH

1, 3- Sikloheksadiena

20.
OH
+ 2H2O
CH3

CH3

OH

3-Metil, 1, 3- Sikloheksadiena

21 Contoh pembuatan senyawa Alkohol, beri penjelasan seperlunya


1 Reaksi substitusi nukleofilik yaitu suatu reaksi antara alkil halida dan ion hidroksida
Contoh :
CH3 CH2 CH2 Br + OH1-Bromopropana
(suatu alkil halida primer)
2 Reaksi Grignard

kalor

CH3 CH2 CH2 OH + Br1-Propanol


(suatu alkohol primer)

Etilena oksida menghasilkan alkohol primer


Contoh :
1 C6H5 MgBr
CH 2 CH2 OH
2 H20, H
CH2 CH2
(Etilena oksida)
(2 fenil 1-etanol)
Ester menghasilkan alkohol tersier
O
OH
(1) 2CH3-CH2 MgBr

CH3 C CH2

CH3
CH3-COCH2-CH3
(2) H20, H
CH2 CH3
(Etil asetat)
(2 metil 2-pentanol)
Ester format menghasilkan alkohol sekunder
O
1 2CH3-CH2 MgBr
OH
H-COCH3
HC-CH2-CH3
2 H2O, H
CH2-CH3

22 Salah satu reaksi perusakan senyawa alkohol yaitu reaksi dehidrasi dimana alkohol seperti
alkil halida bereaksi eliminasi dan menghasilkan alkena, air dilepaskan dalam eliminasi ini
Contoh : CH3CH2OH + H2SO4 pekat 180o
CH2 = CH2 + H2O
23 Reaksi penggunaan senyawa alcohol sebagai bahan baku obat misalnya pada pembuatan
Gliseril Guaiakolat sebagai obat batuk berasal dari reaksi antara gliserol dan o-metoksifenol

24 Reaksi obat dengan alkohol yaitu Asetosal mengandung tidak kurang dari 99,5% dan tidak
lebih dari 100,5% C9H8O4. non-selective cyclo-oxygenase inhibitor, antipiretik, analgesik,
antiinflamasi.

25 Contoh reaksi alkohol dan makanan yaitu fermentasi alkohol merupakan suatu reaksi
pengubahan glukosa menjadi etanol (etil alkohol) dan karbon dioksida. Organisme yang
berperan yaitu Saccharomyces cerevisiae (ragi) untuk pembuatan tape, roti atau minuman
keras. Reaksi Kimia: C6H12O6 2C2H5OH + 2CO2 + 2 ATP

Anda mungkin juga menyukai